Anda di halaman 1dari 25

Analisis 

Bacaan
dan Sintesis

Digital Research Skill 5


Daftar isi

Menentukan kebutuhan informasi


01 Menentukan jenis informasi yang akan digunakan di dalam tulisan kita

Melakukan analisis bacaan


02 Menganalisa teks bacaan untuk menemukan informasi yang signifikan

Melakukan sisntesis temuan bacaan


03 Sintesis temuan bacaan di dalam paragraf penulisan kita
01
Menentukan kebutuhan
informasi
Jenis informasi di dalam
bacaan

Data Pernyataan Teori


Berbagai bentuk data: Pernyataan dari orang yang Teori dan definisi
angka, sejarah, nama kompeten, pejabat, peneliti atau tentang kondisi, proses,
dan berbagai nilai akademisi atau hubungan antara
besaran/ukuran variabel
Jenis informasi: data

jenis kebutuhan Topik paragraf Contoh Informasi dalam


bacaan
Memberi dukungan data Rokok mengandung zat-zat “Tembakau mengandung
yang berbahaya untuk tubuh kurang lebih 4000 elemen
manusia dan setidaknya 200 di
antaranya berbahaya bagi
kesehatan”. (Fitria,
Triandhini, Mangimbulude, &
Karwur, 2013, hal.120)​
Jenis informasi: Pernyataan

jenis kebutuhan Topik paragraf Informasi yang tersedia


Memberi dukungan Jumlah perokok meningkat “Berdasarkan data
pernyataan Balitbangkes yang disadur
dari data buku fakta
tembakau yang diterbitkan
Badan Penelitian dan
Pengembangan Kesehatan
(2015), prevalensi konsumsi
tembakau cenderung
meningkat baik pada laki-laki
maupun perempuan”.(Akbar,
2015, hal.34)​
Jenis informasi: teori atau definisi

jenis kebutuhan Topik paragraf Informasi yang tersedia


Memberi dukungan teori Proses rokok dalam “Menurutnya, letak bahaya
menimbulkan sebuah rokok bukan pada nikotin,
penyakit melainkan pada proses
pembakaran tembakau yang
menghasilkan TAR dan
komponen asap lainnya, hal
tersebut yang
mengakibatkan berbagai
penyakit terkait dengan
merokok, seperti kanker
paru, penyakit jantung, dan
emfisema”. (Intan, 2017,
hal.27)​
02
Melakukan analisis
bacaan
Analisis pra-baca: judul

Jenis Analisis Item yang dianalisis Cara analisis


Analisis judul bacaan Apakah judul berkorelasi Cek variabel judulnya.
dengan topik tulisan yang Misalnya Pengaruh video
kita kerjakan game terhadap perilaku
radikal pada anak. Berarti
variabel artikel tersebut
adalah: video game (bebas)
dan radikalisme anak
(terikat)
Analisis pra-baca: abstrak

Jenis Analisis Item yang dianalisis Cara analisis


Analisis abstrak bacaan Apakah abstrak tulisan Pada abstrak artikel, akan
(coverage/cakupan bacaan) menunjukkan artikel tersebut terlihat beberapa hal
berkorelasi dengan dibawah ini: rumusan dan
kebutuhan topik tulisan yang tujuan penelitian, metode
kita kerjakan yang digunakan untuk
meneliti, hasil penelitian, dan
kesimpulannya.
Analisis pra-baca: sub-judul

Jenis Analisis Item yang dianalisis Cara analisis


Analisis sub-judul (bagian Apakah sub-judul itu Dengan cek cepat sub-judul
yang tebal) pada bacaan menunjukkan adanya artikel (biasanya di
(coverage/cakupan bacaan) kemungkinan data, teori, pendahuluan), maka kita
definisi, dll yang kita cari ada bisa indikasi apakah bacaan
di dalamnya? tersebut mengandung apa
yang kita butuhkan atau
tidak.
Cari
Setelah melakukan
bacaan analisis pra-baca
lain

Berhenti Lanjutkan Lakukan


membaca membaca analisis
bacaan
Melakukan analisis bacaan
Cari salah satu dari Item yang dianalisis Contoh hasil informasi
informasi ini
Data penunjang Data historis (tahun, tanggal dst.), Pandemi di Jawa Timur masih memilki
data matematika (angka, rumus, tingkat pandemic tertinggi di Indonesia
persentase, jumlah dsb) geografis dengan 11.805 kasus
(letak, peta, koordinat, dsb.), Data
fisika (berat, Panjang, isi, dsb)
Data Pernyataan ahli yang kompeten, Ridwan Kamil memaparkan angka
statement/pernyataan pejabat terkait, akademisi, peneliti, reproduksi efektif ( Rt) Covid-19 Jabar yang
pendukung dan orang lain yang memiliki dalam enam minggu ini berada di bawah
otoritas dan kompetensi terkait angka 1. Hal ini disebutkan sebagai hasil
PSBB yang ketat dan terawasi dengan baik.
Melakukan analisis bacaan
Cari salah satu dari Item yang dianalisis Contoh hasil informasi
informasi ini
Data teori Pernyataan pakar mengenai Seseorang yang terampil adalah seseorang
sebuah proses, kondisi, atau yang tahu bagaimana melakukan sesuatu
hubungan antar variable. secara efektif dan efisien untuk mencapai
tujuannya. Jika orang ini secara konsisten
menunjukkan keterampilannya dalam situasi
dan bidang tertentu, maka kita mengatakan
orang ini memiliki “kompetensi”.
Definisi 1. Menjelaskan arti sebuah kompetensi informasi (information
konsep oleh pakar competence) adalah sebuah keterampilan
2. Menggabungkan beberapa mencari, mengumpulkan, dan menggunakan
definisi dan menghasilkan informasi berdasarkan pengetahuan yang
peleburan definisi yang lebih dinamis tentang situasi sosial tertentu.
komprehensif
03
Melakukan sintesis
paragraph tulisan
4 strategi sintesis

Similaritas
Menjelaskan 2 sumber atau lebih setuju satu sama lain

Kontras
Menjelaskan 2 sumber atau lebih mendukung sebuah topik dengan sudut
pandang yang berbeda
Akumulasi
Menjelaskan sebuah sumber dengan membangun ide atas ide sumber
lainnya
Kausalitas
Menjelaskan bagaimana sebuah sumber memaparkan efek dari ide yang
dinyatakan oleh sumber lainnya
Contoh strategi sintesis

strategi contoh
Similaritas William (2014, hal.27) seperti halnya Badke (2012), sepakat bahwa mahasiswa
terkini memiliki keterampilan menggunakan IT yang tinggi.
Kontras Agak berbeda dari Badke (2012), Clement (2014, hal.27) berargumen bahwa tidak
semua mahasiswa terkini memiliki keterampilan IT yang tinggi. Hal tersebut sangat
dipengaruhi oleh latar belakang sosial, budaya dan ekonomi mahasiswa.
Akumulasi Menambahkan poin yang dikemukakan oleh Badke (2012), William (2014, hal.27)
mengusulkan bahwa keterampilan IT mahasiswa tidak menjadikan mahasiswa
otomatis menjadi literat informasi
Kausalitas Jika sebelumnya Badke (2012) menjelaskan mengenai perkembangan IT yang
cukup cepat, William (2014, hal.27) mengidentifikasi beberapa efek perkembangan
IT tersebut seperti ledakan informasi, lahirnya I-Generation, dan berubahnya media
massa.
Sintesis dengan model OCIE (Observation,
Citation, Interpretation, Evaluation)

strategi Item yang dianalisis Contoh proses paragraf


Kalimatkan topik yang akan Rokok merupakan substansi yang sangat
observasi
dibahas atau didiskusikan di berbahaya bagi kesehatan tubuh manusia
dalam paragraf ini.
Sitasi Menggunakan kalimat atribusi Baskoro mendukung hal diatas dengan
(menyimpulkan/menjelaskan), menunjukkan bahwa rokok menjadi penyebab
perkenalkan sumber pertama utama terjadinya kanker paru-paru, bayi cacat
dan gunakan parafrase untuk pada ibu hamil, dan juga impotensi. (2015,
menyebutkan gagasannya hal.26)
Sintesis dengan model OCIE (Observation,
Citation, Interpretation, Evaluation)

strategi Item yang dianalisis Contoh proses paragraf


Interpretasi Buat kalimat yang Pendapat diatas menegaskan bahaya rokok bagi
setuju menginterpretasi kutipan manusia. Ada beberapa sumber lain yang juga
pendukung yang signifikan mendukung pendapat diatas, yaitu William (2015),
terhadap topik diskusi, kemudian yang menambahkan bahaya rokok dengan kanker
lanjutkan dengan menjelaskan mulut dan 25 penyakit lainnya.
kutipan lainnya.
Interpretasi Buat kalimat yang Berbeda dari William (2015), Adiguna (2017, hal 21)
ketidak menginterpretasi kutipan justru menjelaskan bahwa berbagai penyakit tersebut
setujuan pendukung yang signifikan tidak akan terjadi jika perokok mengkonsumsi rokok
terhadap topik diskusi, kemudian dalam batas wajar dan mengkonsumsi vitamin yang
lanjutkan dengan menjelaskan cukup untuk meningkatkan daya tahan tubuh.
kutipan lainnya.
Sintesis dengan model OCIE (Observation,
Citation, Interpretation, Evaluation)
strategi Item yang dianalisis Contoh proses paragraf

Evaluasi Akhirnya, buatlah kalimat Rokok merupakan substansi yang sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh
untuk menjelaskan manusia. Baskoro mendukung hal diatas dengan menunjukkan bahwa rokok
bagaimana 2 atau lebih menjadi penyebab utama terjadinya kanker paru-paru, bayi cacat pada ibu hamil,
sumber tersebut saling dan juga impotensi. (2015, hal.26). Pendapat diatas menegaskan bahaya rokok
berhubungan satu sama bagi manusia. Ada sumber lain yang juga mendukung pendapat diatas, yaitu
lain dan menjelaskan topik William (2015), yang menambahkan bahaya rokok sebagai penyebab kanker
diskusi utama mulut dan 25 penyakit lainnya. Namun bertolak belakang dari William, Adiguna
(2017, hal 21) justru menjelaskan bahwa berbagai penyakit tersebut tidak akan
terjadi jika perokok mengkonsumsi rokok dalam batas wajar dan mengkonsumsi
Kalimat topik vitamin yang cukup untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Dari sumber diatas
Kalimat interpretasi tampak bahwa Baskoro (2015) dan William (2015) mendukung pernyataan bahwa
Kalimat evaluasi rokok merupakan substansi yang berbahaya bagi tubuh, sedangkan Adiguna
(2017), justru menyatakan hal yang berbeda yaitu rokok tidak akan berpengaruh
pada kesehatan tubuh sejauh digunakan dengan wajar dan tubuh kita ada dalam
kondisi yang sehat.
 
Latihan analisis bacaan
1. Unduh dokumen (artikel) untuk dianalisis dari link ini https://bit.ly/TCPGSD2020
2. Topik sebagai kebutuhanmu dalam scenario Latihan ini adalah menulis artikel mengenai dampak rokok
terhadap kesehatan seseorang. Artikel ini adalah pelengkap dari beberapa artikel lain yang sudah kalian
kumpulkan.
3. Lakukan analisis pra-baca
a. lihat judulnya apakah mendukung topik tulisanmu?
b. Lihat abstraknya menjelaskan apa saja? Apakah dapat digunakan mendukung tulisanmu?
c. Lihat sub-judul nya menjelaskan apa saja? Apakah bisa mengidentifikasi lokasi informasi yang
dibutuhkan
4. Lakukan analisis bacaan
a. Adakah data Geografis, Historis, Matematika, atau fisika yang relevan untuk tulisanmu?
b. Adakah data statement sebagai pendukung tulisanmu?
c. Adakah teori sebagai pendukung?
d. Adakah definisi?
5. Setelah dianalisis, kumpulkan data-data tersebut untuk disintesiskan dengan artikel lain (dilatihan ini
tidak ada artikel lain).
Latihan sintesis
Topik paragraph anda dalam skenario latihan ini adalah: literasi informasi merupakan keterampilan yang penting di abad 21 ini.

Hasil analisis bacaan artikel 1 yang anda dapatkan:


Michael Eisenberg menjelaskan mengapa literasi informasi menjadi hal yang sangat penting karena saat ini kita berhadapan dengan
abad informasi dimana informasi menjadi obyek pekerjaan manusia. Ledakan informasi mengharuskan para pekerja dan pelajar di abad
21 mampu untuk memanfaatkan informasi dengan efektif, efisien dan etis.(2012, hal.42)

Hasil analisis bacaan artikel 2 yang anda dapatkan:


“Literasi Informasi tidak saja mendukung mahasiswa yang bersangkutan untuk dapat belajar
dan menyelesaikan studinya dengan efektif, namun hal itu akan mendukung mahasiswa untuk
belajar berbagai keterampilan literasi informasi, mengakses dan membaharui pengetahuannya
sebagai bekal untuk bekerja” (Solomon, Wilson, Taylor, 2012, h.5)

Hasil analisis bacaan artikel 3 yang anda dapatkan:


SCAN (Secretary’s Commission on Achieving Necessary Skills) menghasilkan sebuah laporan lengkap yang dijadikan sebagai
pedoman bagi sekolah dan universitas sebagai salah satu acuan pencapaian mutu sasaran lulusan mereka untuk memenuhi berbagai
daftar kompetensi inti ditempat kerja. Literasi Informasi merupakan salah satu literasi inti yang disyaratkan (Taylor, 2007, h.5)
Latihan sintesis
Buatlah sintesis paragrafnya dengan menggunakan langkah OCIE diatas.

Lakukan observasi dengan menuliskan kalimat topik paragrafnya terlebih dahulu:

Lakukan Langkah sitasi (Citation) dengan menambahkan pendapat artikel yang pertama setelah kalimat topik paragraf:

Lakukan Langkah Interpretasi dengan memberikan kalimat atribusi menjelaskan sikap artikel 2 dan 3 apakah mendukung atau kontra:
Latihan sintesis
Yang terakhir, simpulkan dengan kalimat Evaluasi untuk merangkum ketiga sikap artikel tersebut terhadap topik paragraph:
Sekian
terima kasih

Anda mungkin juga menyukai