Anda di halaman 1dari 9

SAP PAPSMEAR

OLEH: MARDIANA
 Topik bahasan : Pap Smear
  
 Sasaran : Pasangan Usia Subur
  
 Tanggal : 9 September 2022
  
 Waktu : 09.00 – 09.35 WIB
 Tempat : Poli Klinik Rumah Sakit Mitra Medika Pontianak
Penyuluhan : Penyuluhan Pentingnya Pap Smear Pada Wanita Usia
Reproduksi

 Oleh : Mardiana ( 221092023 ) 


I. Tujuan instruksional umum
 

Setelah diberikan penyuluhan, peserta diharapkan


mengetahui tentang pemeriksaan pap smear.
I. Tujuan instruksional khusus

1. Peserta mengetahui tentang pengertian papsmear.


2. Peserta mengetahui tentang fungsi papsmear.
3. Peserta mengetahui tentang cara pemeriksaan papsmear
Pemeriksaan Pap Smear adalah salah satu metode pemeriksaan
skrining kanker serviks yaitu dengan pengambilan apusan sel epitel
serviks yang akan diperiksa .memakai mikroskop untuk mendeteksi
lesi prakanker dan kanker serviks.
Fungsi pemeriksaan papsmear
 Untuk mendeteksi dini kanker serviks
INDIKASI pemeriksaan papsmear
1. Indikasi pemeriksaan
a. Wanita yang telah menikah ( kontak seksual) dalam 3 tahun pertama
b. Wanita dengan keluhan keputihan dan perdarahan pervaginam .

c. Mengalami keputihan yang warnanya kekuning-kuningan dan kehijauan


disertai bau dan rasa gatal
d. Terjadi perdarahan seusai hubungan seksual
e. Terjadi perdarahan di luar jadwal menstruasi
f. Terlambat menstruasi tapi tidak ada tanda kehamilan
g. Nyeri ketika melakukan hubungan seksual
Syarat pemeriksaan Wanita yang telah menikah (kontak seksual)

a. Tidak dalam keadaan haid

b. Dua hari sebelum melakukan pemeriksaan sebaiknya


tidak melakukan kontak seksual, douching vagina,
penggunaan tampon dan jelly/cream vagina
Cara pemeriksaan

 Memakai baju khusus


 Berbaring di meja periksa
 Pemeriksaan vagina
 Pembukaan vagina
 Pengambilan sampel sel
 Pelepasan spekulum dan pemeriksaan sampel

Anda mungkin juga menyukai