Anda di halaman 1dari 43

Dipenuhi Roh Kudus

Tanjung Pinang, 2 Oktober 2022


Kidung No. 217 – Kepenuhan Roh Kudus
1. Mu-lia bah’gia, tak ter-pe-ri, Roh Rea-li-tas di ha-ti,
Ke-sak-sian dan wahyu Tu-han, ‘nyorot, hi-bur, pun ‘mim-pin.
 
Koor:
Pe-nuh-i! Pe-nuh-i! Roh ku-dus pe-nuh-i-ku,
Tu-ang ber-sih, ku-pas ber-sih, Roh Ku-dus pe-nuh-i-ku.
 
2. Moga firman-Mu tergenap, Roh hayat orak daku,
Bebas dari hukum dosa, lepas dari kua-sa maut
Kidung No. 217 – Kepenuhan Roh Kudus
 3. P’ri rusa lelah, dahaga, mohon Roh me-le-rai-kan,
Biar ku kecap kelimpahan, alirkan a-ir hayat.
 
Koor:
Pe-nuh-i! Pe-nuh-i! Roh ku-dus pe-nuh-i-ku,
Tu-ang ber-sih, ku-pas ber-sih, Roh Ku-dus pe-nuh-i-ku.
 
4. Moga diriku tersingkir, agar Roh memenuhi;
Anteroku Tuhan pimpin, s’rupa Tuhan ku jadi.
Dipenuhi Roh Kudus
Tanjung Pinang, 2 Oktober 2022
Dua Aspek Roh Kudus
1. Di Dalam (Plero)
"Roh Kebenaran (Kudus) . . . diam di dalam kamu" (Yoh. 14:17)

2. Di Atas (pletho)
"Roh Kudus turun ke atas kamu" (Kis. 1:8; Luk. 24:49)
Janji Tentang Dua Aspek Roh Kudus
1. Tuhan Menjanjikan "Penolong” - Dijanjikan Sebelum
Tuhan Mati:
"Aku akan minta kepada Bapa, dan Ia akan
memberikan kepadamu seorang Penolong yang lain, . . . yaitu
Roh Kebenaran . . .  akan diam di dalam kamu"; "Tetapi jikalau
Aku pergi, Aku akan mengutus Dia kepadamu" (Yoh. 14:16-17,
26; 16:7; 15:26)
Janji Tentang Dua Aspek Roh Kudus
2. Bapa Menjanjikan "Kuasa" -- Janji Bapa dalam Perjanjian 
Lama Ditegaskan Lagi oleh Tuhan Setelah Ia Bangkit dari
Kematian
"Aku akan mengirim kepadamu apa yang dijanjikan Bapa-
Ku . .  . sampai kamu diperlengkapi dengan kekuasaan
(kekuatan) dari tempat tinggi"; "menantikan janji Bapa, . . .
kamu akan menerima  kuasa (kekuatan)  bilamana Roh Kudus
turun ke atas kamu"  (Luk. 24:49; Kis. 1:4-8)
Penggenapan Dua Aspek Roh Kudus
1. Janji Tuhan Tentang Penolong Digenapi Pada Malam Hari
Kebangkitan:

"Ketika hari sudah malam pada hari pertama minggu itu ...
datanglah Yesus dan berdiri di tengah-tengah mereka ...  Ia
menghembusi mereka dan berkata ,’Terimalah Roh Kudus’”
(Yoh. 20:19-22)
Penggenapan Dua Aspek Roh Kudus
2. Janji Bapa Tentang Kekuatan Digenapi Pada Hari
Pentakosta:

"Ketika tiba hari Pentakosta, mereka semua berkumpul di  satu


tempat. Tiba-tiba terdengarlah bunyi dari langit seperti  tiupan
angin keras yang memenuhi seluruh rumah, di mana mereka
duduk;  . . . Lalu mereka semua dipenuhi dengan Roh Kudus"
(Kis. 2:1-4)
Fungsi Dua Aspek Roh Kudus
1. Penolong Adalah Untuk Hayat

"Penolong . . . Ia menyertai kamu dan akan diam di dalam kamu" (Yoh.


14:16-17)
"Penolong  . . . akan mengajarkan  segala sesuatu  kepadamu" (Yoh.
14:26)
"Penolong . . . datang, . . . Ia akan bersaksi  tentang  Aku" (Yoh. 15:26)
"Penolong (Penghibur) . . . akan menginsafkan dunia . . . akan
memimpin . . . ke dalam seluruh kebenaran" (Yoh. 16:7-13)
Fungsi Dua Aspek Roh Kudus
2. Kekuatan Adalah Untuk Bekerja:

"Tetapi  kamu akan menerima kuasa (kekuatan), bilamana  Roh


Kudus  turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi  . .  ."
(Kis. 1:8)
"Disampaikan  kepada segala bangsa, . . . Aku  akan mengirim
kepadamu   apa  yang dijanjikan  Bapa-Ku  .  .  . sampai   kamu
diperlengkapi  dengan kekuasaan (kekuatan)dari tempat tinggi”
(Luk. 24:47-49).
Tanda Tentang Dua Aspek Roh Kudus
1. "Hembusan/udara":

"Ia  menghembusi mereka dan berkata ,’Terimalah Roh Kudus’”


(Yoh. 20:22)

2. ”Angin”
"Tiba-tiba terdengarlah bunyi dari langit seperti tiupan angin keras  .
. . Lalu mereka semua dipenuhi dengan Roh Kudus” (Kis. 2:2-4).
Catatan Tentang Dua Aspek Roh Kudus
1. Catatan Yohanes:
Janji tentang Penolong yang dicatat oleh Yohanes dalam  kitab
Injil, (Yoh. 14:16-17, 26; 15:26; 16:7-15); tergenapi dalam kitab
Injil (Yoh. 20:19-23).
2. Cacatan Lukas
Janji  tentang kekuatan yang dicatat oleh Lukas  dalam kitab
Injil  dan  Kitab Kisah Para Rasul  (Luk.  24:49; Kis.  1:4-8),
tergenap   dalam Kitab  Kisah  Para Rasul  (Kis.  2:1-4). 
Pengalaman Tentang Dua Aspek Roh
Kudus
Pengalaman Tuhan Yesus
1. Kelahiran Tuhan berasal dari Roh Kudus (Mat. 1:20; Luk.
1:35)
2. Ketika Tuhan dibaptis, Ia baru mendapatkan Roh Kudus
turun "ke atas-Nya" (Mat. 3:16; Luk. 4:18)
Pengalaman Tentang Dua Aspek Roh
Kudus
Pengalaman Rasul-rasul
1. Pada hari kebangkitan, murid-murid telah mengalami Roh 
Kudus masuk ke dalam mereka (Yoh. 20:19-22)
2. Sampai hari Pentakosta, murid-murid baru mengalami
Roh Kudus turun ke atas mereka (Kis. 1:5, 8; 2:1-4)
Pengalaman Tentang Dua Aspek Roh
Kudus
Pengalaman Kaum Beriman Samaria
1. Mereka telah percaya, pasti di dalam mereka telah
menerima Roh Kudus (Kis. 8:5, 12, lihat Ef. 1:13)
2. Sampai  rasul  menumpangkan tangan ke  atas mereka, 
barulah mereka mengalami Roh Kudus "turun ke atas
mereka" (Kis. 8:14-17)
Pengalaman Tentang Dua Aspek Roh
Kudus
Pengalaman Kaum Beriman Efesus
1. Ketika mereka percaya, di dalam mereka telah  menerima 
Roh Kudus (Ef. 1:13)
2. Sampai Paulus menumpangkan tangan di atas  mereka, 
barulah mereka mengalami Roh Kudus turun ke atas
mereka (Kis. 19:1-6)
Kepenuhan Yang di Dalam
Pleroo = Memenuhi
1. sama seperti air atau udara memenuhi sebuah
bejana, menunjukkan kepenuhan  Roh Kudus memenuhi di
dalam kita.
Kepenuhan Yang di Dalam
Perintah Tuhan
 
1. "Hendaklah kamu penuh dengan Roh" (Ef. 5:18)

Kegunaan Dipenuhi Roh Kudus Secara Batini


Kegunaan Dipenuhi Roh Kudus Secara
Batini
Untuk kehidupan rohani, supaya hayat rohani menjadi matang:

 "Murid-murid . . . penuh dengan sukacita dan dengan Roh


Kudus" (Kis. 13:52)
"Perhatikanlah  dengan saksama, bagaimana kamu hidup, .  .  .
usahakanlah  supaya kamu mengerti kehendak Tuhan. Janganlah
kamu mabuk oleh anggur, . . . tetapi hendaklah kamu penuh
dengan Roh . .  . rendahkanlah dirimu seorang kepada yang lain
di dalam  takut akan Kristus" (Ef. 5:15-22)
Keadaan Setelah Dipenuhi oleh Roh Kudus
”Penuh” Roh Kudus
 "Yesus, yang penuh dengan Roh Kudus . . . lalu dibawa oleh Roh Kudus  ke 
padang  gurun. Di situ empat puluh hari lamanya Ia dicobai Iblis . . ." (Luk.
4:1-2)
"Pilihlah tujuh orang dari antaramu, yang terkenal baik dan penuh Roh
dan hikmat" (Kis. 6:3)
"Stefanus, seorang yang penuh iman dan Roh Kudus" (Kis. 6:5)
"Tetapi Stefanus, yang penuh dengan Roh Kudus" (Kis. 7:55)
"Barnabas adalah orang baik, penuh dengan Roh Kudus dan  iman" (Kis.
11:24)
Ekspresi Dipenuhi Roh Kudus Secara
Batini
1. Pengaliran Hayat
"Mengalir aliran-aliran air hidup. Yang dimaksudkan-Nya  ialah
Roh yang akan diterima oleh mereka yang percaya kepada-
Nya" (Yoh. 7:87-39).
Ekspresi Dipenuhi Roh Kudus Secara
Batini
2. Buah-buah Roh Kudus:
"Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera,
kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan,
kelemahlembutan, penguasaan diri" (Gal. 5:22-23).
Jalan Untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara
Batini
1. Menerima mati bersama di salib

"Keinginan  daging  berlawanan dengan keinginan Roh,  . .  .


menyalibkan daging . . ." (Gal. 5:17-24).
Jalan Untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara
Batini
2. Dengan Mutlak Mempersembahkan Diri kepada Tuhan
3. Percaya Roh Kudus memenuhi di Dalam
4. Menurut Roh Kudus
"Tidak hidup  menurut  daging, tetapi  menurut Roh  .  .  .
memikirkan hal-hal yang dari Roh" (Rm. 8:4, 5)
"Hidup oleh Roh"; -- "Dipimpin oleh Roh" (Gal. 5:16, 25)
Kepenuhan Yang di Luar
Adalah Baptisan dalam Roh Kudus
Kisah  Para Rasul 2:1-4 memperlihatkan kepada kita,  apa 
artinya kata "pletho" yang dipakai Alkitab mengenai
kepenuhan Roh  Kudus. Ayat-ayat itu mengatakan ,”Seperti
tiupan angin  keras  yang memenuhi (pleroo) seluruh rumah,
di mana mereka duduk; . . . Lalu mereka semua dipenuhi
(pletho) dengan Roh Kudus . . ." 
Kepenuhan Yang di Luar
1. Nubuat
"Ia akan membaptiskan kamu dengan Roh Kudus" (Mat. 3:11)
"Tetapi tidak lama lagi kamu akan dibaptis dengan (dalam) Roh
Kudus" (Kis. 1:5)

 
Kepenuhan Yang di Luar
1. Penggenapan – untuk kaum beriman Yahudi
"Tidak lama lagi kamu akan dibaptis dengan Roh Kudus";
"Ketika tiba hari Pentakosta, mereka semua berkumpul di satu
tempat . . . seperti tiupan angin keras yang memenuhi seluruh
rumah . . . Lalu mereka semua dipenuhi dengan Roh Kudus"
(Kis. 1:5; 2:1-4)

 
Kepenuhan Yang di Luar
2. Penggenapan – untuk kaum beriman non Yahudi
"Ketika aku (Petrus) mulai berbicara, turunlah Roh Kudus
ke atas mereka, sama seperti ke atas kita dahulu. Lalu
teringatlah aku akan perkataan Tuhan: . . . kamu akan dibaptis
dengan Roh Kudus" (Kis. 11:15-16)
Kepenuhan Yang di Luar
3. Penggenapan nubuat dalam Perjanjian Lama
"Lalu mereka semua  dipenuhi  dengan Roh Kudus . . . itulah 
yang difirmankan Allah  dengan perantaraan Nabi Yoel: Akan
terjadi pada hari-hari terakhir   --  demikianlah firman  Allah 
-- bahwa   Aku   akan mencurahkan  Roh-Ku ke atas  semua
manusia"; "Sesudah Ia .  .  . menerima . . . Roh Kudus yang
dijanjikan itu, maka  dicurahkan-Nya.  . .";  "Turunlah  Roh
Kudus  ke  atas  semua orang  yang mendengarkan  pemberitaan
itu . . . Roh Kudus dicurahkan ke  atas bangsa-bangsa lain juga"
(Kis. 2:4-18, 33; 10:44-45)
Kepenuhan Yang di Luar
1. Fakta
"Sebab dalam satu  Roh  kita semua, baik orang Yahudi, 
maupun  orang Yunani (orang  kafir) . . . telah dibaptis menjadi
satu tubuh"  (1  Kor. 12:13)
Kepenuhan Yang di Luar
Kegunaan
Untuk pekerjaan rohani, supaya pekerjaan rohani  mempunyai
kekuatan:
Roh Kudus di dalam Anda adalah untuk diri Anda sendiri,
supaya Anda bertobat, mendengarkan firman Allah,
mengenal Tuhan.  Roh Kudus di atas diri Anda, yaitu di luar
Anda, adalah untuk orang lain, supaya orang lain bertobat,
mendengarkan firman Allah, mengenal  Tuhan.
Kepenuhan Yang di Luar
Kegunaan
Untuk membuktikan Tuhan Yesus sudah naik ke surga, 
diangkat sebagai Tuhan dan Kristus
"Sesudah Ia ditinggikan oleh tangan kanan Allah dan
menerima . . . Roh Kudus . . . maka dicurahkan-Nya Roh itu
seperti yang kamu lihat dan dengar di sini. Jadi . . . harus tahu
dengan pasti, . . . Yesus, yang kamu salibkan itu, menjadi
Tuhan dan Kristus" (Kis. 2:33-36)
Kepenuhan Yang di Luar
Teladan
1. Petrus dan para rasul (Kis. 2:1-13)
2. Kaum Beriman Samaria (Kis. 8:9-18)
3. Saulus (Kis. 9:1-18, 13:9)
4. Orang-orang yang berada di rumah Kornelius (Kis. 10:42-48)
5. Kaum Beriman Efesus (Kis. 19:1-7)
Kepenuhan Yang di Luar
Teladan/ contoh lain
1. Yohanes Pembaptis (Luk. 1:15)
2. Elisabet (Luk. 1:41-45)
3. Zakharia (Luk. 1:67-79)
Kepenuhan Yang di Luar
Penyataan Dilimpahi Roh Kudus Secara Lahiriah
1. Berkata-kata dalam bahasa lidah (Kis. 2:4; 10:44-46; 19:6)
2. Bernubuat (Kis. 19:6; Luk. 1:67)
3. Orang lain dapat melihatnya (Kis. 2:33; 8:17-18)
Kepenuhan Yang di Luar
Jalan untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara Lahiriah
1. Bertobat, Membereskan Dosa:
 "Bertobatlah . . . untuk pengampunan dosamu, maka 
kamu akan menerima karunia, yaitu Roh Kudus" (Kis. 2:38)
Kepenuhan Yang di Luar
Jalan untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara Lahiriah
2. Taat kepada Allah

"Roh Kudus, yang dikaruniakan Allah kepada semua  orang 


yang menaati Dia" (Kis. 5:32)
Kepenuhan Yang di Luar
Jalan untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara Lahiriah
3. Berdoa dengan Sehati

"Mereka semua (orang-orang yang dipenuhi Roh Kudus pada 


hari Pentakosta) bertekun dengan sehati dalam doa bersama-
sama"  (Kis. 1:14)
Kepenuhan Yang di Luar
Jalan untuk Dipenuhi Roh Kudus Secara Lahiriah
4. Melalui Penumpangan Tangan

"Kemudian keduanya menumpangkan tangan di atas 


mereka, lalu mereka menerima Roh Kudus"; "Ananias . . .
menumpangkan tangannya ke  atas  Saulus, katanya, . . .
'engkau . . . penuh  dengan  Roh Kudus'" (Kis. 8:17; 9:17; 19:6)
Bahasa Lidah
Kisah Para Rasul 2:4 Maka penuhlah mereka dengan Roh Kudus, lalu
mereka mulai berkata-kata dalam bahasa-bahasa lain, seperti yang
diberikan oleh Roh itu kepada mereka untuk mengatakannya.
Kisah Para Rasul 10:45-46  Dan semua orang percaya dari golongan
bersunat yang menyertai Petrus, tercengang-cengang, karena melihat,
bahwa karunia Roh Kudus dicurahkan ke atas bangsa-bangsa lain
juga, sebab mereka mendengar orang-orang itu berkata-kata dalam
bahasa roh dan memuliakan Allah. Lalu kata Petrus:
Kisah Para Rasul 19:6  Dan ketika Paulus menumpangkan tangan di atas
mereka, turunlah Roh Kudus ke atas mereka, dan mulailah mereka
berkata-kata dalam bahasa roh dan bernubuat. 
Bahasa Lidah
1 Korintus 12:10  Kepada yang seorang Roh memberikan kuasa untuk
mengadakan mujizat, dan kepada yang lain Ia memberikan karunia untuk
bernubuat, dan kepada yang lain lagi Ia memberikan karunia untuk
membedakan bermacam-macam roh. Kepada yang seorang Ia
memberikan karunia untuk berkata-kata dengan bahasa roh, dan kepada
yang lain Ia memberikan karunia untuk menafsirkan bahasa roh itu. 
1 Korintus 12:28  Dan Allah telah menetapkan beberapa orang dalam
Jemaat: pertama sebagai rasul, kedua sebagai nabi, ketiga sebagai
pengajar. Selanjutnya mereka yang mendapat karunia untuk mengadakan
mujizat, untuk menyembuhkan, untuk melayani, untuk memimpin, dan
untuk berkata-kata dalam bahasa roh. 
Bahasa Lidah
1 Korintus 12:29-31
Adakah mereka semua rasul, atau nabi, atau pengajar? Adakah mereka
semua mendapat karunia untuk mengadakan mujizat, atau untuk
menyembuhkan, atau untuk berkata-kata dalam bahasa roh, atau untuk
menafsirkan bahasa roh? Jadi berusahalah untuk memperoleh karunia-
karunia yang paling utama. Dan aku menunjukkan kepadamu jalan yang
lebih utama lagi. 
1 Korintus 13:8 
Kasih tidak berkesudahan; nubuat akan berakhir; bahasa roh akan
berhenti; pengetahuan akan lenyap.

Anda mungkin juga menyukai