Anda di halaman 1dari 13

SELAMAT DATANG

PESERTA WORKSHOP PENILAIAN ANGKA KREDIT


GURU MADRASAH PADA KANWIL KEMENAG
PROVINSI DKI JAKARTA

Prosedur Pengajuan
Penilaian Angka Kredit Guru
15 SEPTEMBER 2022

PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKANDAN KEAGAMAAN


BADAN LITBANG DAN DIKLAT KEMENTERIAN AGAMA
BODATA NARASUMBER
Nama : Muh. Afroji
NIP : 196305121987031005
Pangkat, Golongan : Pembina Utama Muda, IV/c
Jabatan : Widyaiswara Ahli Madya
Unit Kerja : Pusdiklat Tenaga Teknis
Pendidikan dan
Keagamaan
Pengalaman Kerja : Guru SD, SMP, SMK, MAN,
KAMAD, Kepala Bidang
Penyelenggaraan Diklat (Plh) &
Widyaiswara
No. HP : 087781807110

01
DASAR HUKUM

• Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan


Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kreditnya;
• Peraturan Bersama Menteri Pendidikan Nasional dan Kepala
Badan Kepegawaian Negara Nomor 03/V/PB/2010 dan Nomor
14 Tahun 2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kreditnya;
• Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 35 Tahun 2010
tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Jabatan Fungsional Guru
dan Angka Kreditnya;

03
TITLE

Bagaimana Pengajuan DUPAK ?

02
PERSYAN DOKUMEN/BUKTI FISIK

 Surat Pengantar dari Kepala Kanwil Kemanag Provinsi


 Daftar Usul Penilaian Angka Kredit (DUPAK)
 Surat pernyataan melaksanakan kegiatan unsur utama
dan penunjang
 Bukti fisik melakukan kegiatan unsur utama dan
penunjang
 SK kenaikan jabatan dan pangkat terakhir
 PAK terakhir
 Hasil PKG

02
TITLE
 SKP 2 tahun terakhir
 Surat Keputusan mengenai pembagian tugas guru dari
kepala sekolah, SK pengangkatan Kepala Madrasah
 FC ijazah bagi yang belum diajukan penilaiannya,
Keterangan izin belajar/tugas belajar, juga keterangan
pencantuman gelar (KPG) dari BKN.
 FC Sertifikat Pendidik
 Dll.
Mulai tahun 2020 pengajuan DUPAK IV/a ke IV/b secara
online via simpeg5

02
Dalam hal pengajuan DUPAK Guru, KEPALA MADRASAH selaku atasan langsung:

a. Menetapkan SK pembagian tugas guru dalam


melaksanakan pembelajaran atau bimbingan atau tugas tambahan guru
lainnya, setiap awal tahun pelajaran
b. Membuat surat pernyataan pelaksanaan pembelajaran atau bimbingan, setiap
tahun bagi guru sesuai dengan serdiknya dan tugas tambahan bagi guru.
c. Membuat surat pernyataan melakukan kegiatan pengembangan keprofesian
berkelanjutan
d. Membuat surat pernyataan pelaksanaan penunjang pembelajaran atau
bimbingan, yang menjadi kewenangannya.
e. Memeriksa dan menetapkan DUPAK guru
di lingkungannya yang akan naik jabatan/pangkat
f. Mengusulkan DUPAK beserta bukti prestasi guru ybs. kepada pejabat yang
membidangi kepegawaian.
g. Mengusulkan DUPAK beserta bukti prestasi kerja guru ybs, kepada Kepala
Kankemenag Kab./Kota atau Ka. Kanwil Kemenag Provinsi.

02
ePAK RUPAWAN & eDUPAK

• ePAK RUPAWAN a/sistem penilaian penetapan angka kredit


secara online yang menggunakan aplikasi berbasis Aplikasi
Web.
• eDUPAK a/formulir yang berisi keterangan perorangan dan
butir kegiatan yang dinilai dan harus diisi oleh pengusul
jabatan fungsional dalam rangka penetapan angka kredit,
dalam hal ini semua bersifat data atau Softcopy yang
diunggah kedalam SIMPEG.
• Berkas daftar usulan PAK menggunakan laman
http://simpeg5.kemenag.go.id/dupak dengan password
NIP.
02
02
ePAK RUPAWAN

02
Pemuan-temuan penilaian:

1. Ada guru pendidikan agama kristen/katolik yang diaupload


2. Tidak ada nilai pendidikan formal (S1) pada PAK lama
3. informasinya Aplean tapi tidak ada lembar nilai apelan termasuk
PI/KI-nya ada
4. ada beberapa sertifikat yang diterbitkan oleh organisasi/lembaga
yang tidak memiliki BH/izin penyelenggaraan
5. Seharusnya PAK yang diterbitkan tahun 2016 ke atas sudah
menggunakan Permenpan RB 16/2009, tapi masih ada yang lama

03
Masukan/saran

Pada Profil sebaiknya


ditambah data mengajar
apa?

03
03

Anda mungkin juga menyukai