Anda di halaman 1dari 22

MEKANISME

PERNAPASAN
BIOLOGI KELAS 8 SEMESTER GENAP
KOMPETENSI DASAR
3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada
manusia dan memahami gangguan
pada sistem pernapasan, serta upaya
menjaga kesehatan sistem pernapasan
 
4.9 Menyajikan karya tentang upaya
menjaga kesehatan sistem pernapasan
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Memahami saluran pernapasan manusia
• Menjelaskan proses pernapasan manusia
• Mengetahui kelainan dan penyakit pada
system pernapasan manusia
MEKANISME
PERNAPASAN
• Saat berolah raga kita menghirup dan
mengeluarkan udara dengan cepat.
• Perut dan dada terlihat naik turun, mengapa?
• Terjadi saat sadar dan tidak sadar
MEKANISME PERNAPASAN
• Inspirasi dan ekspirasi
• Berdasarkan cara melakukan inspirasi dan
ekspirasi dan tempat terjadinya:
1. Pernapasan dada
2. Pernapasan perut
PERNAPASAN DADA
Inspirasi: muskulus interkostalis kontraksi  tulang
rusuk terangkat  rongga dada membesar, paru-paru
mengembang  tekanan udara rongga paru-paru ↓ di
luar ↑  udara dari luar masuk ke paru-paru

Ekspirasi: muskulus interkostalis relaksasi  tulang


rusuk turun  rongga dada menyempit, paru-paru
mengecil  tekanan udara rongga paru-paru ↑ di
luar↓  udara keluar dari paru-paru
PERNAPASAN PERUT
Inspirasi : otot diafragma kontraksi  diafragma datar 
rongga dada dan paru-paru mengembang  tekanan udara
rongga paru-paru ↓  udara dari luar masuk ke paru-paru

Ekspirasi : otot diafragma relaksasi  diafragma


melengkung  rongga dada dan paru-paru mengecil 
tekanan udara rongga paru-paru ↑  udara keluar dari
paru-paru
PERNAPASAN PERUT
PERNAPASAN
PERUT
3. KAPASITAS PARU-PARU
• Kapasitas paru –paru setiap orang berbeda
• Tergantung pada ukuran paru-paru, kekuatan bernapas, cara
bernapas
• Volume paru-paru orang dewasa: 5-6 liter, terdiri dari:
• Volume tidal (VT)
• Volume cadangan inspirasi (VCI)
• Volume cadangan ekspirasi (VCE)
• Volume residu (VR)
KAPASITAS PARU-PARU

• Volume tidal (VT): volume udara hasil inspirasi/ekspirasi


pada setiap kali bernapas normal, ± 500cc/ml pada rata-
rata orang dewasa muda
• Volume cadangan inspirasi (VCI)/ volume komplementer:
volume udara ekstra yang dapat diinspirasi setelah volume
tidal, ± mencapai 1500cc/ml
KAPASITAS PARU-PARU
• Volume cadangan ekspirasi (VCE)/ volume suplementer
volume udara yang masih dapat diekspirasi kuat pada akhir
ekspirasi normal, ± mencapai 1500cc/ml

• Volume residu (VR): volume udara yang masih tetap berada


dalam paru-paru setelah ekspirasi kuat, ± sebanyak 1000 -
1500cc/ml
KAPASITAS PARU-PARU
• Kapasitas Inspirasi (KI)= VT+VCI
• Kapasitas residu fungsional (KRF)= VCE+VR
• Kapasitas vital (KV)= VCI+VT+VCE
• Kapasitas total paru-paru= KV+VR
• Spirometri: metode yang digunakan untuk mencatat volume
udara yang masuk dan keluar dari paru-paru
KAPASITAS PARU-PARU
SPIROMETER
FREKUENSI PERNAPASAN
• Cepat lambat melakukan pernapasan dipengaruhi oleh:
1. Umur
2. Jenis kelamin
3. Suhu tubuh
4. Posisi tubuh
MEKANISME PERNAPASAN

• Kebutuhan normal oksigen per hari : 300 cc, kecuali


dalam keadaan tertentu
• Difusi sederhana: gerakan molekul-molekul secara
bebas melalui membran sel dari konsentrasi / tekanan
tinggi ke konsentrasi / tekanan rendah
• Di alveolus dan di sel jaringan tubuh
MEKANISME PERTUKARAN O2 DAN CO2
MEKANISME PERTUKARAN O2 DAN CO2
SELAMAT BELAJAR…
• Semoga Sukses…
• Tuhan Yesus memberkati. Amin

Anda mungkin juga menyukai