Anda di halaman 1dari 55

Analisis Implementasi

8 Standar Nasional
Pendidikan

PELATIHAN INOVASI MADRASAH ANGKATAN I

20 April 2022
Dr. Waryadi, M. Pd
Pembina, IV/b
Widyaiswara Ahli Madya
Kantor:
Pusdiklat Tenaga Teknis Pendidikan
& Keagamaan
Jl. Ir. H. Juanda No. 37 Ciputat,
Tangerang Selatan
HP/WA: 085885197167
Email: jauzatria@gmail.com
2
KOMPETENSI

Peserta pelatihan
trampil menyusun
rencana kegiatan
pengembangan
madrasah
berdasarkan 8 SNP
• menganalisis video tentang
keterlaksanaan 8 SNP pada
sekolah contoh berdasarkan
aspek kondisi ideal dan
membandingkan dengan kondisi
nyata sekolah Saudara serta
membuat rencana
pengembangan madrasah
Saudara terkait dengan 8 SNP;
• membuat rencana kegiatan
pengembangan madrasah
berdasarkan 8 SNP, dengan
memilih satu indikator dari salah
satu SNP.
LANDASAN HUKUM
• Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
• PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;
• Permendikbud No 20 Tahun 2016 Tentang SKL;
• Permendikbud No 21 Tahun 2016 Tentang Standar Isi;
• Permendikbud No 22 Tahun 2016 Tentang Standar Proses;
• Permendikbud No 23 Tahun 2016 Tentang Standar Penilaian Pendidikan;
• Permendiknas No. 13 Tahun 2007 Tentang Standar Kepala Sekolah;
• Permendiknas No. 16 Tahun 2007 Tentang Standar Kualifikasi Akademik Guru;
• Permendiknas No. 19 Tahun 2007 Tentang Standar Pengelolaan Pendidikan;
• Permendiknas No. 27 Tahun 2007 Tentang Standar Sarpras;
• Permendiknas No. 24 Tahun 2008 Tentang Standar Tenaga Administrasi S/M;
• Permendiknas No. 25 Tahun 2008 Tentang Standar Tenaga Perpustakaan S/M;
• Permendiknas nomor 26 tahun 2008 tentang standar tenaga laboratorium S/M;
• Permendiknas No. 27_Tahun 2008 Standar Kualifikasi Akademik Konselor;
• Peraturan Pemerintah R.I. No 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan.
• Permendikbud Nomor 28 Tahun 2016 Tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah
SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

Sistem penjaminan mutu internal pendidikan dasar dan


menengah adalah suatu kesatuan unsur yang terdiri
atas organisasi, kebijakan, dan proses yang terkait
untuk melakukan penjaminan mutu pendidikan yang
dilaksanakan oleh satuan pendidikan dasar dan
menengah untuk menjamin terwujudnya pendidikan
bermutu yang memenuhi atau melampaui SNP
Siklus SPMI

Pemetaan mutu dilaksanakan


melalui kegiatan evaluasi diri
madrasah (EDM)

Apakah yang dimaksud dengan


EDM itu?
Siklus Sistem Penjaminan Mutu Internal
Kepala Sekolah
Pelibatan Kebijakan Pemerintah
Unsur Guru
(Kurikulum, SNP, lainnya)
Madrasah
Tenaga
Kependidikan
Visi-Misi,
Kebijakan madrasah
Komite
sekolah
Dokumen perencanaan,
Dokumen Evaluasi pengembangan madrasah
Diri madrasah dan rencana aksi

Moni-
Laporan hasil evaluasi: toring
• Pemenuhan 8 SNP Output:
• Implementasi dari Capaian Kualitas
rencana aksi madrasah sesuai 8
SNP
1
Menganalisis Video
ANALISIS PENGEMBANGAN MADRASAH

Standar Nasional Pendidikan (SNP)


merupakan kriteria minimal tentang berbagai aspek yang
relevan dalam pelaksanaan sistem pendidikan nasional dan harus
dipenuhi oleh penyelenggara dan/ atau satuan pendidikan

Virtual School Visit


Adalah kegiatan yang dilakukan oleh kepala sekolah peserta
pelatihan untuk mempelajari aspek-aspek yang lebih penting dan
lebih berhasil dengan cara mengamati video dan bahan tayang
yang disajikan oleh pengajar
Langkah-langkah Analisis Pengembangan Sekolah

1. Mencermati indikator pada 8 SNP


2. Mengamati video sekolah virtual
3. Membuat deskripsi 8 SNP sekolah virtual dan sekolah sendiri
4. Mencermati deskripsi 8 SNP sekolah virtual dan sekolah
sendiri
5. Membuat perencanaan pengembangan sekolah sendiri yang
perlu ditingkatkan/dikembangkan untuk pemenuhan 8 SNP
6. Jika terdapat beberapa masalah terkait dengan 8 SNP yang perlu
ditingkatkan/dikembangkan , maka pilihlah salah satu masalah
yang sangat prioritas untuk pengembangan sekolah
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Petunjuk Penugasan :
1.Buatlah kelompok yang terdiri dari 5 orang
2.Cermatilah terlebih dahulu LKP-01, fokuslah pada kolom kondisi ideal
keterlaksanaan 8 SNP
3.Simak tayangan video tentang keterlaksanaan 8 SNP pada sekolah contoh
4.Lakukan diskusi kelompok tentang keterlaksanaan 8 SNP pada sekolah contoh
5.Tulis hasil diskusi kelompok menggunakan format LKP-01
6.Pastikan setiap anggota kelompok memiliki file hasil diskusi tersebut
7.Selanjutnya secara individu, tuliskanlah kondisi real sekolah Saudara terhadap
keterlaksanaan 8 SNP
8.Buatlah alternative solusi rencana pemenuhan/peningkatan mutu berdasarkan
kondisi real sekolah saudara dan Rencana Pengembangan Sekolah Saudara
menggunakan format LKP-01
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Nasional Solusi Pengemban
Pendidikan Sekolah Sekolah Sekolah gan Sekolah
(SNP) Contoh Sendiri Sendiri Sendiri

1.1.Lulusan memiliki
1.Standar kompetensi pada dimensi
Kompetensi sikap. Memiliki perilaku yang
Lulusan mencerminkan sikap ber-iman
(Permendikbud dan bertaqwa kepada Tuhan
No 20 Tahun YME (berakhak, jujur dan
2016 Tentang peduli, bertang- gung jawab,
SKL) pembelajar sejati, sepanjang
hayat dan sehat jasmani dan
rohani)
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Nasional Solusi Pengembangan
Pendidikan Sekolah Sekolah Sekolah Sekolah
(SNP) Contoh Sendiri Sendiri Sendiri

1.Standar 1.2. Lulusan memiliki


Kompetensi kompetensi pada dimensi
Lulusan pengetahuan Memiliki
(Permendikbud pengetahuan faktual,
No 20 Tahun proseduraldan
2016 Tentang metakognitif (ilmu
SKL) pengetahuan teknologi, seni
dan budaya), konseptual
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sendiri Sekolah
Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

1.Standar 1.3. Lulusan memiliki


Kompetensi kompetensi pada dimensi
Lulusan keterampilan. Memiliki
(Permendikbud keterampilan berpikir dan
No 20 Tahun 2016 bertindak kreatif, produk-
Tentang SKL) tif, kritis, mandiri, kolabotif
dan komunikatif melalui
pendekatan ilmiah
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Pendidikan Solusi Sekolah Pengembangan
(SNP) Sendiri Sekolah
Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

2. Standar Isi 2.1 Perangkat pembela- jaran


Permendikbud sesuai rumusan
No 21 Tahun kompetensi. Memuat
2016 Tentang karakteristik kompetensi
Standar Isi sikap, pengetahuan,
dan keterampilan
Menyesuaikan tingkat
kompetensi siswa dan
ruang lingkup materi
pembelajaran
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Pendidikan Solusi Sekolah Pengembangan
(SNP) Sendiri Sekolah
Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

2. Standar Isi 2.2 Kurikulum Tingkat Satuan


Permendikbud Pendidikan di-
No 21 Tahun kembangkan sesuai pro-sedur.
2016 Tentang Melibatkan
Standar Isi pemangku kepentingan
dalam pengembangan
kurikulum. Mengacu pada
kerangka dasar penyusun-
an. Melewati tahapan
operasional pengembanga
n. Memiliki kurikulum
tingkat satuan pendidikan
yang dikembangkan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Pendidikan Solusi Sekolah Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah
Contoh Sendiri Sendiri

2. Standar Isi 2.3 Sekolah melaksanakan


Permendikbud kurikulum sesuai ketentu-
No 21 Tahun an. Menyediakan alokasi waktu
2016 Tentang pembelajaran
Standar Isi sesuai struktur kurikulum yang
berlaku. Mengatur
beban belajar bedasarkan
bentuk pendalaman
materiMenyelenggar
akan aspek kurikulum pada
muatan lokal
Melaksanakan kegiatan
pengembangan diri siswa
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sendiri Sekolah
Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

3. Standar 3.1 Sekolah merencanakan


Proses proses pembelajaran
Permendikbud sesuai ketentuan.
No 22 Tahun Mengacu pada silabus yang
2016 Tentang telah dikembangkan
Standar Mengarah pd pencapaian
Proses kompetensi Menyusun
dokumen rencana
dengan lengkap dan
sistematis Mendapatkan
evaluasi dari kepala sekolah dan
pengawas
sekolah
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah
Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana
Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah
Contoh Sendiri Sendiri

3. Standar 3.2 Proses pembelajaran dilaksanakan dgn


Proses tepat Mendorong siswa mencari tahu.
Permendikbud Mengarahkan pada penggunaan
No 22 Tahun
2016 Tentang pendekatan ilmiah. Melakukan
Standar pembelajaran berbasis kompetesi
Proses Memberikan pembelajaran terpadu.
Melaksanakan pembelajaran dgn jwban
yg kebenarannya multi dimensi;
Menerapkan metode pembelajaran sesuai
karakteristik siswa. Memanfaatkan media
pembelajaran dlm meningkatkan efisiensi
dan efektivitas pembelajaran.
Menggunakan aneka sumber belajar.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah
Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana
Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

3. Standar 3.3 Pengawasan dan peni -laian


Proses otentik dilakukan
Permendikbud dlm proses pembelajaran
No 22 Tahun Melakukan penilaian
2016 Tentang otentik secara komprehen-
Standar sif dan memanfaatkan
Proses hasilnya. Melakukan
pemantauan proses
pembelajaran dan super -visi
proses pembelajaran
kepada guru. Mengevalua- si
proses pembelajaran
dan menindaklanjuti
hasil pengawasan.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

4. Standar 4.1 Aspek penilaian sesuai ranah


Penilaian kompetensi.
Pendidik Mencakup ranah sikap,
Permendikbud pengetahuan, dan kete-
No 23 Tahun rampilan dan memiliki
2016 Tentang bentuk pelaporan
Standar sesuai dengan ranah
Penilaian
Pendidikan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

4. Standar 4.2 Teknik penilaian


Penilaian obyektif dan akuntabel.
Pendidik Menggunakan jenis teknik
Permendikbud penilaian yang obyektif dan
No 23 Tahun akuntabel dan
2016 Tentang memiliki perangkat
Standar teknikpenilaian lengkap.
Penilaian
Pendidikan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

4. Standar 4.3 Penilaian pendidikan


Penilaian ditindaklanjuti. Menindak-
Pendidik lanjuti hasil pelaporan
Permendikbud penilaian dan melakukan
No 23 Tahun pelaporan secara
2016 Tentang periodik.
Standar
Penilaian
Pendidikan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

4. Standar 4.4 Instrumen penilaian


Penilaian menyesuaikan aspek.
Pendidik Menggunakan instrumen
Permendikbud penilaian aspek sikap,
No 23 Tahun pengetahuan dan
2016 Tentang keterampilan.
Standar
Penilaian
Pendidikan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

4. Standar 4.5 Penilaian dilakukan


Penilaian mengikuti prosedur.
Pendidik Melakukan penilaian
Permendikbud berdasarkan penyelengga-
No 23 Tahun ra dan ranah sesuai
2016 Tentang prosedur. Menentukan
Standar kelulusan siswa
Penilaian berdasarkan
Pendidikan pertimbangan/
kriteria yang sesuai.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Rencana


Pendidikan (SNP) Solusi Sekolah Pengembangan
Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

5. Standar Pendidik dan 5.1 Ketersediaan dan


Tenaga Kependidikan kompetensi guru sesuai
Permendiknas No. 13 ketentuan. Berkualifikasi
Tahun 2007 Tentang akademik minimal S1/D4,
Standar Kepala tersedia untuk tiap mata
Sekolah Permendiknas pelajaran dan bersertifikat
No. 16 Tahun 2007 pendidik. Berkompetensi
Tentang Standar paedagogik dan
Kualifikasi Akademik profesional minimal baik.
Guru
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah
Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana
Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sendiri
Sekolah Sekolah
Contoh Sendiri

5. Permendiknas 5.2 Ketersediaan dan


No. 24 Tahun kompetensi kep. sekolah
2008 Tentang sesuai ketentuan.
Standar Tenaga Berkualifikasi minimal S1/D4.
Administrasi S/M Berusia sesuai
Permendiknas kriteria saat pengangkat
No. 25 Tahun an. Berpengalaman
2008 Tentang mengajar selama yang
Standar Tenaga ditetapkan. Pangkat
Perpustakaan minimal III.c, bersertifi -kat
S/M Permendiknas pendidik, bersertifi-
No 26 Tahun 2008 kat kepala sekolah.
Tentang Standar Berkompetensikewirausahaan,
Tenaga Laboratorium supervisi dan
S/M sosial minimal baik
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah
Sendiri
Contoh Sendiri

5. Permendiknas 5.3 Ketersediaan


No. 27_Tahun dan kompetensi
2008 Standar tenaga administrasi
Kualifikasi sesuai ketentuan.
Akademik Konselor Tersedia tenaga
pelaksana urusan
administrasi dan
berpendidikan sesuai
ketentuan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah
Sendiri
Contoh Sendiri

5. Permendiknas 5.4 Ketersediaan


No. 27_Tahun dan kompetensi
2008 Standar laboran sesuai
Kualifikasi ketentuan .Tersedia
Akademik Konselor kepala, tenaga
laboratorium dan teknisi
laboratorium yang
berkualifikasi
sesuai dengan
ketentuan
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sendiri Sekolah
Sendiri
Contoh Sendiri

5. Permendiknas 5.5 Ketersediaan


No. 27_Tahun dan kompetensi
2008 Standar pustakawan sesuai
Kualifikasi ketentuan. Tersedia
Akademik Konselor kepala dan tenaga
perpustakaan yang sesuai
dengan
kualifikasi yang sesuai.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

6. Standar Sarana 6.1 Kapasitas dan


dan Prasarana daya tampung sekolah
Pendidikan. memadai. Memiliki
Permendiknas kapasitas rombongan
No 24 Tahun belajar yang sesuai dan
2007 Tentang memadai. Rasio luas
Standar lahan sesuai dengan jumlah
Sarana dan siswa. Kondisi
Prasarana lahan dan bangunan
sekolah memenuhi
persyaratan. Memiliki ragam
prasarana
sesuai ketentuan.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

6. Standar Sarana 6.2 Sekolah memiliki


dan Prasarana sarana dan prasarana
Pendidikan. pembelajaran yang lengkap.
Permendiknas Memiliki ruang
No 24 Tahun kelas, laboratorium
2007 Tentang IPA, ruang perpustakaan
Standar sesuai standar dan kondisinya
Sarana dan layak pakai
Prasarana
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

6. Standar Sarana 6.3 Sekolah memiliki


dan Prasarana sarana dan prasarana
Pendidikan. pendukung yang lengkap.
Permendiknas Memiliki ruang pimpinan,
No 24 Tahun ruang guru, ruang UKS,
2007 Tentang tempat ibadah, jamban,
Standar gudang, ruang TU, ruang
Sarana dan konseling, ruang OSIS,
Prasarana sesuai standar dan layak
pakai. Menyediakan
kantin dan tempat parkir
yang layak.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

7. Standar 7.1 Sekolah melakukan


Pengelolaan perencanaan engelolaan
Pendidikan Memiliki visi, misi tujuan
Permendiknas yang jelas sesuai
No 19 Tahun ketentuan. Mengembangkan
2007 Tentang RKS
Standar Melibatkan pemangku
Pengelolaan kepentingan sekolah dalam
Pendidikan. merencanakan
pengelolaan sekolah.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

7. Standar 7.2 Program pengelolaan


Pengelolaan dilaksanakan sesuai
Pendidikan ketentuan. Memiliki
Permendiknas pedoman pengelolaan
No 19 Tahun sekolah lengkap.
2007 Tentang Meyelenggarakan layanan
Standar kesiswaan. Meningkatkan
Pengelolaan daya guna PTK.
Pendidikan. Melaksanakan EDS dan
membangun kemitraan.
Mengelola bidang
kurikulum dan
kegiatan pembelajaran.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

7. Standar 7.3 Kepala sekolah


Pengelolaan berkinerja baik. Berjiwa
Pendidikan kepemimpinan
Permendiknas dan mengelola
No 19 Tahun sumber daya dengan baik.
2007 Tentang
Standar 7.4 Sekolah mengelola
Pengelolaan sistem informasi
Pendidikan. manajemen Memiliki sistem
inormasi
manajemen yang sesuai.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

8. Standar Pembia- 8.1 Sekolah memberikan


yaan Peraturan layanan subsidi silang
Pemerintah R.I. Memiliki data daftar siswa
No 48 Tahun 2008 dengan latar belakang
tentang Pendanaan ekonomi yang jelas.
Pendi- Membebaskan biaya bagi
dikan. Permendikbud siswa yang tidak mampu
Tentang petunjuk dan memberikan subsidi
Teknis Bantuan silang bagi yang kurang
Operasional mampu.
Sekolah yang
terbit setiap tahun.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

8. Standar Pembia- 8.2 Beban operasional


yaan Peraturan sekolah sesuai ketentuan.
Pemerintah R.I. Memiliki biaya operasional
No 48 Tahun 2008 non personil sesuai
tentang Pendanaan ketentuan.
Pendi-
dikan. Permendikbud
Tentang petunjuk
Teknis Bantuan
Operasional
Sekolah yang
terbit setiap tahun.
LKP 01: Analisis Keterlaksanaan 8 SNP, Alternatif Solusi dan Rencana Pengembangan
Sekolah

Standar Nasional Indikator Deskripsi Alternatif Solusi Rencana


Pendidikan Sekolah Sendiri Pengembangan
(SNP) Sekolah Sekolah Sekolah Sendiri
Contoh Sendiri

8. Standar Pembia- 8.3 Sekolah melakukan


yaan Peraturan pengelolaan dana dengan
Pemerintah R.I. baik. Mengatur alokasi dana,
No 48 Tahun 2008 memiliki laporan
tentang Pendanaan pengelolaan dana danlaporan
Pendi- dapat
dikan. Permendikbud diakses oleh pemangku
Tentang petunjuk kepentingan
Teknis Bantuan
Operasional
Sekolah yang
terbit setiap tahun.
2
Membuat Rencana Kegiatan
Pengembangan Madrasah
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

A. Judul Pengembangan madrasah


Memuat salah satu aspek kinerja madrasah (salah satu dari 8 SNP)
yang akan ditingkatkan dan tindakan yang akan dilakukan untuk
meningkatkan kinerja madrasah yang masih lemah atau kurang
(berupa metode, teknik atau yang sejenisnya) yang digunakan
untuk pemenuhan 8 Standar Nasional Pendidikan (SNP).

B. Latar Belakang
Memuat Kondisi ideal, kondisi nyata, kondisi yang sangat mendapat prioritas
untuk dikembangkan dalam pemenuhan 8 SNP
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

C. Tujuan Pengembangan Madrasah


pernyataan tentang aspek yang hendak dicapai yang diharapkan akan terjadi oleh
kepala madrasah bersama warga madrasah dan stakeholder pendidikan di lingkungan
madrasah, dengan rencana pengembangan madrasah yang akan dilaksanakan dalam
pemenuhan 8 Standar Nasional Pendidikan (SNP)
D. Indikator
penanda keberhasilan pelaksanaan program kegiatan yang ditandai terjadinya
perubahan situasi dan kondisi baru di madrasah yang dapat diukur;
Syarat perumusan indikator antara lain:
1. dirumuskan dalam kalimat pernyataan
2. dirumuskan secara SMART
3. Diisi berdasarkan hasil analisis kondisi sekolah yang masih kurang atau masih
perlu ditingkatkan/dikembangkan untuk pemenuhan 8 SNP.
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

E. Program
Nama program kegiatan untuk meningkatkan atau mengembangkan madrasah pada
pemenuhan 8 SNP yang masih lemah atau kurang;
Satu program pengembangan madrasah dapat terdiri dari beberapa kegiatan
yang terkait dengan SNP yang diduga terkait dengan kinerja madrasah yang masih
lemah atau kurang.

F. Hasil yang diharapkan


Memuat hasil dari pelaksanaan kegiatan pengembangan sekolah yang dilakukan pada
pemenuhan 8 SNP.
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

G. Sumberdaya yang diperlukan


Berisikan berbagai sumber daya (manusia, materi, dana) yang dilibatkan atau
digunakan dalam pelaksanaan program pengembangan sekolah. Sumber daya
meliputi sumber daya manusia dan bukan manusia yang diberdayakan untuk
mendukung tindakan pengembangan sekolah agar tujuan dapat dicapai.

H. Langkah-langkah Kegiatan
Merupakan langkah-langkah pelaksanaan program pengembangan sekolah yang
menerapkan salah satu dari mantra tindak kepemimpinan perubahan. Misalnya:
Persiapan, Pelaksanaan, Monitoring & Evaluasi dan Refleksi. Langkah-langkah
ini harus mencerminkan penerapan aspek-aspek untuk pemenuhan pada 8 SNP.
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

Persiapan:
merupakan langkah-langkah yang akan dilakukan sebelum melaksanakan program
pengembangan madrasah, baik secara administrasi ataupun non administrasi.

Monitoring dan evaluasi:


pemantauan pelaksanaan kegiatan program pengembangan madrasah untuk
mengetahui kemajuan dan perkembangan pelaksanaan program dari waktu ke
waktu; dan untuk mengidentifikasi apakah kegiatan yang dijalankan sesuai dengan
perencanaan atau tidak.
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

Monitoring dilakukan dengan menggunakan instrumen yang telah disiapkan secara


mandiri oleh kepala madrasah;

Evaluasi: kegiatan untuk mengukur hasil-hasil pelaksanaan kegiatan program


pengembangan sekolah pada pemenuhan 8 SNP dengan menggunakan alat ukur
atau instrumen yang telah disiapkan secara mandiri oleh kepala madrasah;

Refleksi: merupakan kegiatan merenungi, mencermati, mendiskusikan dan


menganalisis hasil-hasil monitoring dan evaluasi yang sudah dilakukan pada setiap
tahapan pelaksanaan program pengembangan madrasah pada pemenuhan 8 standar
Nasional Pendidikan.
RAMBU-RAMBU RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN MADRASAH
PADA PEMENUHAN 8 SNP

I. Penutup
  merupakan simpulan sementara dari kegiatan
program pengembangan madrasah yang telah
direncanakan untuk pemenuhan 8 SNP
Tahapan rencana pengembangan madrasah pemenuhan 8 snp

Menentukan
Menulis Menentukan Merumuskan
Latar
identitas diri judul Tujuan
Belakang

Menentukan menentukan
Menentukan Merumuskan
sumberdaya program untuk
hasil yang Indikator
yang pemenuhan
diharapkan
diperlukan 8SNP

Menyusun langkah-langkah
pelaksanaan pengembangan sekolah
pemenuhan 8 SNP dan penutup
LKP 02: Membuat Rencana Kegiatan Pengembangan Madrasah berdasarkan 8
SNP

Petunjuk Penugasan
1. Secara individu, Cermati kembali LKP-01, fokuslah pada kolom
rencana pengembangan sekolah sendiri
2. Pilihlah satu indikator pada salah satu SNP yang akan Saudara
kembangkan menjadi rencana Kegiatan Pengembangan Sekolah
pemenuhan 8 SNP
3. Cermatilah rambu-rambu penulisan rencana kegiatan
pengembangan sekolah pemenuhan 8 SNP yang terdapat pada
lampiran 1.
4. Buatlah rencana Kegiatan Pengembangan sekolah pemenuhan 8 SNP
menggunakan format LKP-02 berikut ini.
LKP 02: Membuat Rencana Kegiatan Pengembangan Madrasah berdasarkan 8
SNP
LKP-02. Penyusunan Rencana Pengembangan Madrasah
RENCANA PENGEMBANGAN MADRASAH
TAHUN ….
Nama Kepala Madrasah :………………………………………………
Unit Kerja :……………………………………………….
Prov./Kab/Kota :……………………………………………….
Waktu Pelaksanaan : ………………………………………………
A. Judul Program Pengembangan Madrasah
Contoh: meningkatkan kemampuan guru menciptakan pembelajaran
yang bervariasi melalui Program Berbagi Pengalaman Mengajar
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
LKP 02: Membuat Rencana Kegiatan Pengembangan Madrasah berdasarkan 8
SNP

B. Latar Belakang
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
C. Tujuan
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………

D. Indikator
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
E. Hasil Yang Diharapkan
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
LKP 02: Membuat Rencana Kegiatan Pengembangan Madrasah berdasarkan 8
SNP
F. Sumber Daya Yang Diperlukan
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
G. Langkah-langkah Kegiatan
1. Persiapan
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
2. Pelaksanaan
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
3. Monitoring dan Evaluasi
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
LKP 02: Membuat Rencana Kegiatan Pengembangan Madrasah berdasarkan 8
SNP
4. Refleksi
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
5. Penutup
………………………………………………………………………
……………………………………………………………………
Mengetahui
…………….., ……………2021 Pengajar

……………………………… ……………………….
NIP NIP
‫والسالم عليكم ورحمة هللا وبركاته‬

Anda mungkin juga menyukai