Anda di halaman 1dari 21

Pengantar akuntansi

perbankan
 Elemen laporan keuangan bank
a. Laporan laba /rugi
b. Laporan perubahan modal
c. Laporan posisi keuangan /nerca
d. Laporan arus kas
e. Catatan atas laporan keuangan

STIE Perbanas Surabaya 1


Apa itu laporan keuangan perbankan
a. Media informasi bagi pengguna informasi untuk pengambilan keputusan.
b. Laporan keuangan perbankan itu disajikan dalam rupiah (unit moneter).
c. materilisme.= apabila kesalahan (error) omission, atau kelalaian dalam
pencatatan angka , nilai , informasi yang ada di dalam laporan keuangan
itu dapat mempengaruhi pengambilan keputusan.
d. Baya bunga deposito
e. Perhitungan = 455.400
f. Diinputkan dan dilaporakan dalam laporan keuangan = 4.554.000
g. Persamaan antansi bank
h. A=H+M
i. Pinjaman yg diberikan (kredit) ke nasabah = Aktiva
j. Simpanan nasabah (giro, tabungan dan deposito, serdep) = Hutang

STIE Perbanas Surabaya 2


Definisi Rekening Giro

Adalah simpanan yang penarikannya dapat dilakukan setiap saat


dengan mempergunakan Cek, Bilyet Giro, sarana perintah
pembayaran lainnya atau dengan pemindahbukuan (berdasarkan UU
No. 10 Tahun 1998 pasal 1 angka 6)

STIE Perbanas Surabaya 3


Sifat Rekening Giro
 Giro dapat ditarik setiap saat
 Giro merupakan sumber dana jangka pendek bagi bank dan berbiaya
murah
 Jasa giro rekening giro relatif lebih murah dibanding sumber dana
lainnya, seperti : Tabungan dan Deposito

STIE Perbanas Surabaya 4


Jenis Rekening Giro
a. Giro Swasta
Yaitu giro yang dimiliki oleh perseorangan,
kelompok, instansi swasta, yayasan sosial dan
badan non pemerintah lainnya.

b. Giro Pemerintah
Yaitu giro yang dimiliki oleh instansi
pemerintah misalnya giro kelurahan, giro
departemen, giro dinas perpajakan dan
sebagainya.
STIE Perbanas Surabaya 5
Pembukaan Giro

 Giran harus memenuhi saldo minimal.


 Setoran pertama harus sesuai ketentuan bank
 Cara penarikan/penyetoran
 Jasa Giro
 Penutupan giro dan biaya-biaya yang timbul
menjadi beban giran
 Pada saat giro disetujui dibuka giran dibebani
penggantian barang cetakan berupa buku cek
dan bilyet giro.
STIE Perbanas Surabaya 6
Alat Pembayaran Rekening Giro
1. Cek, surat perintah bayar tanpa syarat dari nasabah
kepada Bank untuk membayar sejumlah uang sesuai
yang tertera pada CEK tersebut. Jenis CEK : Cek
atas unjuk, atas nama, cross cek (silang umum s &
khusus) dan counter cek
2. Bilyet Giro,surat perintah dari nasabah kepada Bank
untuk memindahkan sejumlah dana kepada org dan
pada Bank sesuai yang tercantum dalam Bilyet Giro
3. Alat bayar lainnya, spt : surat, kwitansi dll

STIE Perbanas Surabaya 7


STIE Perbanas Surabaya 8
STIE Perbanas Surabaya 9
STIE Perbanas Surabaya 10
STIE Perbanas Surabaya 11
Perhitungan Jasa Giro
1. Berdasarkan Saldo Terendah
2. Berdasarkan saldo harian (rata-2)
3. Berdasarkan saldo Berjenjang (progresif)

Nominal x rate x hr bunga


Jasa Giro = ----------------------------- - Pph
365

STIE Perbanas Surabaya 12


Penutupan Rekening
Giro
1. Nasabah tercantum dalam Black List BI
2. Menarik CEK/BG Kosong 3 lembar dalam masa 6 bln atau
satu lembar senilai 1 Milyar
3. Rekening tidak aktif selama 6 bulan berturut-turut
&dibawah saldo minimal(ditutup oleh Bank)
4. Bank menerima perintah dari KP atau BI krn nasabah
terlibat kasus kejahatan
5. Nasabah kehilangan CEK/BG yg belum digunakan dalam
jumlah banyak
6. Atas permintaan sendiri
7. Nasabah meninggal dunia
STIE Perbanas Surabaya 13
Contoh Soal Akuntansi Giro
Transaksi dibawah ini adalah transaksi yang dilakukan oleh Susilo nasabah giro “Bank Bisnis Semarang”
selama bulan April 2020.
01 Apr : Dibuka rekening giro atas nama Susilo dengan setoran perdana Rp. 1.000.000,-
secara tunai. Biaya penggantian barang cetakan berupa buku cek dan bilyet giro sebesar
Rp. 50.000,- dibayar tunai.
05 Apr : Susilo setor tunai untuk giro sebesarRp. 500.000,-
10 Apr : Susilo menyetor giro berupa cek BNI Semarang Rp1.500.000,- dan kliring
dinyatakan berhasil hari ini.
15 Apr : Susilo menarik cek No. 1124 sebesar Rp. 500.000,- untuk membayar hutang
kepada Samsudin nasabah giro bank Bisnis Semarang. Pada hari ini juga Susilo menyetorkannya
kepada bank “bisnis” tersebut.
17 Apr : Pada hari ini Susilo menstransfer dananya ke Cabang Surabaya atas beban giro
sebesar Rp. 1.000.000,-
20 Apr : Susilo setor giro secara tunai Rp. 750.000
25 Apr : Bank “Bisnis” Semarang menerima transfer masuk dari Cabang Cirebon sebesar
Rp. 1.200.000,- untuk keuntungan giro Susilo.
27 Apr : Penarikan giro oleh Susilo untuk ditransfer ke Cabang Bandung sebesar Rp.
2.000.000,-
Diketahui: - Jasa giro di Bank Bisnis 12 % akan diberikan dengan saldo terendah Rp.
1.000.000,-
- Jasa Giro dihitung dari saldo terendah dalam bln ybs
- Pph 15% dan biaya administrasi Rp. 50.000,- setiap bulan
Diminta : Buatlah jurnal pembukuannya di Bank Bisnis Semarang
STIE Perbanas Surabaya 14
01 Apr Dr. Kas 1.050.000
Cr. Giro Susilo 1.000.000
Cr. Barang Cetakan 50.000

05 Apr Dr. Kas 500.000


Cr. Giro Susilo 500.000

10 Apr Dr. Giro Pada B I 1.500.000


Cr. Giro Susilo 1.500.000

15 Apr Dr. Giro Susilo 500.000


Cr. Giro Samsudin 500.000

17 Apr Dr. Giro Susilo 1.000.000


Cr. RAK Cab Surabaya 1.000.000

20 Apr Dr. Kas 750.000


STIE Perbanas Surabaya
Cr. Giro 15
750.000
25 Apr Dr. RAK Cab Cirebon 1.200.000
Cr. Giro Susilo 1.200.000

27 Apr Dr. Giro Susilo 2.000.000


Cr. RAK Cabang Bandung 2.000.000

30 Apr Dr. Bunga Giro 10.000


Cr. Giro Susilo 10.000

Dr. Giro Susilo 1.500


Cr. Hutang Pajak 1.500

Dr. Giro Susilo 50.000


Cr. Pendpt Op Lainnya 50.000

STIE Perbanas Surabaya 16


Daftar Mutasi Giro an. Susilo

Tgl Keterangan Debet Kredit Saldo


1 Apr Setor Tunai 1.000.00 1.000.000

5 Apr Setor Tunai 500.000 1.500.000


10 Apr Setor Kliring 1.500.000 3.000.000
15 Apr Pengambilan 500.000 2.500.000
17 Apr Transfer Keluar 1.000.000 1.500.000
20 Apr Setor Tunai 750.000 2.250.000
25 Apr Transfer Masuk 1.200.000 3.450.000
27 Apr Transfer Keluar 2.000.000 1.450.000
30 Apr Bunga Giro 10.000 1.460.000
PPh 1.500 1.458.500
Beban Administrat 50.000 1.408.500
STIE Perbanas Surabaya 17
Overdraft :
Tanggal 3 Mei 2020 terjadi penarikan giro oleh Susilo sebesar
Rp. 3.358.500,- bila bank menyetujui, maka penarikan dapat
dilakukan dan berarti terjadi saldo Negatif sebesar Rp. 1.950.000.
Untuk menutup saldo tersebut, bank memberikan kredit
overdraft sebesar Rp. 2.050.000 yang dikurangi biaya provisi
Rp. 60.000 dan Biaya administrasi Rp. 40.000

03 Apr Dr. Kredit Yang Diberikan 2.050.000

Cr. Pendapatan Provisi Kredit 60.000

Cr. Pendapatan Op Lainnya 40.000

Cr. Giro Susilo 1.950.000

Dr. Giro Susilo 3.358.500

Cr. Kas 3.358.500

STIE Perbanas Surabaya 18


Latihan akuntansi giro
brikut ini adalah transaksi giro nasabah bank
permata
1. Novita Fanesia nasabah bank Permata ingin
membuka rek giro di bank permata dengan
setoran awal 2juta tunai.
Dr. kas 2 jt
Kr. Rek giro Novita Fanesia 2 jt

2.Teller bank permata menerima 2 lembar cek


an. Adinda Tasya @ 1 juta dan 3 juta untuk rek
tabungan Novita fanesia nasabah bank permata.
Dr. Rek giro Adinda 4 juta
Kr. Rek tabungan Novita 4 juta

STIE Perbanas Surabaya 19


3. Adinda melakukan pemindah bukuan dari rek gironya ke
rek tabungannya 4 juta.
Dr. Rek giro Adinda 4juta
Kr. Rek tabungan Adinda 4 juta

4. Dilakukan pembayaran ke pak Amir nasabah bank


permata cabang Surabaya 5 juta atas beban rek giro Novita.
Nasabah bank permata makasar
Dr. Rek giro novita 5 juta
kr. RAK cabang Surabaya 5 juta

5.Diterima 1 lembar bilyet giro bank bca senilai 10 juta utk


rek giro Adinda nasabah bank permata makasar
Dr. Giro pada BI 10 juta
Kr. Rek giro Adinda 10jt

STIE Perbanas Surabaya 20


Soal latihan akuntansi Giro
Adinda dan Novita adalah nasabah Bnak STIEP Surabaya, berikut
ini adalah transaksi kedua nasabah tersebut:
1. Novita membuka rekening Giro dengan soran awal tunal
2.000.000 di bank STIEP Surabaya
Db Kas 2 juta
Kr Rek Giro Novita 2 juta
2. Adinda membuka rekening giro di bank STIEP Surabaya dengan
mendebet rek tabungannya 1 juta
Db. Rek tabungan Adinda 1 juta
Kr. Rek Giro Adinda 1 juta
3. diterima 1 lembar Cek BRI untuk rek Giro Novita sebesar 5 juta
Db. Giro pd BI 5 juta
Kr. Rek Giro Novita 5 juta
4. Diterima Cek Bank STIEP Jakarta an. Bapak nanang 10 juta
untuk rekening giro Adinda
Db. RAK cabang Jakarta 10 juta
Kr. Rek Giro Adinda 10 juta
ditanya:
Buatlah jurnalnya
STIE Perbanas Surabaya 21

Anda mungkin juga menyukai