Anda di halaman 1dari 17

Product life cycle

(siklus hidup
Nama anggota kelompok 4 :
AWALUDDIN
INDRIANI
ISNAENI AFRIYANTI
KAMARUDDIN
KIKI HERLINA
LIDIA CITRA LESTARI
ZHIMA A.HERMAN
A.ZAENAB SALSABILA

DOSEN PENGAJAR : Dr.KAPRIANI, SE.M.Si


2
Hello!
Kami dari kelompok 4
Kami akan memaparkan materi
“Product life cycle PT.Ultrajaya
Milk industri & PT.Frisian Flag
Indonesia”

3
PT.Ultrajaya Milk
Industry
PT Ultrajaya telah berkembang dengan sangat pesat hingga
mampu meraih posisi saat ini sebagai salah satu perusahaan
terkemuka di Indonesia untuk produk-produk susu dan jus

1 buah (Tahun 1950).Perusahaan ini memasuki tahap


pertumbuhan pesat sejalan dengan perubahannya menjadi
PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company (Tahun
1971).
Tahap introducing
 Dimulai dari pabrik susu rumahan pada tahun 1958 di Bandung,
Jawa Barat PT Ultrajaya berkembang, hingga selanjutnya di
tahun 1971 PT Ultrajaya melebarkan sayap bisnisnya menjadi
PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company. 
 PT Ultrajaya pun masih unggul diantara produsen susu segar
alami dan minuman ringan untuk dengan beberapa varian
brandnya, seperti Ultra Milk untuk produk susu segarnya, Teh
Kotak untuk minuman teh segarnya, dan Sari Kacang Ijo, Sari
Asem Asli untuk produk minuman sehatnya

5
Contoh produk
pt.ultrajaya industry

6
Tahap growth
 PT Ultrajaya mendulang sukses secara terus menerus sebagai hasil
konsistensi dalam menerapkan startegi bisnisnya serta selalu
mengembangkan sumber daya dan teknologi yang dimilikinya.
 peluncuran produk-produk baru untuk mengisi celah pasar yang ada dan
tekad kuat kami terhadap kualitas terbaik akan memastikan bahwa kami
dapat meraih pangsa pasar yang lebih besar di Indonesia.
 Jaringan distribusi Ultra telah menjangkau seluruh daerah di Indonesia,
didukung dengan strategi marketing yang sudah terintegrasi untuk
mempertahankan dan terus membangun ekuitas brand.. 

7
Tahap
maturity
Ultra secara terus menerus memiliki investasi-investasi penting
dengan berbagai perbaikan dalam aktivitas
marketing, teknologi, pengembangan produk, dan yang paling
penting adalah sistem distribusi. Jangkauan distribusi Ultra
merupakan salah satu jangkauan distribusi terluas di
Indonesia , yang telah menjangkau pulau-pulau di Indonesia dari
Sumatera sampai Papua.
Saat ini Ultra pun telah menjangkau lebih dari 25.000 whole saler
yang masing-masing secara kolektif menjual produk ke lebih dari
65.000 retailer , hotel, dan penggunaan secara komersial.

8
Tahap decline
Segmen bisnis susu UHT hingga kuartal ketiga tercatat
senilai Rp 3,26 triliun atau naik 1% secara
tahunan. Penjualan segmen teh kemasan karton turun 15,4%
secara tahunan menjadi Rp 864 miliar atau turun 15,4%
secara tahunan 

9
PT.frisian flag
indonesia
. Pada tahun 1968, PT Friesche Vlag Indonesia didirikan
melalui kemitraan antara Cooperatieve Condensfabriek
Friesland dan sebuah perusahaan lokal. Setelah produk susu

2
kental manis, PT Friesche Vlag Indonesia mulai memproduksi
susu bubuk pada tahun 1979, susu pertumbuhan yang pertama
di Indonesia pada 1988, dan susu UHT siap saji pada 1991.
TAHAP INTRODUCTION
Pada tahun 1968, PT Friesche Vlag Indonesia didirikan melalui
kemitraan dari Cooperatieve Condensfabriek Friesland dan
perusahaan lokal. Pada fase ini perusahaan mencoba untuk
mengenalkan produk baru yang mereka buat yaitu susu kental manis

11
CONTOH PRODUK
PT.FRISIAN FLAG INDONESIA

Kemasan Lama Kemasan Yang Sekarang

12
TAHAP GROWTH
⊹ Pada tahun 1977 ,PT Foremost Indonesia diambil alih
sehingga perusahaan memperoleh Ciracas plant, sehingga
PT Firesche Vlag Indonesia memiliki dua pabrik
operasional di Pasar Rebo dan Ciracas

13
TAHAP MATURITY
 Tahun 1998 memproduksi kemasan sachet susu kental manis Frisian Flag.
Kemasan sachet ini menjadi konsumsi paling banyak di Indonesia sampai saat ini.

 Tahun 2010 PT. FRISIAN FLAG mengubah logo FRISIAN FLAG dengan warna
yang lebih cerah, dinamis serta tulisan FRISIAN FLAG yang lebih besar di dalam
lambang bendera. Hal ini dilakukan FRISIAN FLAG karena FRISIAN FLAG
selalu ingin mengikuti perkembangan jaman.

 Frisian Flag mulai melebarkan pemasarannya ke pulau Papua. Dan ternyata


Frisian Flag di Papua penjualannya laku keras.

 Setelah 90 tahun tepatnya tahun 2012 Frisian Flag dan SEANUTS ( South East
Asia Nutrition Survey) di luncurkan di Indonesia .

 Tahun 2013 Friso mulai di luncurkan di Indonesia. Tidak lama berselang tepatnya
tahun 2014 FRISIAN FLAG mengganti kemasan baru berupa FF Suprima.
14
TAHAP PENURUNAN
Dari sumber data penjualan PT. Frisian Flag Indonesia terjadi
penurunan penjualan dan peningkatan penjualan susu kental manis
yang signifikan dan tidak adanya pola musiman pada saat
penurunan dan peningkatan penjualan susu kental manis, maka
perlu dilakukan eksplorasi permasalahan yang menjadi penyebab
penurunan susu kental manis. Selain itu dari strategi eksplorasi
strategi perusahaan beserta kendala dan masukan dalam
implementasi di lapangan dengan tujuan meningkatkan penjual susu
kental manis.

15
kesimpulan
⊹ Berdasarkan analisis strategi bersaing dan PLC dua perusahaan, maka
dapat disimpulkan bahwa meskipun kedua sama-sama memproduksi
produk olahan susu namun nyatanya kedua perusahaan tersebut
memiliki strategi bersaing yang berbeda. Untuk PT Frisian
Flag, perusahaan ini terkenal dengan sejarahnya yang panjang sehingga
perusahaan ini tidak perlu lagi mempromosikan kualitas produknya
karena sudah terbukti sejak lama. Namun apabila ditinjau umur
perusahaan yang sudah hampir satu abad, perusahaan ini cenderung
kurang melakukan inovasi-inovasi pada produknya sehingga apabila
dibandingkan dengan PT Ultrajaya yang umurnya jauh lebih muda
apabila dibandingkan dengan PT Frisian Flag PT Ultrajaya memiliki

keberagaman jenis produk yang lebih beragam .


16
Thanks!
SEE YOU……………

17

Anda mungkin juga menyukai