Anda di halaman 1dari 13

PEMBERONTAKAN RMS

Latar Belakang dan Awal Kronologi


• Hasil KMB : Pembubaran RIS : NKRI terbentuk

Menimbulkan Respon dari masyarakat Maluku


Tokoh mantan jaksa agung NIT :
Dr Christian Soumokil Tidak setuju dan menolak Maluku
bergabung dengan NKRI

Memroklamasikan berdirinya RMS tanggal 25 April 1950

Presiden : Dr Soumokil
wakil : Dr JP Nakijuluw

Menimbulkan respon pemerintah yang merasa


kehadiran RMS mengancam kesatuan NKRI
Penumpasan pemberontakan
• 27 April, Pemerintah melakukan aksi jalan damai : Dr J leimena
mewakili misi perdamaian di Ambon

Politikus, Pendeta, Dokter dan wartawan membujuk dr Soumokil agar


tetap bergabung dengan NKRI

Ditolak, Soumokil malah meinta bantuan Indonesia untuk membantu


RMS untuk mendapatkan pengakuan negara lain : Belanda, Amerika ,
komisi PBB

Pemrintah memutuskan untuk melaksanakan penumpasan dengan


Operasi Militer
Penumpasan Pemberontakan
• Operasi Militer TNI
 Dipimpin oleh Kolonel Kawilarang
1. 14 Juli 1950 : OPM dimulai dari pendaratan di laut
biru, Pulau Buru, Seram dan Aru
2. 18 mei 1950: blokade laut ; pengawasan di perairan
maluku
3. 28 sept 1950 : pasukan OPM mneyerbu wilayah
ambon
4. 3 Nov 1950 : menaklukan benteng victorian
Letkol Selamet Riyadi gugur
Penumpasan Pemberontakan
• 1962 : Perjuangan Gerilya berlanjut sampai ke
pulau Seram untuk menangkap Dr Soumokil
• 12 desember 1962 : Dr Soumokil berhasil
ditangkap dan dijatuhi hukuman mati
Peran Belanda dalam pemberotakan RMS
• Pemerintah Belanda memindahkan/mengasingkan pimpinan RMS dan 15
ribu rakyat Maluku ke Belanda : muncul isu pengungsian para pendukung
RMS
(Pemerintahan RMS dalam pengasingan Belanda)

Pada perkembangannya RMS belanda melakukan aksi protes kepada


pemerintah Belanda karena Belanda menarik dukungan dan bantuannya di
tahun 1978

Generasi penerus RMS di Belanda masih ada sampai sekarang


Yang presidennya dipimpin John Watilete (2010-sekarang)
Tahun 2002 : Pengibaran bendera RMS di
Maluku pada acara peringatan 15 tahun
Proklamasi RMS di Maluku
23 orang ditangkap dan gubernur Maluku
diadili

Anda mungkin juga menyukai