Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEBIDANAN PREMENOPAUSE PADA

NY.”P” USIA 48 TAHUN DI TPMB SRI MUNJAYATUN


KECAMATAN TELUK GELAM KABUPATEN OGAN KOMERING
ILIR TAHUN 2023

OLEH :
SRI MUNJAYATUN
NIM : 220705185
BAB I
PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
Menopause merupakan suatu masa ketika persediaan sel
telur habis, indung telur mulai menghentikan produksi
estrogen yang mengakibatkan haid tidak muncul lagi. Hal ini
dapat diartikan sebagai berhentinya kesuburan

B.Tujuan Penulisan
1.Tujuan Umum
2.Tujuan Khusus
BAB II
TINJAUAN TEORI
A.Menopause
1.Definisi
01 Menopause berasal dari dua kata Yunani yang berarti
bulan, yang lebih tepat di sebut “menocease” yang
berarti berhentinya masa menstruasi. Hal ini
dikarenakan keluarnya hormone dari ovarium (indung
telur) sudah mulai berkurang, sehingga
mengakibatkan haid tidak keluar

2.Etiologi
02 Sejak usia 40 tahun, ovarium menjadi kurang responsive
terhadap hormone yang mengendalikannya. Efek
keadaan ini membuat wanita kurang subur, mengurangi
jumlah hormone ovarium yang di hasilkan, dan
mengubah jumlah relative dari estrogen dan
progresterone yang dihasilkan. Selain itu juga terjadi
perubahan dalam perbandingan dari bermacam- macam
estrogen yang di hasilkan
3.Fase – Fase Menopause
1)Klimakterium
2)Menopause
3)Pasca-menopause
4)Senium
4.Tanda dan Gejala menopause
 Secara fisiologis
 Secara Psikologis
B.Wewenang Bidan Terkait Premenopose

1.Undang-undang no 4 tahun 2019 pada pasal 46 ayat


1
2. Pasal 49
3. Pasal 54
4. KMK No.HK.01.07.MENKES 320 Tahun 2020
tentang Standar Kompetensi Bidan
BAB III
TINJAUAN KASUS

DATA SUBJEKTIF
Identitas

Nama Ny.P Tn. W


Umur 48 Tahun 51 Tahun
Agama Islam Islam
Pendidikan SMP SMA
Siklus : 28 hari
Pekerjaan IRT Wiraswasta
Lama : 1-2 hari
Alamat rumah
Banyaknya : 1-2 kali ganti pembalut perhari
Desa Bumi Harapan
Teratur /tidak : sudah tidak teratur

Ibu mengatakan mengalami haid


yang sedikit seperti bercak darah
yang lamanya 1-2 hari, badan terasa
panas dan gerah, disertai dengan
pusing, hal ini sudah terjadi selama 2
tahun terakhir.
DATA OBJEKTIF

Pemeriksaan Umum
TD:110/80mmHg,suhu:36,6°c,
pernapasan: 24x/mnt,
nadi:88x/mnt,BB:63kg, TB:168cm
 
PENATALAKSANAAN
Memberitahu hasil pemeriksaan. (Ibu mengetahu hasil
ANALISA pemeriksaan)
Ny P Usia 48 Tahun Dengan Premenopose Menjelaskan kepada ibu tentang premenopause adalah
  Premenopause adalah masa sekitar usia 46-50 tahun
dengan dimulainya dengan siklus yang tidak
teratur,memanjang,sedikit atau banyak, yang kadang
disertai dengan rasa nyeri. (ibu mengerti dan memahami
premenopaus merupakan proses yang alam).
Memberitahu ibu bahwa bercak darah haid yang di alami ibu
adalah hal yang normal dan menjelas kan penyebab bercak
darah haid yang di alami ibu yaitu karena itu adalah hal
yang terjadi pada ibu premenopause ( ibu mengerti
penjelasan yang diberikan). DLL
DOKUMENTASI ASUHAN KEBIDANAN

1. Dokumentasi Dalam Bentuk Pathway Asuhan Kebidanan


Rasionisasi Dari Asuhan Yang Diberikan
Hari dan Tanggal : Sabtu, 28 Januari 2023 1. Dengan memberitahu hasil pemeriksaan ibu dapat
Tempat Praktik : TPMB Sri munjayatun mengtahu hasilnya normal.
Nama : Sri munjayatun Asuhan Yang Diberikan 2. Dengan memberikan informasih pengetahuan tentang
Program Studi : Profesi Bidan premenopaus pada ibu. Agar ibu mengerti dan paham
1. Menjelaskan kepada pasien tentang hasil informasi yang di berikan oleh bidan atau tenaga
PATHWAY KASUS KEBIDANAN pemeriksaan dan menopose Kesehatan.(Notoadmojo,2008).
2. Menjelaskan kepada ibu tentang 3. Dengan meng informasi kepada ibu tentang bercak
Ny P Usia 48 Tahun Pada darah haid yang di alami masih batas normal.
premenopause
Premenopose 3. Memberitahu ibu bahwa bercak darah haid Perdarahan haid dengan jumlah darah lebih sedikit dan
yang di alami ibu adalah hal yang normal dan atau lamanya lebih pendek dari normal. Masalah yang
menjelas kan penyebab bercak darah haid di alami sekarang merupakan hal yang fosoilogis
yang di alami ibu yaitu karena itu adalah hal (Willly,2019)
yang terjadi pada ibu premenopause 4. Rasa pusing dan panas menyebar di seluruh tubuh,
Tanda/Ge jala/Ke luhan Ses uai Te ori Tanda/Ge jala/Ke luhan Yang
tetapi yang tersering ialah daerah wajah dan dada.
Menurut Willy (2019) saat melalui Dialami Pas ie n 4. Menjelaskan tentang rasa panas dan pusing
fase perimenopause, wanita akan mengalami
Biasanya rasa panas ini disertai dengan warna kulit
yang di alami adalah merupakan tanda-tanda
beberapa gejala akibat perubahan kadar Patofis iologi (Se us ai kemerahan dan keringat berlebihan. (dr. Tjin
Ibu mengatakan mengalami haid gejala yang di alami pada saat akan
hormon di dalam tubuh. Gejala utama Tanda/Ge jala/Ke luhan yang sedikit seperti bercak darah Willy,2019).
memasuki masa premenopause
perimenopause adalah siklus menstruasi tidak Yang Dialami Pas ie n) yang lamanya 1-2 hari, badan 5. Dengan menjaga kebersihan tubuhnya, terutama
5. Menganjurkan ibu untuk mengatasi keluhan daerah genetalia dengan membersihkan daerah
teratur, menstruasi tiba lebih cepat atau lebih terasa panas dan gerah, disertai dan lebih menjaga kebersihan diri
lambat dan berlangsung lebih singkat atau Sindrom perimenopause dengan pusing, hal ini sudah genetalia setelah BAB/BAK dan dikeringkan serta
lebih lama. Gejala lainnya yang dapat terjadi adalah sekumpulan gejala terjadi selama 2 tahun terakhir. mengganti celana dalam. Menggunakan pakaian tipis
dan tanda yang terjadi 6. Menganjurkan ibu untuk tidak menggunakan dan menutupalas tidur dari bahan katun karena akan
pada perimenopause atau menjadi tanda- Keadaan Umum : Baik,
pada masa perimenopause. pemakaian sabun anti septic yang berbau member rasa lebih dingin dan nyaman dibandikan
tanda menopause sudah dekat adalah: Kesadaran : Composmentis,
Kurang lebih 70% wanita atau berbahan kimia bahan kain yang lain.
Keadaan Emosional : Stabil, TTV
 Hot flashes atau sensasi gerah atau usia peri dan : 110/80 mmhg.S : 36.3°C.P ; 24x/ 7. Menganjurkan pada ibu untuk memakan 6. Dengan memberitahukan untuk tidak menggunakan
kepanasan yang muncul secara mendadak. pascamenopause menit,BB : 63 kg. TB : 160 cm, yang mengandung vitamian sabun antiseptic dapat membuat bakteri tebal. Sabun
 Gangguan tidur, yang bisa disertai dengan mengalami keluhan Hasil pemerksaan fisik dalam 8. serta berolah raga ringan seperti senam antibakteri dan antiseptic men-klaim mampuh
atau tanpa keringat malam. vasomotor, keluhan psikis, kondisi normal. Muka : Tidak lansia,senam dipagi hari dan menggerakan menghilangkan bakteri yang nempel. Hal tersebut bisa
 Perubahan mood, misalnya mudah depresi, 10 dan keluhan oedema, tampak berkeringat, tangan kaki ketika bangun tidur untuk jadi benar. Akan tetapi menggunakan sabun
tersinggung. Kondisi ini dapat lainnya dengan derajat tampak cemas dan kemerahan mengatasi sakit pada badan ibu. antiseptiky ang terlalu sering jusruh dapat membuat
menyebabkan peningkatan risiko berat-ringan yang berbeda- Pemeriksaan anogenital normal, bakteri menjadi kebal dan lebih sulit untuk
terjadinya depresi. beda pada setiap individu. Hb: 11,6% dihilangkan. (dr.Yusra Firdaus,2020)
 Gangguan kognitif, misalnya sulit Keluhan tersebut akan 7. Untuk mengkomsumsi makanan yang bergizi pada
berkonsentrasi dan mudah lupa. mencapai puncaknya pada wanita premenopaus memiliki kebutuhan gizi yang
 Sakit kepala di masa awal perimenopause. saat menjelang dan setelah berbeda pada umumnya.Takaran gizi dan pilihan
 Nyeri saat berhubungan seksual, karena menopause kemuadian makan dapat membantu menjaga keseimbangan fisik
berkurangnya cairan pelumas vagina. berangsur-angsur
dan psikologis wanita yang berada pada fase
berkurang seiring dengan
 Penurunan gairah seksual dan kesuburan. kosong menjelang premenopaus. Ada beberapa jenis makan
bartambahnya usia dan
 Pengeroposan tulang yang dapat
tecapainya keseimbangan
EVALUASI yang penting untuk dikomsumsi wanti pada masa
meningkatkan risiko terkena osteoporosis. Ibu sudah mengerti dan memahami premenopaus : Makan yang mengandung protein.
hormon pada masa
 Perubahan kadar kolesterol, yaitu yang dijelaskan bidan Kebutuhan kalsium tercukupi ,Asupan zat besi , Sayur
senium.
meningkatnya kadar kolesterol jahat dan Buah, Minum air putih 10-12 gelas perhari. Agar
(LDL) dan menurunnya kadar kolesterol (Willy, 2019)
terhindar dari berbagai penyakit berbahaya, tetaplah
baik (HDL). berolah raga secara rutin dapat membantu mencegah
penyakit jantung coroner dan osteoporosis.
(Aqila,2010).
8. Untuk mengurangi kekakuan otot dan sendi pada usia
ini yang disebabkan oleh penurunan produksi hormon
estrogen
BAB IV
PEMBAHASAN

Pengkajian Data
Pada BAB ini penulis membahas tentang asuhan kebidanan yang dilakukan dan agar diambil suatu
kesimpulan serta pemecahan masalah dari kesenjangan yang ada, sehingga dapat digunakan
sebagai tindak lanjut dalam penerapan asuhan kebidanan yang efektif dan efisien serta
membandingkan apakah ada kesenjangan antara teori dan praktik dilapangan. Manajemen
kebidanan digunakan untuk memberikan bentuk khusus dari proses yang dilakukan oleh bidan di
dalam suatu asuhan atau pelayanan kebidanan. Hal ini senada dengan Kepmenkes RI nomor 320
tahun 2020 menjelaskan bahwa bidan melakukan pencatatan secara lengkap, akurat, singkat, dan
jelas mengenai keadaan/kejadian yang ditemukan dan dilakukan dalam memberi asuhan kebidanan.
Pengertian tersebut sejalan dengan manajemen asuhan kebidanan yang dilakukan di TPMB Sri
Munjayatun yang memberikan pelayanan dengan metode berpikir dan bertindak tepat secara logis
tentang asuhan yang diberikan. Hal ini terlihat dari asuhan kebidanan yang dilakukan meliputi
indentifikasi data subjektif, data objektif, analisis, dan penatalaksanaan pada ibu dengan
premenopose
Ibu mengatakan mengalami haid yang sedikit seperti bercak darah yang lamanya 1-2 hari, badan
terasa panas dan gerah, disertai dengan pusing, hal ini sudah terjadi selama 2 tahun terakhir.
Assesment (Menegakan Diagnosa)
Berdasarkan data objektif dan subjektif diatas diketahui
berdasarkan data didapat adalah NY.P Umur 48 Tahun
dengan Premenopose.

Penatalaksanaan
Penatalaksanaan Ny. P Usia 48 Tahun Pada Premenopose adalah : 1)
Menjelaskan kepada pasien tentang hasil pemeriksaan dan menopose, 2)
Menjelaskan kepada ibu tentang premenopause, 3) Memberitahu ibu
bahwa bercak darah haid yang di alami ibu adalah hal yang normal dan
menjelas kan penyebab bercak darah haid yang di alami ibu yaitu karena
itu adalah hal yang terjadi pada ibu premenopause, 4) Menjelaskan
tentang rasa panas dan pusing yang di alami adalah merupakan tanda-
tanda gejala yang di alami pada saat akan memasuki masa
premenopause, 5) Menganjurkan ibu untuk mengatasi keluhan dan lebih
menjaga kebersihan diri Anjurkan pada ibu untuk berolah raga secara
teratur, 6) Menganjurkan ibu untuk tidak menggunakan pemakaian sabun
anti septic yang berbau atau berbahan kimia, 7) Menganjurkan pada ibu
untuk memakan yang mengandung vitamin, 8). Menganjurkan untuk
berolah raga ringan setiap pagi dan mengikuti senam Lansia pada
kelompok khusus dan posyandu lansia.
BAB V
PENUTUP

Kesimpulan
Asuhan Kebidanan Pada Ny. P Usia 48 Tahun dengan Saran
Premenopose di TPMB Sri munjayatun Kec.Teluk Gelam Bagi Institusi Pendidikan
Kab.OKI Tahun 2023 sudah dilakukan dengan baik dan
Memfasilitasi kegiatan pelatihan untuk
didapatkan kesimpulan sebagai berikut:
Mahasiswa sudah mampu melakukan pengkajian data mahasiswa tentang pemeriksaan
subyektif pada Asuhan Kebidanan Pada Ny. P Usia 48 Tahun penunjang terkait premenopose
dengan Premenopose Bagi Lahan Praktek
Mahasiswa sudah mampu melakukan pengkajian data Bidan mampu meningkatkan pengetahuan
obyektif Asuhan Kebidanan Pada Ny. P Usia 48 Tahun dan keterampilan di tempat prakteknya
dengan Premenopose
melalui seminar tentang memberikan
Mahasiswa sudah mampu menegakkan diagnosa Asuhan
Kebidanan Pada Ny. B Usia 48 Tahun dengan Premenopose Asuhan Pada Ibu dengan premenopose
Mahasiswa sudah mampu melakukan perencanaan, Bagi Pasien
pelaksanan dan evaluasi Asuhan Kebidanan Pada Ny. P Diharapkan dapat melakukan anjuran dan
Usia 48 Tahun dengan Premenopose, dan tidak ditemukan hasil konseling dari petugas tentang
adanya kesenjangan kasus dengan teori yang ada. premenopose
 
 

Anda mungkin juga menyukai