Anda di halaman 1dari 9

Unsur Cuaca dan

Iklim
Pengantar Klimatologi
Azhar Yafi Pratama
Yesi Tantri
Pengertian Umum

Cuaca merupakan keadaan atmosfer atau langit yang tidak tetap atau berubah dari
waktu ke waktu dengan sangat cepat dan juga mencakup wilayah yang relatif
kecil

Iklim merupakan keadaan atmosfer atau langit dalam waktu yang lama dan
mencakup daerah yang luas
Suhu atau
Temperatur Tingkat panasnya suhu dipengaruhi oleh :
• Sudut datang sinar matahari
• Lamanya sinar matahari
• Keadaan awan
• Daerah yang disinari
Tekanan Udara
contoh tekanan udara daerah dataran tinggi lebih rendah
dari pada daerah yang dekat dengan pesisir pantai.
Gerak Angin
Contohnya dikala malam hari, angin
bergerak dari daratan ke lautan dan dikala
pagi hari, angin bergerak dari lautan ke
daratan.
Kelembaban
Udara Contohnya kelembapan udara daerah
dataran tinggi lebih rendah dari pada
daerah dataran rendah
Curah Hujan a. Gerimis, hujan dengan diameter
airnya kurang dari 0,5mm
b. Salju, berbentuk kristal es dengan
temperatur dibawah titik beku
c. Batu es, merupakan hujan es yang
turun dalam cuaca panas dari awan
yang temperaturnya dibawah titik
beku
d. Hujan deras, hujan dengan diameter
7mm dengan temperatur diatas titik
beku
Peran Iklim dan Cuaca dalam kehidupan
Pertanian Transportasi

Perikanan Kesehatan
Thanks
Do you have any questions?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by
Freepik

Anda mungkin juga menyukai