Anda di halaman 1dari 19

PENGOLAHAN SUSU

“ PT YOGURT SEJAHTERA ”
Risky Putri Trisnawati
Khifdhotul Muniroh
Devi Kusuma Pradan
Bryan Yoga Ashari
Monot Sukma Proboaji
 

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
The executive summary
Bisnis ini merupakan bisnis minuman yang
berbahan dasar susu sapi yang difermentasi dengan
bakteri Streptococcus thermophilus.
Yoghurt adalah produk susu yang diperoleh dari
fermentasi gula susu (laktosa) menghasilkan asam
laktat yang berperan dalam protein susu untuk
menghasilkan tekstur seperti gel dan aroma unik pada
yoghurt.
Dengan dasar itulah usaha Yoghurt ini dibuat.
usaha yoghurt  semakin hari semakin banyak
masyarakat yang mencari produk ini. Pengetahuan
akan pembuatan dan manfaat yoghurt bagi kesehatan
akan sangat mendukung proses proses dan operasi
usaha ini.
The Main Body
Perusahaan yoghurt ini merupakan perusahaan atau industri
dalam bidang makanan atau kuliner yang nantinya akan
didistribusikan ke factory outlet terutama di kota malang.
Perusahaan ini didirikan di wilayah Kepanjen, Kabupaten Malang.
Perusahaan yoghurt ini akan memproduksi yoghurt dengan
varian rasa dalam bentuk yoghurt yang nantinya akan
didistribusikan ke outlet-outlet dan minimarket yang sudah
tersebar di Malang Raya. Kemudian outlet dan minimarket yang
tersebar akan menjual yoghurt ini dalam kondisi dingin dan siap
saji.
Visi dan Misi

Visi Misi
• Menjadikan perusahaan penyedia minuman
yoghurt yang halal, enak, dan terjamin
kualitasnya sehingga dapat dipercaya oleh • Menciptakan produk inovatif yang berkualitas
masyarakat umum. tinggi.
• Menjadikan minuman yoghurt sebagai minuman
kesehatan pilihan utama masyarakat di Indonesia.
• Terus berinovasi tanpa mengurangi kualitas yang
sudah baik.
• Membangun jaringan distribusi secara merata dan
memberikan pelayanan yang memuaskan
terhadap konsumen.
Struktur Perusahaan

Keterangan
:
2 orang Direktur
1 orang HRD

3orangmanager
30 Karyawan dan staff
Analisis Swot
STRENGTHS

• Produk lebih bervariasi dengan tetap menggunakan


bahan baku berkualitas.
• Harga bahan baku murah dan mudah didapat
• Kemasan yang menarik S
WEAKNESS
• Tidak tahan lama .
• Rasa buah tidak memakai buah asli
• Suhu harus terjaga di 4°C
OPPORTUNITIES
W T
• Minuman dengan protein tinggi .
• Membuka peluang bagi reseller baru
• Lokasi yang strategis
THREATS
.
O
• Adanya pesaing dengan produk sejenis
• Harga mudah berubah menyesuaikan dengan harga
barang pokok
Analisis PEST
Faktor Ekonomi Faktor Sosial
Aspek ekonomi berepengaruh Faktor sosial terdiri dari gaya hidup
terhadap berlangsungnya suatu dan kondisi demografis. Saat ini
usaha, terdiri dari tingkat inflansi masyarakat menyadari pentingnya
dan tingkat konsumsi hidup sehat , oleh karena itu gaya
hidup sehat menjadi acuan penting
bagi masyarakat.

Faktor Politik
Kondisi politik dapat memberikan pengaruh
Faktor Teknologi
Perkembangan teknologi akhir akhir ini
kepada suatu usaha . Bentuk hukum,
mengalami kemajuan yang pesat.
perundang undangan hingga
Kemajuan teknologi dapat membantu
badan-badan/intansi lainnya yang dapat
meningkatkan produktivitas suatu usaha
mempengaruhi kelancaran organisasi
termasuk untuk produk yogurt sangat
merupakan aspek aspek yang harus
membantu dalam meningkatkan efesiensi
diperhatikan oleh para pelau usaha
( Amir,2005)
Jenis usaha, Tujuan dan Lokasi

Jenis usaha : Perusahaan ini


merupakan perusahaan dalam
bidang minuman.

Tujuan:
• Didirikannya perusahaan ini yaitu
untuk menambah produk olahan
dibidang peternakan menjadi
minuman yoghurt dengan tambahan
perasa buah-buahan
Lokasi Perusahaan

Keterangan :

Lokasi perusahaan di kota jombang , tepatnya didekat pujon agar


memudahkan penggambilan bahan baku (susu)
Peralatan yang dibutuhkan

Alat produksi produk dan pengemasan


Filler
Mesin pasteurisasi

Mesin produksi yogurt


Hubungan Permintaan Dengan Penawaran

4,000,000.00

3,500,000.00

3,000,000.00

2,500,000.00

2,000,000.00

1,500,000.00

1,000,000.00

500,000.00

-
Tahun 0 Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3 tahun 4 Tahun 5

Permintaan Penawaran
Kebutuhan Pasar
Kebutuhan yogurt di wilayah jombang menjadi banyak
peluang karna jombang dekat dengan kota wisata dalam
memenuhi kebutuhan yogurt di Jawa Timur dan sekitarnya.
Jombang dekat dengan peternak pemasok susu yang berada di
wilayah pujon dan kediri. Hal ini berpeluang bagi produsen yogurt.
Peningkatan kebutuhan susu sebagai pengolahan yogurt yang
mempunyai beberapa varian rasa menjadi sebuah peluang besar
dan merupakan usaha yang menguntungkan.
Aspek pasar dan pemasaran

Produk Price Promotion


Produk yang kami
tawarkan pada Strategi harga yang
Place Promosi yang Process
pelanggan terdiri digunakan dilakukan yaitu
memperhatikan Daerah usaha Mengelolah
dari beberapa Yogurt yaitu di Kota memasang
kebijakan harga produk yogurt
varian rasa. Yogurt dapat disesuaikan . Jombang sebagai iklan, brosur ,
diolah sendiri dari tempat untuk harus dalam
Produk kami memberikan
bahan dasar susu menetapkan harga memasarkan dan
keadaan bersih
penawaran
dan bahan lainnya berdasarkan biaya mengelolah yogurt dan teliti sesuai
yang nantinya harga , media
yang sudah biaya bahan baku dengan standar
yang digunakan dapat sosial
mendapatkan izin didistribusikan di SOP yang ada
usaha dari BPOM seluruh wilayah
Aspek Regulasi dan Legalitas

Undang-Undang No 7 Tahun 1996 tentang Pangan.


Bab-bab terkait dengan pengusahaan produk
olahan diantarannya Bab II mengenai Jamninan
Mutu Pangan dan Pemeriksaan Laboratorium. Bab
III Mutu pangan dan Bab IV mengenai label dan
iklan pangan

Perizinan BPOM

Aspek Lingkungan
Yogurt sudah dikenal masyarakat sejak lama,
bahan baku pembuatannya relatif mudah
diperoleh dan aman digunakan tidak
mengandung bahan yang berbahaya dan
pengolahannya dilingkungan bersih
Analisis Biaya
Tabel 1. Biaya Tetap

No Jenis Biaya Kuantitas Jumlah Biaya Penyusutan


. Tetap
1. Lahan 5 hektar Rp. 20.000.000.000,- Rp. 20.000.000.000
2. Bangunan 3 Rp. 15.000.000.000,- Rp. 7.500.000.000
Produksi
3. Mesin filling cup 3 Rp. 1.000.000.000 Rp. 300.000.000
dan botol 100
unit/menit
4. Inkubator 5 Rp. 1.000.000.000 Rp. 200.000.000
(Kapasitas 5000
liter)
5. Milk storage 2
( kapasitas 1000000 Rp.
Rp. 500.000.000
liter) 2.000.000.000.000
6. Mixer (kapasitas 2 Rp.
1000 liter per jam ) Rp. 200.000.000
1.000.000.000.000
7. Kendaraan 10 Rp.
Rp. 3.000.000.000
7.000.000.000.000
8. Freezer ( kapasitas 1 Rp. 3.000.000.000.000 Rp.750.000.000
>50 ton)
Total biaya tetap Rp. 55.000.000.000 Rp. 32.450.000.000
Analisis Biaya
Tabel 2. Biaya Tidak Tetap

No. Jenis Biaya Tidak Tetap Kuantitas Jumlah Biaya Jumlah (Tahun)
(bulan)

1. Gaji karyawan 30 orang Rp. 45.000.000 Rp. 540.000.000


2. Susu 900.000 liter Rp 4.500.000.000 Rp. 54.000.000

3. Cup 600.000 unit Rp 20.000.000 Rp. 240.000.000


4. Ekstrak buah murni 100 liter Rp. 10.0000.000 Rp. 120.000.000
5. Botol 500.000 unit Rp. 40.000.000 Rp. 480.000.000
6. Listrik dan air - Rp. 50.000.000 Rp. 600.000.000
Rp. 2.034.000.000
Total
Analisis Biaya
Tabel 3. Harga Penjualan

No. Uraian

Kuantitas Jumlah

1. Yoghurt cup Per cup Rp. 2.500

2. Yoghurt botol Per botol Rp. 4000


Analisis Biaya
Tabel 4. Penerimaan

No. Jenis Penerimaan Penjualan/hari Harga Total Penerimaan (tahun)

1. Yoghurt cup 20.000 cup Rp. 2.500 Rp. 18.000.000.000

2. Yoghurt botol 16.000 botol Rp. 5.000 Rp. 18.000.000.000

Total Penerimaan Rp. 36.000.000.000,-


Thank You

Anda mungkin juga menyukai