Anda di halaman 1dari 17

AYO BELAJAR FISIKA

TENTANG .....

BESARAN DAN
PENGUKURAN
Pelangi
(pelangi pelangi alangkah indahmu)
Mengukur-mengukur pakai alat ukur
(merah kuning hijau dilangit yang biru)
Mengukur yang baku itu pakai mistar
(pelukismu agung siapa gerangan)
Jika tidak baku alat tuk mengukur
(pelangi pelangi ciptaan Tuhan)
Ya hasta ya jengkal kaki dan depa
1. Pengertian mengukur
O Pengukuran adalah
proses membandingkan
suatu besaran yang diukur
dengan besaran sejenis
yang ditentukan sebagai
satuan.
Lanjutan ..........................

satuan adalah besaran pembanding yang


digunakan dalam pengukuran.
terdiri dari satuan baku mengukur
digunakan penggaris,dan satuan tidak
baku mengukur digunakan hasta, kaki
(foot), jengkal dan depa.
besaran adalah sesuatu yang dapat
diukur dan dinyatakan dengan angka.
2. Besaran pokok dan besaran
turunan
O Besaran pokok adalah besaran yang
dipakai untuk menentukan besaran
besaran yang lain. Besaran pokok dan
satuannya ditentukan menurut
International System of Units (SI).
O Besaran turunan adalah besaran yang
diturunkan dari besaran pokok.
Tabel besaran pokok dan satuannya
Besaran Satuan Lambang satuan
panjang meter m
massa kilogram kg
waktu sekon s
Kuat arus listrik ampere A
suhu kelvin K
jumlah zat mol mol
intensitas cahaya kandela cd
Anak gembala
(aku adalah anak gembala)
Besaran pokok dan turunannya
(selalu riang serta gembira
panjangnya meter massa kilogram
(karena aku rajin bekerja)
Waktunya sekon suhunya kelvin
(tak pernah malas atau pun lelah)
Jumlah zat itu satuannya mol
( la la la la la la la la la la la la lala aaaa )
Intensitas cahaya satuannya pasti kandelaa a a a
Yang satuannya ampere itu mah kuat arus listrik
Tabel besaran turunan dan satuannya
Besaran Lambang Satuan
luas L m
volume V m
kecepatan v m/s atau m.s
percepatan a m/s ataum.s
gaya F Kg.m/s atau kg.m.s
usaha W Kg.m/s atau kg.m.s
daya P Kg.m/s atau kg.m.s
3. Satuan international
O Satuan international dibuat untuk :
a. Mengatasi perbedaan hasil
pengukuran karena tidak adanya
kesamaan hasil pengukuran.
b. Mengatasi timbulnya masalah
ketika ingin beralih dari satuan
satu ke satuan lainnya.
Lanjutan....................

untuk mengatasi kesulitan harus dibuat


satuan standar yang memenuhi syarat-syarat
sebagai berikut :
a. Satuan yang ditetapkan tidak akan
mengalami perubahan oleh pengaruh apapun.
b. Satuan yang ditetapkan harus berlaku di
semua tempat dan setiap saat.
c. Satuan yang ditetapkan harus mudah
ditiru.
Sistem Inggris dan sistem Metrik

Sistem satuan
Besaran Sistem Sistem metrik
inggris MKS CGS
Centimeter
panjang Kaki (foot) Meter (m)
(cm)
Kilogram
massa Pon (pound) Gram (gr)
(kg)
Sekon
waktu Sekon (s) Sekon (s)
(second)
Lanjutan ..........................

Untuk mengonversi satuan sistem


Metrik ke satuan sistem Inggris
digunakan konversi seperti berikut :
1 cm = 0,3937 inci
1 meter = 3,281 ft (kaki)
1 meter = 1,094 yard
1 ft (kaki) = 12 inchi
1 yard = 3 ft
Lanjutan .......................

Contoh soal !!!!!


Konversikan satuan-satuan berikut :
1. 70 cm = .......... inchi
2. 10 m = ........... ft
3. 50 cm = ................ inchi

jawaban !!!!!!!!!!!
1. 70 cm = 70 x 0,3937 inci = 27,559 inchi
2. 10 m = 10 x 3,281 ft = 32,81 ft
3. 50 cm = 50 x 0,3937 inchi = 19,685 inchi
Ayum hayati, S.Pd
End presentation
Latihan soal !!!!!!!!!!!!!!

Konversikan satuan-satuan berikut !!


1. 100 cm = .......... inchi
2. 3 m = ......... ft
3. 200 m = ........ yard
4. 500 yard = .......... ft
5. 20 m = ........ cm
6. 10 m = ........ inchi
7. 2 m = ....... ft
8. 15 m = .....cm
Lanjutan ....................

Jawaban !!!!!!!!!!
1. 100 cm = 100 x 0,3937 = 39,37 inchi
2. 3 m = 3 x 3,281 = 9,834 ft
3. 200 ft = 200 x 1,094 = 218,8 yard
4. 500 yard = 500 x 3,281 = 1640,5 ft
5. 20 m = 20 x 1000 = 20000 cm
6. 10 m = 10 x 0,3937 = 3,936 inchi
7. 2 m = 2 x 3,281 = 6,562 ft
8. 15 m = 15 x 1000 = 15000 cm
Selamat hari
raya idul fitri
Mohon maaf
lahir dan bathin

Anda mungkin juga menyukai