Anda di halaman 1dari 9

Anion Golongan 1

Okaorion Margaretha Karma (22089016004)


Putu Ravina Suyasa (22089016008)
Ni Putu Sakyawati (22089016010)
Ni Luh Putu Sanya Larasati (22089016018)
Table of Contents

01
Landasan
02
Hasil dan
Pembahasa
Teori
n
0
1
Landasan Teori

Sifat-sifat Anion

1. Sifat- sifat asam-basa


2. Sifat redoks
3. Kesetimbangan larutan
Identifikasi Anion
Identifikasi anion meliputi analisis pendahuluan, analisis
anion dari zat asal dan analisis anion dengan
menggunakan larutan ekstra soda. Analisis anion yang
sering dilakukan meliputi 11 anion yang paling umum,
yaitu anion sulfide, sulfit, karbonat, nitrit, iodide, bromida,
klorida, fosfat, kromat, nitrat, dan sulfat. Beberapa uji
pendahuluan dan uji identifikasi atau uji spesifik dapat
dilakukan dalam fase padatan, tetapi untuk memperoleh
validitas pengujian yang tinggi biasanya dilakukan dalam
keadaan larutan.
Alat dan Bahan
A. Alat B. Bahan

Adapun alat yang digunakan Adapun bahan yang digunakan


pada praktikum ini yaitu pada praktikum ini yaitu sebagai
sebagai berikut: berikut:
1. Tabung reaksi 3 buah 1. Larutan sampel (Cl-)
2. Plat tetes 1 buah
2. Larutan pereaksi onion
3. Cawan porselen 1 buah ( AgNO3, HNO3, NH3)

4. Pipet tetes 2 buah

5. Lampu Bunsen 1 buah


Hasil dan Pembahasan
PEMBAHASAN ANALISI ANION GOLONGAN I (Cl-)

Cl dengan penambahan bahan larutan pereaksi


AgNO3: dalam jumlah sedikit terbentuk endapan
putih (AgCl) mengandung perak klorida.

Dari hasil reaksi diatas (AgCl) pindahkan sebagian


dalam dua tabung reaksi yang berbeda. Tabung
reaksi yang pertama tetesi dengan larutan asam
nitrat maka endapan putih tidak akan larut, karena
konsentrasinya terlalu rendah.

Selanjutnya tabung reaksi yang kedua tetesi dengan


larutan amonia encer maka endapan tersebut akan
larut
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai