Anda di halaman 1dari 23

PETUNJUK TEKNIS

PENGISIAN /
PENGGUNAAN APLIKASI
MODEL KOMPETENSI
KEPEMIMPINAN KS &
MODEL KOMPETENSI
PROFESIONAL GURU
(LINK-AK)
BY GEMBONG SUMADIYONO
FR
Profil Guru
sesuai M o d e lK o m p e t e n s i ( P e r d i r j e n 6565/2020)
Profil Kepala Sekolah FR
sesuai m o d e l ko m p e t e n s i ( P e r d i r j e n 6565
/2020)
TAMPILAN APLIKASI MODEL KEPALA SEKOLAH DAN GURU VER-2
A. Mengisi Data Awal
“DATA KEPALA
SEKOLAH” yang
dinilai.
Isikan 1) Isi Pasword
Password awal sblm
Mengisi Data Ks
yang dinilai
(Asesi), dan data
kepegawaian
lainnya;
2) Penulisan
Jenjang
Sekolah,
Pangkat / Gol.
sesuai dengan
format pada cell
terpisah
Data Pangkat / Gol.
ditulis terpisah pada
cell tersendiri sesuai
format (III.a ; III.b ;
IV.a ; IV.b, dst.)
Kembali ke
MENU

3) Mengisi Data
Penilai /Asesor
4) Masukkan masa
penilaian TA
(Jan-Des)
5) Isikan tanggal
penilaian
dilaksanakan
B. Selanjutnya masuk pada Model
Kompetensi Pertama,
Pengembangan Diri dan Bagi
orang lain (KOMP-1)
Kembali ke
MENU

1) Isikan dengan
memberi tanda
Cheklist (“v”) pada
beberapa indicator
yang teridentifikasi,
sesuai dengan kondisi
nyata dari hasil
rekaman instrumen
2) Lakukan dengan cara
yang sama dari Sub-
Kompetensi 1.1 sd.
Sub Kompetensi 1.4
C. Selanjutnya masuk pada Penilaian
360, terkait rekaman Penilaian dari
Sejawat, Penilaian Siswa, Penilaian
Ortu/Komite dan DUDI (SMK)
serta Indek Kehadiran.
Kembali ke
MENU
D. Selanjutnya lihat Hasil Penilaian
Kompetensi (Rekapitulasi), RKAP
Nilai 360, Konversi AK, dapat
dilihat pada tombol masing-masing
(Hasil Penilaian)
Kembali ke
MENU
Kembali ke
MENU
E. Chek Identitas,
Laporan dan Evaluasi
Capaian Kinerja (Dalam
Bentuk Predikat dan
Deskripsi), Cover, Selanjutnya
dapat dicetak.
Kembali ke
MENU
Hasil Penilaian/Evaluasi berupa
Predikat/Sebutan (Berkembang,
Layak, Cakap dan Mahir), dan
Deskripsi sesuai Predikat …
Lihat Lampiran II Perdirjen GTK No. 6565
/B/GT/2020, Hal 3 Tentang Tingkat/Jenjang
Kompetensi Kepemimpinan KS (Berkembang,
Layak, Cakap dan Mahir), dan Deskripsinya
URUT LEMBAR
DOKUMEN :
1)COVER ;
2)LAPORAN DAN
EVALUASI ;
3)FORMAT IDENTITAS
DIRI;
4)RKAP HSL PENILAIAN;
5)PENILAIAN 360;
6)KONVERSI NILAI AK;
7)HASIL OLAH
INSTRUMEN KOMP-1;
KOMPT-2; KOMP-3 dan
KOMP-4;
8)INDEK KEHADIRAN

Anda mungkin juga menyukai