Anda di halaman 1dari 5

TUGAS KELOMPOK

AGENDA 2
NILAI-NILAI DASAR
ASN BerAKHLAK

Kelompok : II (Dua)

Nama : 1) Melsi Mbaresi, S.E

2) dr. Nur Aisyah Sudarmin Amin, S.Ked

3) Ikrar Setiawati, S.M

4) Muhammad Suhud, S.H

A. Identifikasi Isu Ditempat Kerja


1. Belum optimalnya Promosi investasi melalui Media Sosial, dan Leaflet.
2. Lambatnya Pembuatan Peta Potensi Investasi
3. Belum optimalnya pemetaan peluang usaha di daerah yang berpotensi.
4. Tidak Berfungsinya alat EKG (Rekam Jantung) sebagai penunjang utama diagnosis
Penyakit Cardiovascular (CV).
5. Kurangnya Keaktifan Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) di Puskesmas
Pendolo.
6. Rendahnya Pemahaman Masyarakat mengenai system Rujukan Berjenjang.
7. Belum maksimalnya pembinaan kelompok sadar wisata di beberapa desa di kabupaten
Poso.
8. Belum adanya website resmi untuk mengakses informasi wisata di kabupaten Poso.
9. Belum stabilnya angka pertumbuhan kunjungan wisatawan di kabupaten Poso.
10. Belum tertata dengan baik arsip perkawinan dan perceraian.
11. Belum Terdigitalisasinya Pencatatan serta pengambilan Akta Perkawinan Dan Perceraian.
12. Lamanya proses layanan Perkawinan.
B. Penetapan Isu Menggunakan Metode Analisis APKL

Nilai
NO. Isu Utama Total
A P K L

1. Belum optimalnya Promosi investasi


5 4 3 2 14
melalui Media Sosial, dan Leaflet

2. 5 3 3 5 16
Lambatnya Pembuatan Peta
Potensi Investasi

3. 5 4 5 4 18
Belum optimalnya pemetaan peluang usaha
di daerah yang berpotensi

4. Tidak Berfungsinya alat EKG (Rekam


Jantung) sebagai penunjang utama diagnosis 4 5 5 5 19
Penyakit Cardiovascular (CV).

5. Kurangnya keaktifan Tim Pencegahan dan


Pengendalian Infeksi (PPI) 5 4 5 5 19
Puskesmas Pendolo.

6. Rendahnya Pemahaman masyarakat


5 4 4 5 18
mengenai sistem rujukan berjenjang.

7. Belum maksimalnya pembinaan kelompok


sadar wisata di beberapa desa di kabupaten 4 3 5 4 16
Poso.

8. Belum adanya website resmi untuk


mengakses informasi wisata di kabupaten 3 4 3 3 13
Poso.

9. Belum stabilnya angka


4 4 5 4 17
pertumbuhan kunjungan wisatawan di
kabupaten Poso.
10. Belum tertata dengan baik arsip perkawinan
4 3 3 4 14
dan perceraian.
11. Belum Terdigitalisasinya Pencatatan serta
pengambilan Akta Perkawinan Dan 4 4 3 4 15
Perceraian

12. Lamanya proses layanan Perkawinan


5 5 5 5 20

Berdasarkan penentuan kualitas isu menggunakan alat analisis APKL tersebut di atas maka
tergambar yang mendapatkan poin tertinggi yang perlu dicarikan pemecahan masalahnya adalah :
“Lamanya proses layanan Perkawinan” dengan total poin 20.

Identifikasi Penyebab Masalah Menggunakan Fishbone

SUPPLIERS SKILL

Lamanya proses
layanan
Perkawinan

SURROUNDINGS SYSTEM
C. Alternatif Pemecahan Masalah & Keterkaitan Dengan Nilai-Nilai Dasar Asn
BerAKHLAK
No Penyebab Masalah Pemecahan masalah

1 Belum mengetahui persyaratan Membuat Leaflet atau pamflet yang


pengurusan akta perkawinan berisi informasi lengkap
2 Keterbatasan perangkat Pengadaan barang dari kantor
komputer

3 Membuat video berisikan informasi dan


Jarak dari desa ke kantor yang cukup jauh membagikannya melalui media sosial
menyulitkan masyarakat mendapatkan misalnya facebook
informasi
4 Pengajuan User SIAK khusus untuk
Operator perkawinan aksesnya dibatasi pada membantu layanan perkawinan
Aplikasi SIAK
(Sistem Informasi Admiistrasi
Kependudukan)

Nilai-nilai ASN berakhlak dalam penyelesaian isu

No Penyelesaian isu Nilai-nilai ASN berakhlak

1 Membuat Leaflet atau pamflet yang Berorientasi Memahami Kebutuhan Masyarakat


berisi informasi lengkap Pelayanan
Dalam mendesain sebuah Leaflet
atau pamflet saya
harus menjadikannya menarik
untuk dibaca dan mudah dipahami
oleh masyarakat sehingga
masyarakat dapat teredukasi dengan
baik.
2 Pengadaan barang dari kantor Loyal Dedikasi

Proses konsultasi dengan Atasan


merupakan salah satu cara
mendedikasikan diri kepada instansi
karena koordinasi dilakukan untuk
melaksanakan program kegiatan
aktualisasi yang akan memberikan
manfaat bagi instansi dan masyarakat

3 Membuat video berisikan informasi Adaptif Kreatif


dan membagikannya melalui media
sosial misalnya facebook Dalam mempelajari pembuatan
Video, saya dituntut untuk berpikir
kreatif terutama visual yang
ditampilkan harus menarik warganet
dan memudahkan warganet dalam
menerima informasi yang ada.

4 Pengajuan User SIAK khusus Berorientasi Solutif


untuk membantu layanan Pelayanan
perkawinan Konsultasi dilakukan dengan dua
arah, yaitu interaksi dan saling
melengkapi pemikiran antara
Bawahan dengan Atasan

Anda mungkin juga menyukai