Anda di halaman 1dari 7

METODOLOGI PENELITIAN

RE141361
Capaian Pembelajaran MK
• Mampu menyusun metoda pelaksanaan penelitian,
penulisan laporan ilmiah dan teknik presentasi
• Mampu menentukan ide penelitian, merancang
karya penelitian dan menyusunnya dalam sebuah
laporan penelitian
• Mampu mengumpulkan dan data dan informasi
dengan benar
• Mampu mengambil kesimpulan yang tepat
berdasarkan analisis data dan informasi
Bahan Kajian
• Tujuan melakukan penelitian, jenis-jenis penelitian.
• Penentuan ide tugas akhir (penelitian, perencanaan, studi
literatur), perumusan masalah dan tujuan, penentuan variabel dan
parameter penelitian.
• Penyusunan rancangan penelitian, studi pustaka (teknik telusur
literatur ilmiah, teknik pencarian isi literatur, etika penyaduran).
• Metoda pelaksanaan penelitian (penentuan daerah studi, teknik
pengambilan sampel (acak, acak terstratifikasi, dan transection),
pengumpulan data, aspek ketepatan dan ketelitian, standar error,
standar deviasi).
• Analisis dan pembahasan data secara kualitatif dan kuantitatif.
• Penulisan abstrak dan laporan penelitian/skripsi, artikel ilmiah dan
teknik presentasi hasil penelitian
Pokok Bahasan
• Jenis-jenis penelitian, penentuan ide penelitian,
perumusan masalah dan tujuan, tinjauan pustaka
termasuk teknik telusur literatur ilmiah, teknik
menyarikan isi literatur, etika penyaduran.
• Penyusunan rancangan metoda pelaksanaan
penelitian , teknik pengumpulan dan pengolahan
data analisis data dan pembahasan, pengambilan
kesimpulan
• Penulisan abstrak, laporan penelitian dan
publikasi ilmiah, serta teknik presentasi.
Pustaka

• Mangkoedihardjo, S. 2009. “Strategi Tulis Artikel Jurnal


Internasional (Manuscript Writing Strategy For International
Journal)”. Gunawidya, Surabaya.
• Gulo, W. 2002. “Metodologi Penelitian”. Gramedia
Widiasarana Indonesia. Jakarta.
• Beach, D.P., Torsten K.E., dan Alvager. 1992. “Handbook for
scientific and technical research”, Prentice-Hall, Englewood
Cliffs.
• Taha, H A. 2003. “Operation search - an introduction”. 7th ed,
Macmillan, New York, 2003. + CD ROM
• Hillier, F. S. dan Lieberman, G. J. 2010. “Introduction to
Operation Research”. 6th ed. McGraw-Hill. New York
Mg Ke- Sub-Capaian Materi Pembelajaran Metode / Strategi Assessment
Pembelajaran MK [Pustaka] Pembelajaran Indikator Bentuk Bobot
[ Estimasi Waktu]

(1) [C4,A2][Conceptual  Pengertian penelitian Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 10%
knowledge, Analyze]:  Pentingnya merumuskan tujuan [TM: 1x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu menyusun penelitian pengertian dari materi
metode pelaksanaan  Cara menyusun tujuan penelitian pembelajaran
penelitian, penulisan  Jenis-jenis penelitian bidang
laporan ilmiah dan teknik teknologi
presentasi  Langkah-langkah penelitian

(2,3) [C4,A2][Conceptual  Sitematika penulisan laporan ilmiah Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15 %
knowledge, Analyze] : baik untuk karya ilmiah, tugas akhir, [TM: 2x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu menyusun kerja praktek dan jurnal untuk pengertian dari materi
metode pelaksanaan publikasi. pembelajaran
penelitian, penulisan  Teknik penulisan artikel ilmiah
laporan ilmiah dan teknik  Isi dari abstrak, latar belakang,
presentasi tinjauan pustaka, metodologi dan
Mampu menentukan ide hasil serta pembahasan dan
penelitian, merancang kesimpulan
karya penelitian dan
menyusunnya dalam
sebuah laporan penelitian

(4,5) [C4,P2,A3][Conceptual  Pengertian tentang ide penelitian Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15 %
knowledge, Analyze]:  Ciri-ciri masalah yang baik [TM: 2x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu menyusun  Perumusan masalah/research pengertian dari materi  Tugas penyusunan
metode pelaksanaan question statement pembelajaran proposal penelitian
penelitian, penulisan  Penentuan tujuan penelitian  Mampu menyusun
laporan ilmiah dan teknik  Pembatasan ruang lingkup rancangan penulisan proposal
presentasi penelitian penelitian untuk
 Tahapan penyusunan rancangan pendahuluan
penelitian

(6,7) [C4,A2][Procedural  Penentuan pustaka yang diperlukan Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15%
knowledge, Analyze]: untuk penelitian [TM: 2x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu menyusun  Teknik mencari pustaka yang pengertian dari materi  Tugas penyusunan
metode pelaksanaan diperlukan pembelajaran proposal penelitian
penelitian, penulisan  Teknik menyari (mereview) isi  Mampu menyusun
laporan ilmiah dan teknik proposal penelitian
(8) Evaluasi Tengah Semester
(9,10) [C4,A2][Procedural  Teknik penentuan daerah studi Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15 %
knowledge, Analyze]:  Teknik menentukan jumlah [TM: 2x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu menyusun sample/populasi di daerah studi pengertian dari materi
metode pelaksanaan  Penentuan jumlah dan frekuensi pembelajaran
penelitian, penulisan sampel
laporan ilmiah dan teknik  Teknik pengambilan sampel
presentasi  Teori statistik tentang tingkat
Mampu mengumpulkan kepercayaan
dan data dan informasi  Aplikasi teknik statistik untuk uji
dengan benar tingkat kepercayaan data
(11,12) [C4,A2][Procedural  Teknik pengolahan dan penyajian Kuliah  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15 %
knowledge,Analyze]: data secara kuantitatif dan kualitatif [TM: 2x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu mengumpulkan  Teknik pembahasan data secara pengertian dari materi
dan data dan informasi kuantitatif dan kuantitatif pembelajaran
dengan benar  Teknik penulisan kesimpulan secara  Mampu menyusun
Mampu mengambil kuantitatif dan kualitatif proposal penelitian
kesimpulan yang tepat untuk metode
berdasarkan analisis data penelitian
dan informasi

(13,14,  [C4,P3,A3][Procedura  Teknik menyusun materi presentasi Presentasi  Mampu menjelaskan  Diskusi dan tanya 15 %
15) l knowledge, Analyze]:  Teknik penggunaan media dalam [TM: 3x(3x50”)] dengan baik jawab
Mampu mengumpulkan presentasi pengertian dari materi  Persentasi proposal
dan data dan informasi  Teknik pengaturan waktu presentasi pembelajaran penelitian
dengan benar  Teknik diskusi dalam presentasi
Mampu mengambil
kesimpulan yang tepat
berdasarkan analisis data
dan informasi

(16) Evaluasi Akhir Semester

Anda mungkin juga menyukai