Anda di halaman 1dari 14

Kajian Penelitian Terdahulu

Kerangka Pemikiran dan


Hipotesis
Materi-7
TUJUAN UTAMA dari kajian penelitian
terdahulu
- melihat apa saja yang sudah pernah dilakukan
sehubungan dengan masalah yang diteliti
- menghindarkan diri dari duplikasi penelitian
- menghasilkan pengertian dan pandangan yang
lebih jauh tentang permasalahan yang diteliti
Kajian Penelitian Terdahulu
 memuat hasil-hasil penelitian sebelumnya
relevan dengan penelitian yang akan/sedang
dilakukan
 peneliti mengawali dengan menelaah
penelitian terdahulu yang memiliki
keterkaitan serta relevansi dengan penelitian
yang dilakukan
Kerangka Pemikiran
 Kerangka Berpikir merupakan sebuah
model atau juga gambaran konsep yang
menjelaskan mengenai hubungan antara
variabel yang satu dengan varibel yang
lain
Kerangka Berpikir
 sebaiknya kerangka berpikir tersebut
dibuat di dalam bentuk diagram atau juga
skema, dengan tujuan untuk dapat
mempermudah memahami beberapa
variabel data yang kemudian akan
dipelajari ditahap selanjutnya
Contoh
Contoh
Hipotesis
Hipotesis adalah suatu perjalanan sementara
tentang perilaku atau keadaan tertentu yang telah
terjadi atau akan terjadi
Hipotesis merupakan pernyataan peneliti tentang
hubungan antara variabel-variabel dalam penelitian,
serta merupakan pernyataan yang spesifik

Hipotesis mrp jawaban sementara terhadap


rumusan masalah penelitian
Fungsi hipotesis:
sebagai pedoman untuk dapat mengarahkan
penelitian agar sesuai dengan apa yang
diharapkan
Karakteristik Hipotesis
1. Konsisten dengan penelitian sebelumnya
 Hipotesis harus rasional
 Mengikuti penelitian yang telah ada dan mengundang penelitian berikutnya.
 Mempunyai kontribusi terhadap teori dan praktek untuk manajemen dan ekonomi
2. Penjelasan yang masuk akal
Hipotesis merupakan jawaban sementara dari permasalahan yang ada, oleh
karena itu sudah seharusnya merupakan penjelasan yang masuk akal
3. Perkiraan yang tepat dan teratur
Pernyataan perkiraan hubungan (atau perbedaan) antara dua (atau lebih) variabel
secara jelas dan tepat, serta mengidentifikasi variabel tersebut dalam terminologi
operasional dan terukur
4. Dapat diuji
Hipotesis yang dinyatakan dengan formulasi yang baik akan dapat diuji melalui
uji hipotesis.
Berdasarkan data yang dikumpulkan, dapat dilakukan uji hipotesis sehingga
dapat diketahui apakah hipotesis yang telah disusun dapat diterima atau ditolak
Bagaimana membuat pernyataan hipotesis?
Hipotesis diklarifikasikan sebagai hipotesis
penelitian dan hipotesis statistik

Hipotesis penelitian dinyatakan dalam bentuk


kalimat pernyataan (deklaratif), sedangkan

hipotesis statistik dalam bentuk hipotesis nol


(Ho) dan hipotesis alternatif (Ha)
Perumusan Hipotesis
 Hipotesis yang baik dinyatakan dengan jelas dan
ringkas, menyatakan hubungan antara dua variabel
dan menjelaskan variabel tersebut dalam terminologi
operasional yang terukur
 Mengacu teori
 Didukung hasil penelitian terdahulu yang sejalan
dengan pemikiran peneliti
Contoh
 Profitabilitas berpengaruh positif terhadap
return saham
 Struktur modal berpengaruh positif terhadap
nilai perusahaan
 Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai