Anda di halaman 1dari 13

K3 DI TEMPAT KERJA,

MASALAH & SOLUSI

ANGGOTA KELOMPOK
1. Valeria Hartiana S Cuwi
2. Teofanista Parera
3. Monika Banggut
4. Edelberta Erni Kurniati
5. Felisitas Y jeheman
6. Fransiska Florida Parera
7. Felisitas Eci Nguru
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
APD dan 1. APD di laboratorium 1. Kepatuhan 1. Sosialisasi SPO
perlengkapan tersedia tetapi petugas penggunaan APD
K3 di jumlahnya tidak menggunakan serta
laboratorium sesuai dengan APD masih melakukan
medis kebutuhan kurang monitoring dan
2. Perlengkapan K3 ( Eye 2. Petugas audit kepatuhan
wash, Kotak P3K, laboratorium penggunaan APD
Spilkit tumpahan kadang 2. Menyiapkan APD
darah, APAR) sudah menggunakan 1 khususnya
tersedia di handscoon untuk handscoon
laboratorium1. beberapa pasien sesuai
3. Tidak semua kebutuhan
petugas 3. Sosialisasi cara
laboratorium penggunaan
tahu penggunaan Perlengkapan K3
perlengkapan K3 kepada semua
petugas
POIN K3 KEADAAN MASALAH SOLUSI
TEMPAT KERJA
a. Kapasitas 1. Kredensial perawat 1. Petugas beresiko 1. Melakukan
Kerja baru sampai pada PK II melakukan kesalahan kredensial secara
b. Beban Kerja tetapi sudah melakukan saat melakukan berkala
c. Lingkungan tindakan keperawatan tindakan 2. Mengusulkan
Kerja untk kompetensi PK III 2. Petugas tambahan tenaga
2. Rasio antara petugas mengalami kelelahan perawat sesuai
dan pasien yang tidak karena rasio dengan rasionya
seimbang sehingga petugas dan pasien 3. Melaporkan dan
menyebabkan beban yang tidak sesuai mengusulkan
kerja yang tinggi standar perbaikan fisilitas
3. Topografi RS yang 3. Resiko yang ada
menanjak, ada beberapa terjadinya PAK dan
ruangan yang mengalami KAK
kebocoran, dinding yg
berjamur
POIN K3 KEADAAN MASALAH SOLUSI
TEMPAT KERJA
1. Masalah K3 1. Lokasi 1. staf terpapar
2. Laboratoriu laboratorium yang sample
m medis
berada di lantai 3 pemeriksaan 1. Sosialisasi dan edukasi
2. Ruangan 2. Trouble alat penatalaksanaan terpapar
pengambilan sample pemeriksaan sample Infeksius
yang sempit 3. Tersetrum 2. Monitoring dan evaluasi
3. Keadaan listrik peralatan kejadian terpapar sample
yang kadang padam laboratorium infeksius
4. Sistem kelistrikan 3. Kerjakan tindakan sesuai
yang kurang aman dengan prosedur
4. Program pemeliharaan
alat sesuai dengan rencana
5. Adanya SPO penggunaan
peralatan dilaboratorium
6. Perhatikan semua kabel-
kabel yang terhubung dengan
alat harus terlindungi dengan
benar
POIN K3 KEADAAN MASALAH SOLUSI
TEMPAT KERJA

Manajemen PPPK, 1. Sudah ada Tidak semua petugas 1. Edukasi


kecelakaan pada manajema P3K di RS tahu cara atau penatalaksanan
mata, shock, berupa kebijakan penatalaksanan bila terpajan
terbakar, tesengat dan SPO terjadi kecelakan 2. menyedikan
listrik dan 2. Kejadian kerja eyewash untuk
keracunan kecelakaan pada penetalaksanaan
mata, kebakaran dan terpajan pada mata
tersengat listrik 3. Menyedikan APAR
pernah terjadi di RS dan sosialisasi
tetapi kejadian penggunaan APAR
keracucnan tidak secara berkala
pernah terjadi
POIN K3 KEADAAN MASALAH SOLUSI
TEMPAT KERJA
a. Penanganan 1. Limbah infeksius 1. Masih ada 1.melakukan edukasi
limbah non medis. dan non infeksius, pembuangan limbah secara berkala
b. Penanganan farmasi dan benda yang tidak sesuai mengenai pemilahan
limbah medis tajam sudah jenisnya, misalanya sampah yang tepat
meliputi : dilakukan pemilahan handscoon dan 2. Melakukan
- Penanganan dari ruangan masker dibuang di monitoring dan
limbah infeksius, penghasil limbah tempat sampah non evaluasi tertadap
- Penaganan limbah 2. RS tidak infeksius bukan di semua proses
farmasi mempunyai Limbah tempat sampah pengelolaan sampah
- Penangan sitostatika infeksus mulai dari pemilahan
limbah medis 2. jarum bekas sampah diruangan
padat tajam. pakaimasih ditutup penghasil sampah
- Penanganan sebelum dibuang sampai di TPS
limbah sehinnga
radioaktif, kemungkinan terjadi
Penaganan limbah tertusuk jarum
sitotoksis 3.Tidak semua
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
-Sterilisasi RS sudah memiliki 1. Masih ada ruangan yang proses 1. Melakukan
unit CSSD (Central sterilisasi dilakukan di ruangannya sosialisasi atau
Steril Suplay bukan di CSSD seperti ruangan edukasi kepada
Depertemen) UGD dan Hemodialisa karena petugas tentang
sebagai tempat instrument yang tersedia di penatalaksanaan
pemrosesan alat/ ruangan tersebut terbatas istrumen kotor serta
instrument, kassa sementara tingkat penggunaan penyimpanan yg tepat
dan linen yang tinggi di ruangan
sudah dipakai di 2. Penanganan instrument bekas 2. Melakukan
ruangan pakai diruangan masih belum sesuai Monitoring,audit dan
dengan SPO misalnya istrumen di evaluasi secara
bilas dengan air sedangkan di SPO berkala
instrument harus dibersihkan 3. menyampaikan
dengan kassa kering lalu disemprot kepada pihak
dengan cairan enzymatic manajemen untuk
3. Di beberapa ruangan masih menyiapkan
menyimpan alat steril di gabung instrument sesuai
dengan alat reuse dengan kebutuhan
4. Instrumen steril yang expaired
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
1. Penggunaan 1. Ada beberapa tempat yang 1.Listrik padam 1. Setiap alat harus
listrik menggunakan alat medis menyebabkan menggunakan
2. K3terhadap canggih tetapi dengan system pelayanan stabilizer
tabung gas kelistrikan yang pararel tertunda,alat/ mesih 2. Tidak menggunakan
3. Penanganan 2. Suplai Oksigen sudah menjadi rusak rangkaian pararel
kebakaran di menngunakan O2 sentral 2.konsleting, untuk beberapa alat
laboratorium bedhead tetapi terkadang kebakaran dan listrik
masih menggunakan O2 tersengat arus listrik 3. O2 tabung harus
tabung untuk mengantikan yang menyebakan luka disertakan dengan
sementara ketika O2 sentral berat, kecacatan rantai pengaman
habis. O2 tabung tersebut bahkan kematian
tidak menggunakan rantai 3. O2 tabung bisa
pengaman. jatuh dan menimpah
3.RS sudah menyiapkan APAR pasien
di ruangan laboratorium
4. Tersedia Tim Code red
yang bertgas jika terjadi
kebakaran
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
Ergonomi 1. Kursi yang tidak bisa 1. Kursi yang 1.Menyiapkan kursi
diatur tinggi rendahnya digunakan yang dapat diatur
2. Ada pekerjaan yg pendek dan ketinggiannya
dilakukan dengan tidak dapat 2. Petugas IPSR
membungkuk misalnya diatur harus melakukan
mengambil darah vena, ketinggiannya pengecekan semua
memasang infus sesuai kondisi alat kesehatan
petugas secara berkala
sehingga
menyebabkan
Posisi kerja yang
membungkuk
2. Tempat tidur
yang tidak dapat
diatur
ketinggiannya
karena sudah
rusak
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
Patient RS sudah melaksanakan 1. Identifkasi pasien belum 1. Sosialisasi SOP
safety pasien safety berupa : seragam ditiap ruangan, ada Identifikasi pasien
1. kepastian Identifikasi yang menggunakan 2 secara berkala
pasien identifikasi misalnya nama dan 2. Melakukan

2.Peningktan komunikasi umur tdk menggunkan tanggal monitoring terhadap


lahir,No RM tdk digunakan penatalaksanaan obat
efektif
2. Obat-obat Higt alert dari higt alert
3. keamanan Obat
farmasi kadang-kadang tdk 3. Mengidentifikasi dan
4. Kepastian tepat
diberi stiker higt alert melaporkan ke bagian
lokasi,tepat prosedu dan
3. tempat tidur, brankar masih manjemen bila ada
tepat operasi
ada yang tidak mempunyai tempat tidur yang tidak
5. Pengurangan resiko pengaman memiliki pengaman
infeksi 4.Kadang-kadang Pasien dgn 4. Sosialisasi SOP
6. Pengurangan resiko resiko jatuh tidak di pasang pasien resiko jatuh
pasien jatuh tanda resiko jatuh secara berkala
5. Kepatuhan petugas mencuci 5. Reedukasi cuci
tangan pada moment 1 (sebelum tangandan 5 mement
kontak dgn pasien) masih belum cuci tangan, monitoring
mencapai standar dan audit kepatuhan
6. Tidak semua petugas 6. Sosialisasi SOP
POIN K3 KEADAAN MASALAH SOLUSI
TEMPAT KERJA
PAK Kejadian PAK belum 1. Kebijakan pemeriksaan 1. Pemeriksaan
dilaporkan oleh kesahatan petugas sudah kesehatan pra kerja,
petugas dan belum ada tetapi berkala tiap tahun
tercatat oleh K3 pelaksanaannya belum dan bagi pegawai yg
dilakukan secara berkala akan memasuki purna
2. Setiap petugas yang bakti harus
mengalami PAK tidak dilakukan sesuai
paham jika terjadi PAK dengan kebijakan
petugas tersebut harus yang sudah dibuat
melapor K3 2. Sosialisasi kepada
seluruh petugas RS
tentang PAK dan
kebijakan
pemeriksaan
kesehatan
POIN K3 KEADAAN TEMPAT MASALAH SOLUSI
KERJA
KAK Kejadian KAK belum Kejadian KAK belum Sosialisasi kepada
dicatat secara baik dicatat secara baik petugas tentang
kecuali kejadian tertusuk kecuali kejadian KAK dan melaporkan
jarum tertusuk jarum bila ada kejadian
KAK
Sekian
&
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai