Anda di halaman 1dari 25

Journalistic

Jawa Pos Radar Kediri


Apa Itu Media Massa?
* Adalah media
untuk umum yang
terbit atau
mengudara dan
bisa diakses secara
rutin dan
terjadwal
* Berisi berita yang
aktual dan menarik
* Bentuknya media
cetak dan
elektronik
Jurnalisme Cetak v Elektronik

* Pada dasarnya sama,


yang membedakan
hanya saluran
penyampaiannya.
* Sebab, ilmu maupun
kegiatan jurnalistik bisa
diterapkan melalui
saluran apapun: baik
cetak maupun
elektronik.
Khas Cetak & Elektronik

Jurnalisme Cetak Jurnalisme Elektronik


* Kelebihan: dokumentatif * Kelebihan: realtime
* Kekurangan: tidak bisa * Kekurangan: tidak dokumentatif
realtime * Konsep liputan: lebih banyak
* Konsep liputan: lebih banyak straight, utamakan kecepatan
investigatif, utamakan berita.
kedalaman berita.
Jurnalistik
(UU Pers No.40/1999)
* Pers adalah lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang
melaksanakan kegiatan jurnalistik meliputi mencari, memperoleh,
memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi baik
dalam bentuk tulisan, suara, gambar, suara dan gambar, serta data dan
grafik maupun dalam bentuk lainnya dengan menggunakan media cetak,
media elektronik, dan segala jenis saluran yang tersedia.
Pelaku Media Massa
* Wartawan disebut juga
Reporter/ Jurnalis
* Adalah orang yang secara
teratur melaksanakan
kegiatan jurnalistik.
* Berprofesi membuat
berita di media massa
Ciri
* Wartawan
Pekerjaannya melakukan kegiatan
jurnalistik
* Membuat berita yang diterbitkan atau
dilaporkan melalui media massa
* Mendapatkan gaji atau honor dari
perusahaan media
* Terikat kode etik jurnalistik dan aturan-
aturan hukum
Alur Kerja Redaksi
* Rapat Redaksi (perencanaan reportase)
* Wartawan mencari dan menulis naskah berita,
mencari foto
* Redaktur/editor menyeleksi dan menyunting
naskah dan foto yang masuk
* Layouter (membuat grafis, ilustrasi, dan
menata perwajahan majalah)
* Percetakan (cetak majalah/koran)
Berita = News
* Laporan atas fakta yang menarik dan
memiliki nilai
* Laporan fakta yang dinamakan
berita
* Bukan fakta itu sendiri
* Fakta yang tidak dilaporkan belum
bisa disebut berita
* Tidak semua fakta harus
dilaporkan
Syarat Berita
* Faktual
* Aktual
* Menarik
* Seimbang
* Lengkap
* Sistematis
* Dapat dipahami
Teknik Mencari Berita
* Observasi (Langsung dan Tak Langsung)
* Wawancara
* Pencarian bahan (tentang latar
belakang, peristiwa sejenis di perpus,
media online, website)
* Partisipasi dalam peristiwa (wartawan
terkadang harus ikut dalam peristiwa
ketika liputan investigasi)
Liputan Tempat Pembuangan Akhir
Unjuk Rasa
Demonstrasi
Wawancara
Prinsip Pokok
* Bertujuan mendapat informasi atas
nama audiences/pembaca
* Berusaha menggali jawaban yang
sesuai keinginan pembaca. Tidak harus
banyak tanya. Bisa juga sedikit tanya
banyak mendengar.
* Muncul keterusterangan/keterbukaan
WAWANCAR
A
WAWANCAR
A
HASIL RAZIA
HASIL RAZIA
LULUS
RAZIA
RAZIA
FOKUS
Menulis Berita
⚫ Pilih fakta dan peristiwa (prioritas aktual dan menarik,
gunakan pembobot berita)
⚫ Gali fakta (kejadian dan pernyataan)
⚫ Lengkapi data dengan rumus 5W + 1H
⚫ Tulis lead atau kepala berita (laporkan kejadian
menarik atau menjawab pertanyaan)
⚫ Tulis teras berita di alinea utama berupa kalimat berisi
informasi penting
⚫ Tulis tubuh berita secara sistematis, mengalir, saling
terkait antaralinea, dan mudah dipahami
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai