Anda di halaman 1dari 24

Besaran

&
Satuan
Yang ingin dicapai dari materi ini
adalah:
Kompetensi Dasar:
Menerapkan Prinsip Pengukuran

Kompetensi Inti:
Mengukur besaran fisis dan menghitung konversi satuan
Pernah lihat atau laukan ini?

Mengukur Menimbang
Besaran Pokok & besaran turunan
Panjang maupun berat dalam istilah fisika disebut dengan besaran.
Setiap besaran memiliki satuan masing-masing.
Satuan dalam SI
Besaran Pokok
Nama Simbol
Sistem satuan standar yang digunakan
Panjang meter m
secara universal adalah Sistem Internasional Massa kilogram kg
(SI) Waktu sekon s
Kuat Arus Listrik ampere A
Suhu kelvin K
Jumlah Zat mole mol
Intensitas Cahaya candela cd
Besaran Pokok & besaran turunan
Selain besaran pokok ada pula besaran turunan yang didapatkan dari
turunan besaran-besaran pokok.

Beberapa besaran turunan antara lain:

Besaran Turunan Rumus Satuan dalam


SI
Luas Luas = panjang × lebar m2
Volume Volume = panjang × lebar × tinggi m3
Massa Jenis Massa Jenis = massa ÷ volume kg/m3
Kelajuan Kelajuan = jarak ÷ waktu m/s
tangga satuan
Dalam SI (Sistem Internasional) juga dikenal awalan pada satuan yang
antara lain:
Awalan Simbol Nilai kelipatan
Awalan Simbol Nilai kelipatan
100
Tera T 1012

Desi d 10-1
Giga G 10 9

Centi c 10-2
Mega M 10 6

Mili m 10-3
Kilo k 10 3

Micro μ 10-6
Hekto h 10 2

Nano n 10-9
Deka da 10 1

Pico p 10-12
10 0

Femto f 10-15
tangga satuan

Tangga satuan yang


sering digunakan dalam
kehidupan keseharian
dapat dilihat pada
gambar berikut:
Contoh Soal
Ubahlah ke nilai satuan yang diminta!

1. 2 Tm = ....... Km
2. 4 m = ....... mm
Penyelesaian:
3. 5 cm = ....... nm 1. 2 Tm = 2 × 1012 m = 2 × 10(12-3) Km = 2 × 109 Km
4. 1 mm = ....... pm 2. 4 m = 4 × 103 mm = 4000 mm
3. 5 cm = 5 × 10-2 × 10-9 m = 5 × 10(-2+9) = 5 × 107 nm
5. 3 km = ....... dm
4. 1 mm = 1 × 10-3 × 10-12 m = 1 × 10(-3+12) = 109 pm
5. 3 km = 3 × 103 × 10-1 m = 3 × 10(3-(-1)) = 3 × 104 dm
satuan dalam Sistem british
Selain sistem internasional, terdapat juga satuan dalam sistem british
yaitu inchi, mil, liter, galon, dan lainnya. Ini beberapa sistem british yang
dikonversi ke sistem internasional.
1 inchi = 2,54 cm 1 fermi = 1 × 10-15 m
1 cm = 0,394 inchi 1 angstrom = 1 × 10-10 m
1 foot = 30,5 cm 1 tahun cahaya = 9,46 × 1015 m
1m = 39,37 inchi = 3,24 feet 1 hektar = 10000 m2
1 yard = 91,44 cm = 36 inchi = 3 feet 1 liter (L) = 1000 mL = 1000 cm3
1 mil = 5280 feet = 1,61 km 1 mil = 5280 feet = 1,61 km
1 km = 0,621 mil 1 gallon (US) = 3,78 L = 231 inchi3
1 mil laut (US) = 1,15 mil = 6076 feet = 1,852 km 1 ton = 10 kwintal = 1000 kg
Contoh Soal
sistem british  sistem internasional
Berapa cm kah 5,3 inchi? Berapa km kah 20 mil ?

Penyelesaian: Penyelesaian:
1 inchi = 2,54 cm 1 mil = 1,61 km
5,3 inchi = 5,3 × 2,54 cm 20 mil = 20 × 1,61 km
= 13,462 cm = 32,2 km
Contoh Soal
Konversi satuan lainnya
Berapa m2 kah 2,5 hektar? Sebuah mobil menempuh 150 km
dalam 3 jam. Berapakah kecepatan rata-
rata mobil tersebut dalam m/s?
Penyelesaian:
1 hektar = 10000 m2 Penyelesaian:
2,5 hektar = 2,5 × 10000 m2 1 km = 1000 m, 1 jam = 3600 sekon
= 25000 m2 150 km ÷ 3 jam
= (150 × 1000 m) ÷ (3 × 3600 sekon)
=150000 m ÷ 10800 s
= 13,89 m/s
pengukuran
Pengukuran sudah merupakan hal biasa yang terjadi dalam kegiatan
keseharian manusia, yang antara lain:
• Menimbang berat badan
• Mengukur panjang kayu dengan meteran/mistar
• Kecepatan rata-rata pada spedometer
• Menakar banyaknya obat sirup dengan sendok takar
• Dan pengukuran lainnya
alat ukur panjang

Mistar/penggaris
merupakan alat ukur panjang yang
sering digunakan, memiliki skala
terkecil 1 mm atau 0,1 cm. Pada
saat melakukan pengukuran, arah
pandangan harus tegak lurus
dengan skala pada mistar dan
benda yang diukur.
alat ukur panjang

Jangka sorong (vernier


caliper)
merupakan alat ukur panjang yang
dapat digunakan untuk mengukur
diameter luar suatu benda juga dapat
mengukur kedalaman suatu lubang.
Penemu jangka sorong adalah seorang
sarjana teknik berkebangsaan Prancis
bernama Pierre Vernier.
alat ukur panjang
Mikrometer Sekrup
merupakan alat ukur yang dapat mengukur benda hingga ketelitian mikrometer.
Skala terkecil mikrometer sekrup adalah 0,01 mm atau 0,001 cm.
alat ukur massa
Neraca Ohaus
diperkenalkan oleh ilmuwan asal
Amerika Serikat bernama Gustav Ohaus.
Neraca Ohaus dapat menimbang barang
hingga ketelitian 0,01 gram. Biasa
ditemukan pada jual beli emas.
Pada neraca ohaus tiga lengan, hasil
didapat dengan menjumlahkan angka
yang ditunjukkan ke tiga lengan pada
neraca ohaus
alat ukur waktu
Stopwatch
merupakan alat yang digunakan untuk
mengukur waktu yang diperlukan dalam
suatu kegiatan. Misalnya berapa waktu
yang digunakan pelari untuk mencapai
jarak 50 meter.
Ada 2 jenis stopwatch, yaitu analog dan
digital. Pada stopwatch analog memiliki
skala terkecil 0,1 sekon, sedangkan pada
stopwatch digital memiliki skala terkecil
0,01 sekon
latihan soal
Berapakah berat beban yang
terdapat pada neraca ohaus jika
nilai pada ketiga lengan seperti
gambar di samping?

Penyelesaian:
300 + 70 + 5,4
= 375,4 gram
sumber ketidakpastian dalam
pengukuran
Walaupun pengukuran sudah dilakukan dengan sangat teliti dan dengan alat ukur
dengan ketelitian tinggi, namun tidak seorangpun yang mengetahui nilai
sebenarnya. Yang kita dapat dari pengukuran adalah nilai kemungkinan yang masih
mengandung ketidakpastian
Ada 3 jenis ketidakpastian dalam pengukuran:
• Ketidakpastian Sistemik
• Ketidakpastian Acak (Random)
• Ketidakpastian Pengamatan
ketidakpastian sistemik
Ketidakpastian sistematik bersumber dari alat ukur yang digunakan atau kondisi yang
menyertai saat pengukuran. Yang termasuk ketidakpastian sistemik antara lain:
• Ketidakpastian Alat Ukur
Hal ini disebabkan kalibrasi skala yang tidak tepat
• Kesalahan Nol
Apabila posisi 0 (nol) pada skala tidak di posisi yang tepat
• Waktu respon yang tidak tepat
Pengambilan data yang tidak pada momen yang tepat ( menekan stopwatch terlalu cepat/lambat)
• Kondisi yang tidak sesuai
Pengukuran yang dipengaruhi hal lain (misal pengukuran panjang besi saat suhu tinggi)
ketidakpastian acak (random)
Ketidakpastian random umumnya bersumber dari gejala yang tidak mungkin dikendalikan secara
pasti atau tidak dapat diatasi secara tuntas. Gejala tersebut umumnya merupakan perubahan
yang sangat cepat dan acak hingga pengaturan atau pengontrolannya di luar kemampuan kita.
Misalnya:
• Fluktuasi pada tegangan listrik
Tegangan listrik selalu mengalami fluktuasi (naik turun/tidak tetap) sehingga nilainya juga berfluktuasi
• Getaran landasan
Alat yang sangat peka seperti seismograf melahirkan ketidakpastian karena getaran
• Radiasi latar belakang
Radiasi kosmos dari angkasa dapat mempengaruhi hasil ukur alat pencacah
• Gerak acak molekul udara
Molekul udara yang selalu bergerak juga memberikan ketidakpastian pengukuran
ketidakpastian pengamatan
Ketidakpastian pengamatan merupakan ketidakpastian pengukuran yang
bersumber dari kekurangterampilan manusia saat melakukan kegiatan pengukuran.
Misalnya, metode pembacaan skala tidak tegak lurus menghasilkan kesalahan
paralaks , salah dalam membaca skala, dan pengaturan atau pengesetan alat ukur
yang kurang tepat.
aturan pembulatan
Jika kita melakukan perhitungan yang jumlah angka di belakang komanya melebihi
ketelitian alat, maka kita perlu melakukan pembulatan. Adapun aturan
pembulatannya adalah sebagai berikut:
Jika angka pertama setelah angka yang akan kita pertahankan adalah angka
4 atau lebih kecil, angka itu dan seluruh angka di sebelah kanannya
Aturan 1 ditiadakan.
Angka terakhir yang dipertahankan tidak berubah
Contoh: 23,56438 diubah ke 3 dibelakang koma menjadi 23,564
Jika angka pertama setelah angka yang akan kita pertahankan adalah 5 atau
lebih besar, angka itu dan seluruh angka di sebelah kanannya ditiadakan.
Aturan 2
Angka terakhir yang dipertahankan ditambah dengan satu
Contoh: 15,367527 diubah ke 3 dibelakang koma menjadi 15,368
Sekian
&
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai