Anda di halaman 1dari 5

Difteri

• Difteri adalah penyakit menular yang dapat disebarkan melalui batuk,


bersin, atau luka terbuka. Gejalanya termasuk sakit tenggorokan dan
masalah pernapasan. Penyebab utama difteri adalah infeksi
bakteri Corynebacterium diphteriae, yang menyerang selaput lendir
pada hidung dan tenggorokan, serta dapat memengaruhi kulit. 
• Penyakit ini dapat menyerang orang-orang dari segala usia dan
berisiko menimbulkan infeksi serius yang berpotensi mengancam
jiwa. Pengobatannya meliputi antibiotik dan antitoksin untuk
mematikan bakteri. Salah satu langkah pencegahan difteri yang paling
efektif adalah mendapatkan vaksinasi difteri.
Pemberian Vaksin Difteri
• Disebabkan adanya penemuan kasus di wilayah kecamatan
Magersari pada bulan pertengahan September 2022
• Sasaran Semua warga usia 1 – 23 tahun di wilayah
kecamatan magersari
• Pemberian sebanyak 3 dosis dengan interval :
 Dosis 1 ke Dosis 2 : 1 bulan
 Dosis 2 ke Dosis 3 : 6 Bulan
Tindak Lanjut
• Bersurat ke seluruh Instansi Perkantoran dan sekolah di seluruh Kecamatan Magersari yang
berada di lingkungan kerja UPT Puskesmas Gedongan yang sudah dilaksanakan pada bulan
Oktober 2022
• Pendataan dengan bekerja sama dengan Kader pada bulan Oktober 2022
• Melakukan Penyuntikan vaksin ORI Difteri susuai jadwal yang dimulai pada 17 Oktober 2022
• Yang sudah ada feed back :
 Seluruh sekolah di seluruh Kecamatan Magersari yang berada di lingkungan kerja UPT
Puskesmas Gedongan
 Seluruh Posyandu di seluruh Kecamatan Magersari yang berada di lingkungan kerja UPT
Puskesmas Gedongan
 PMI yang dijadwalkan 23 Nov 2022
 Dinas Perijinan dijadwalkan 24 Nov 2022
 Anjanrem (bersurat Tidak ada sasaran)
 Kodim (bersurat Tidak ada sasaran)
Pencapaian Suntik Difteri
Kelurahan Magersari

Vaksin Cakupan Sasaran Persentase

Penta 134 74 55%

DT 118 100 84%

TD 399 336 84%

Cakupan TD dan DT belum termasuk masyarakat


umum selain sekolah dan posyandu dikarenakan belum
ada data yang masuk dari kelurahan

Anda mungkin juga menyukai