Anda di halaman 1dari 8

DINAMIKA GERAK

HUKUM I NEWTON :

JIKA RESULTAN GAYA YANG BEKERJA PADA BENDA SAMA DENGAN 0 (NOL), MAKA BENDA YANG SEDANG DIAM AKAN
TETAP DIAM DAN JIKA BENDA SEDANG BERGERAK AKAN TERUS BERGERAK DENGAN KECEPATAN TETAP.

Σ F = 0 (nol)
HUKUM II NEWTON :

PERCEPATAN YANG TIMBUL PADA SUATU BENDA BERBANDING LURUS DENGAN GAYA DAN BERBANDING TERBALIK
DENGAN MASSANYA
ΣF = m.a

HUKUM III NEWTON :

GAYA YANG DIKERJAKAN PADA SUATU BENDA AKAN TIMBUL GAYA PERLAWANAN YANG BESARNYA SAMA TETAPI
ARAHNYA BERLAWANAN (AKSI-REAKSI)

Faksi = - Freaksi
Contoh soal :
Seorang gadis menarik peti dengan gaya 40 N, membentuk sudut
37° terhadap arah mendatar, jika massa peti 25 kg dan gesekan
diabaikan tentukan jarak yang ditempuh setelah 10 sekon !
(cos 37° = 0,80)
Karena gaya yg bekerja membentuk sudut terhadap arah mendatar, maka
gaya yg diperhitungkan adalah gaya pada arah mendatar (sesuai dengan
arah perpindahan benda)

JAWABAN Σ Fx = m . a
S = v1 . t + ½ . a . t2
Diketahui : F . cos 37° = 25 . a
m = 25 kg = 0 . 10 + ½ . 1,28 . (10)2
a =
F = 40 N = 0 + 0,64 . 100
t = 10 sekon =
= 64 meter
= = 1,28 m/s 2
JENIS-JENIS GAYA
Jenis-jenis gaya yang akan dipelajari
pada bahasan ini terdiri dari :
 GAYA BERAT
 GAYA NORMAL
 GAYA GESEKAN
 GAYA PADA BIDANG MIRING
 GAYA TEGANGAN TALI
 GAYA SENTRIPETAL
GAYA BERAT DAN GAYA NORMAL
Gaya Berat (w)
Gaya berat adalah gaya yang bekerja pada benda akibat adanya percepatan gravitasi bumi,
arah gaya berat selalu mengarah ke bawah dimanapun posisi benda dan satuan gaya berat
adalah Newton (N)
Besarnya gaya berat dapat dihitung dengan
persamaan :
w = m . g
m = massa benda (kg)
g = perc. Gravitasi (m/s2)
Bidang datar Bidang miring Bidang vertikal
w = gaya berat (N)

Contoh Soal : Jawaban :


Tentukan berat benda yang massanya 50 kg w = m . g’
jika diukur di permukaan bulan yg = 50 . (1/6 x 9,8)
percepatan gravitasinya 1/6 di bumi ! = 50 . 1,63
(gbumi = 9,8 m/s2) = 81,5 N
Gaya Normal (N)

Gaya normal adalah gaya yang bekerja pada bidang yang bersentuhan antara dua permukaan
benda, yang arahnya selalu tegak lurus dengan bidang sentuh.
Satuan gaya normal adalah Newton (N)

Besarnya gaya normal dipengaruhi oleh resultan gaya yg bekerja pd benda.

Contoh Soal :
Benda bermassa 5 kg berada diatas meja datar, jika perc. gravitasi bumi 9,8 m/s2 tentukan
besarnya gaya normal apabila :
a. Tidak ada gaya luar
b. Diberi gaya 2 N arahnya ke bawah
c. Diberi gaya 2 N arahnya ke atas
d. Ditarik dengan gaya 4 N membentuk sudut 30°
JAWABAN :

Jika tidak ada gaya luar Gaya ke bawah Gaya ke atas

Pada arah vertikal benda tidak Pada arah vertikal benda tidak Pada arah vertikal benda tidak
bergerak, sehingga berlaku : bergerak, sehingga berlaku : bergerak, sehingga berlaku :
ΣFy = 0 ΣFy = 0 ΣFy = 0
N–w = 0 N–w–F = 0 N–w+F = 0
N = w N = w+F N = w–F
N = m.g N = m.g+F N = m.g–F
N = 5 . 9,8 N = 5 . 9,8 + 2 N = 5 . 9,8 – 2
= 49,0 N = 49,0 + 2 = 49,0 – 2
= 51,0 N = 47,0 N
Gaya membentuk sudut terhadap arah mendatar :

Perhatikan gambar disamping !


Jumlah gaya yang bekerja pada benda terdiri dari :
 Gaya berat arahnya ke bawah
 Gaya normal arahnya ke atas
 Gaya F . sin 30° arahnya ke atas
 Gaya F . cos 30° arahnya ke kanan
 Gaya tarik (F) dg sudut 30° terhadap arah mendatar

sin 30° = 0,50 Untuk menghitung gaya normal kita perhatikan gaya-gaya pada
cos 30° = 0,866
arah vertikal (arah atas dan bawah) dan pada arah ini benda tidak
bergerak, sehingga berlaku :
ΣFy = 0
N + F . sin 30° - w = 0 Pelajaran yang paling
N = w – F . sin 30° berharga adalah pelajaran
N = m . g – F . sin 30° yang Anda ajarkan untuk
N = 5 . 9,8 – 4 . 0,50
diri sendiri
= 49,0 – 2,0
= 47, 0 N
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai