Anda di halaman 1dari 30

Pelatihan Elektrokardiografi (EKG)

Sesi 2 : Sistem Konduksi Jantung dan


Gelombang EKG
Dr. Ahmad Handayani, M.Ked(Cardio), SpJP
Pembelajaran Sesi 2 : 45 menit

Workshee
1.Sistem Konduksi
Jantung
t
• Bertanya yang
2.Gelombang EKG
belum dimengerti
3.Gelombang EKG di • Latihan
berbagai sadapan mengerjakan soal

Kuliah Diskusi
Sistem Konduksi Jantung

1. SA Node
2. Internodal pathway
3. AV Node
4. His Bundle
5. Left Bundle Branch
and Right Bundle
Branch
6. Purkinje Fibers
Rekaman aktifitas listrik sistem konduksi jantung di EKG akan
menghasilkan gelombang EKG

 Dari ke enam komponen system


konduksi jantung tersebut, masing-
masing memiliki aktifitas listrik yang
berbeda.

 Karena aktifitas listriknya berbeda, maka


menghasilkan perekaman yang berbeda

 Dari seluruh aktifitas tersebut,


terbentuklah gelombang EKG
Depolarisasi dan Repolarisasi Atrium dan Ventrikel
Mengenal “Sinus Ritme”

WAJIB DIHAFAL

• Gelombang P : depolarisasi atrium

• Kompleks QRS : depolarisasi ventrikel

• Segmen ST dan Gelombang T :


repolarisasi ventrikel
Penamaan
Kompleks QRS

Gelombang Q : Defleksi negatif pertama


Gelombang R : Defleksi positif pertama
Gelombang S : Defleksi negatif pertama
yang mengikuti gelombang R.
Latihan yuk, Pasti Bisa!!!

rSR’ QS
RS Qr

rS R
qRs RS
Hey! Ingat kembali materi cara kerja
EKG, dan lihatlah bagaimana
Mengenal “Sinus Ritme”
perekaman gelombang P di sadapan II
dan aVR

QT interval
Waktu yang dibuthkan
mulai dari depolarisasi
ventrikel hingga akhir
repolarisasi ventrikel
PR interval =
Waktu yang dibutuhkan
untuk impuls berjalan dari
SA node ke AV node
Harus mengerti arti tiap gelombang
ayo kita ulangi lagi

1. Gelombang P  1. Depolarisasi Atrium

2. Kompleks QRS  2. Depolarisasi Ventrikel

3. Segmen ST dan 3. Repolarisasi Ventrikel


Gelombang T 
Mengenali Gelombang EKG

P
T

T
P

rS
Rs
Kembali lagi ke prinsip nya

dst

P
QRS

T
Nilai normal
{tinggi (amplitude) dan lebar (durasi)}

Lebih lengkapnya akan di bahas di sesi 3

T < 2.5 mm (0.25 mV); T : bervariasi PR interval QT interval (QTc)


L < 0.12 sec (3 kk) L < 0.10 sec (2.5 kk) < 0.2 s (5 kk) < 0.44-0.45 s
BREAK
TARIK NAFAS
KAMU PASTI BISA
Gelombang EKG di berbagai sadapan
 Salah satu problem tersulit dalam memhami EKG adalah selalu mengingat kerja 12 sadapan
EKG
 Tiap sadapan merekam secara berbeda, maka akan dihasilkan 12 gelombang yang berbeda
 12 gelombang P yang berbeda
 12 QRS yang berbeda
 12 gelombang T yang berbeda

 Oleh karena itu, ada 3 pemahaman mendasar untuk bisa menguasai EKG
1. Cara kerja EKG (rekaman arah dan kekuatan arus listrik)
2. Perekaman tiap sadapan
3. Sistem konduksi jantung dan arah konduksi normal
Mari kita Latihan
Carilah gelombang P yang defleksi negatif
Syarat EKG layak baca
 Kalibrasi 1 mm = 0,1 mV
 Kecepatan 25 mms
 Gelombang P positif di II, negative di aVR
Latihan lagi
Berikanlah nama kompleks QRS di tiap sadapan

R QS rS Rs

R RS R
R

rS R RS R
Latihan lagi
Berikanlah nama kompleks QRS di tiap sadapan
Kenapa di aVR, gelombang P dan QRS arahnya ke bawah (defleksi
negative)?

R QS rS Rs

R RS R
R

rS R RS R
Kenapa di aVR,
gelombang P dan QRS
arahnya ke bawah
(defleksi negative)?

 Karena arah konduksi


jantung biasanya
berlawanan arah
dengan sadapan aVR
SEKIAN
TETAP BERTAHAN
LATIHAN
1. Tuliskan 6 komponen system konduksi jantung
A. S...................................................
B. I...................................................
C. A...................................................
D. H...................................................
E. R................................................... dan L...................................................
F. P...................................................
2. P wave merekam aktifitas listrik …………………………………

3. Kompleks QRS merekam aktifitas listrik ……………………………

4. Segmen ST dan T merekam aktifitas listrik ………………………………


5. Apa syarat EKG yang terkalibrasi dengan standar ?
6. Berapa nilai normal gelombang P
A. Amplitude : ....... mV
B. Durasi : ......... detik

7. Berapa nilai normal interval PR? Interval PR : ......... detik


8. Setelah anda perhatikan, mana yang lebih besar amplitudo nya, gelombang P
atau kompleks QRS?
A. P < QRS
B. P = QRS
C. P > QRS
9. Bagaimana nomenklatur QRS di sadarap I, II, V1, V5
10. Apakah gelombang P yang negative di aVR itu normal ? Kenapa ?

Anda mungkin juga menyukai