Anda di halaman 1dari 15

PERSIAPAN MASUK SD

Apa Saja yang Dipersiapkan oleh Orangtua


dalam rangka memasukkan anak ke SD?

 Biaya
 Perlengkapan
 dll
Namun ada persiapan yang sering
luput dari perhatian orangtua, yaitu:

 Persiapan psikis dan mental


Apa saja yang menunjang persiapan
psikis dan mental itu?
 Kematangan akademik
 Kematangan emosional
Kematangan akademik dipengaruhi
oleh
 Usia
 Kecerdasan intelektual
 Gaya belajar
Usia

 Semakin bertambah usia anak, maka


kesiapan dalam menyerap informasi pun
akan semakin meningkat
 Peraturan pemerintah, usia masuk SD adalah
7 tahun, mengapa? Sebab di usia itulah anak
Indonesia betul-betul siap untuk menyerap
informasi dan pelajaran sesuai kurikulum saat
ini
Kecerdasan intelektual (IQ)

 Cerdas:
pintar:
 Rata-rata:
di atas rata-rata:
Gaya belajar

 Audio
 Visual
 kinestetis
Kematangan emosi, mencakup:

 Stabilitas emosi
 Sosialisasi
 Kerja sama
 Tanggung jawab
 Kepercayaan diri
 kemandirian
Stabilitas emosi

 Merupakan kemampuan untuk mengatur dan


mengendalikan emosi diri sendiri
sosialisasi

 Merupakan kebutuhan untuk berhubungan


dengan orang lain, bergaul dan membaur
dengan orang lain
kerjasama

 Merupakan kebutuhan untuk hidup dalam


pembaharuan dalam kelompok bersama
dengan orang lain
Tanggung jawab

 Kebutuhan untuk menerima segala


konsekuensi apa yang akan, sedang dan telah
dilakukannya. Misal, merusak mainan teman,
maka mau menerima konsekuensi atas
perbuatannya itu
Kepercayaan diri

 Merupakan kemampuan mengenal diri


sendiri dan orang lain sehingga individu itu
mempunyai keyakinan yang kuat dalam
melakukan tugas dan tanggung jawabnya
kemandirian

 Merupakan kebutuhan untuk mengatur


dirinya sendiri tanpa dipengaruhi oleh
kekuasaan orang lain.

Anda mungkin juga menyukai