Anda di halaman 1dari 23

“SENSOR CAHAYA (SENSOR

PHOTODIODE)”
KELOMPOK 2

Ferdy Ahmad Winata (2104030051)


RIQZAL FALDI (2104030018)
CONTENTS
01 02
PENGERTIAN SEJARAH
SENSOR SENSOR

03 04
PENGERTIAN JENIS-JENIS
SENSOR CAHAYA SENSOR CAHAYA

05 06
PENGERTIAN SENSOR CARA KERJA SENSOR
PHOTODIODE PHOTODIODE
CONTENTS
07
PENELITIAN SENSOR
PHOTODIODE
08
Metode penilitian sensor phtodioda
terhadap sensor infra merah

09
KESIMPULAN
PENGERTIAN
SENSOR
Sensor adalah komponen yang dapat digunakan
untuk mengkonversi suatu besaran tertentu
menjadi satuan analog sehingga dapat dibaca
oleh suatu rangkaian elektronik atau sensor
merupakan system yang melengkapi agar sensor
tersebut mempunyai keluaran sesuai yang kita
inginkan dan dapat langsung dibaca pada
keluaranya.
02
SEJARAH SENSOR
SEJARAH

Sensor adalah suatu perangkat yang mampu untuk


mengubah suatu besaran fisik, baik itu fisika, kimia,
maupun biologi menjadi suatu sinyal listrik yang dapat
dihitung dan disimpan. Sensor dapat digunakan untuk
mendeteksi temperatur, tekanan, getaran, intensitas
suara, intensitas cahaya, berat, konsentrasi molekul, dan
lain-lain dan telah memainkan peran penting dalam
kegiatan industri di dunia pada saat ini.
SEJARAH

Akhir
ABAD
1784 Abad
KE-17
ke-20

ASTRONOM ITALIA dan


INSINYUR INGGRIS
FISIKIAWAN GALILEO
(George Atwood) Gadget
GALILEI
fungsi auto-
membangun versi pertama dari merancang accelerometer pert rotate pada smartphone dan
termometer ama, alat untuk menunjukkan tablet perangkat yang
kebenaran Fisika Newtonian tergantung
pada accelerometers)
Lanjutan

PD KE
1883 1940-an
II

Termostat merupakan suatu Prekursor Chip dan sensor gerak


perangkat yang dapat sensor infra merah telah
identifikasi frekuensi radio (RFID) yang
memutuskan dan adameskipun pada
dikembangkan untuk kepentingan perang
menyambungkan arus listrik kenyataannya hanya
pada saat mendeteksi perubahan selama periode ini dan meningkat RFID
inframerah memasuki
suhu di lingkungan sekirarnya IFF transponder (identifikasi kawan atau
nomenklatur populer dalam
sesuai dengan pengaturan suhu lawan) dasar yang digunakan untuk
beberapa tahun terakhir.
yang ditentukan dan pertama kali mendeteksi suara khas dari musuh dan
datang ke pasar teman pesawat.
03
PENGERTIAN
SENSOR CAHAYA
Sensor cahaya merupakan salah satu jenis sensor yang banyak digunakan dalam peralatan

elektronika. Beberapa diantaranya dapat ditemukan pada remote televisi, lampu otomatis,

dan lain lain. Beberapa jenis dari sensor cahaya yang sering digunakan adalah Photo

transistor, LDR dan Dioda Foto.

Sensor cahaya adalah sebuah alat atau komponen yang berfungsi untuk mengubah energi

 cahaya baik cahaya tampak atau infrared menjadi energi listrik.

Alat ini mampu melakukan pendeteksian keberadaan cahaya dan kemudian mengolahnya

menjadi sinyal listrik untuk digunakan dalam sebuah rangkaian yang menggunakan cahaya

sebagai pemicunya.
04
JENIS-JENIS
SENSOR CAHAYA
JENIS SENSOR CAHAYA

Di tinjau dari perubahan outputnya


sensor cahaya dapat dibedakan menjadi
2 jenis yakni:
● Sensor Cahaya Fotovoltaik
● Sensor Cahaya Fotokonduktif

Sedangkan bila ditinjau dari jenis


cahaya yang diterima, maka
● Sensor Cahaya Inframerah
● Sensor Cahaya ultraviolet
05
PENGERTIAN
PHOTODIODE
PENGERTIAN SENSOR PHOTODIODE
Sensor photodioda, yang juga disebut dengan dioda
foto merupakan komponen atau unsur elektronika
yang bisa mengubah cahaya menjadi energi listrik.
Photodioda ini termasuk komponen elektronika aktif
dan juga bagian dari keluarga dioda.
Sensor photodioda adalah sensor cahaya
semikonduktor yang bisa mengubah besaran cahaya
menjadi besaran listrik. Komponen elektronika ini
bekerja berdasarkan intensitas cahaya yang
diterimanya.
Artinya, jika sensor ini terkena cahaya, maka akan
bekerja persis seperti dioda pada umumnya.
Sebaliknya, jika tidak terkena cahaya, maka sensor ini
akan berperan layaknya resistor, yang mana bisa
menghambat aliran arus listrik.
KEGUNAAN SENSOR INI

Penghitung Sensor cahaya Alat-alat Scanner


kendaraan kamera medis Barcode
06
CARA KERJA SENSOR
PHOTODIODE
seperti yang disebutkan di atas, photodioda terbuat
dari bahan semikonduktor p-n, jadi cahaya yang
diserap olehnya akan mengakibatkan foton
bergerak dan bergesar. Gerakan dan geseran foton
tersebut menghasilkan pasangan elektron -hole
pada dua sisi sambungan. Jadi, ketika elektron
yang dihasilkan tersebut masuk ke pita konduksi,
maka elektron tersebut akan mengalir ke arah
positif sumber tegangan.
LANJUTAN…

Sedangkan hole akan mengalir ke arah negatif


sumber tegangan, yang memungkinkan arus
listrik mengalir dalam rangkaian elektronika.
Dari penjelasan di atas, didapat kesimpulan
bahwa semakin besar intensitas cahaya yang
diterima oleh photodioda, maka semakin besar
pula pasangan elektron dan hole yang dihasilkan.
Sejauh ini, sensor photodioda memiliki
tanggapan terbaik jika menyerap cahaya dari
inframerah, yaitu di cahaya dengan panjang
gelombang 0,9 µm.
PENELITIAN SENSOR
PHOTODIODE
IMPLEMENTASI SENSOR FOTODIODA SEBAGAI
PENDETEKSI SERAPAN SINAR INFRA MERAH
PADA KACA

sebuah resign telah melakukan penelitian terhadap sensor


photodioda sebagai sebuah pendekteksi serapan sinar infra
terhadap kaca. dalam penelitian sensor fotodioda sebagai
salah satu jenis sensor cahaya sebagai pendeteksi sinar
infra merah yang diserap oleh kaca. Kaca yang digunakan
adalah kaca bening dan kaca transparan berwarna (hitam,
hijau, dan biru) dengan tebal 2 mm - 8 mm. Sistem ini
terdiri atas sensor fotodioda,
Metode penilitian sensor phtodioda
terhadap sensor infra merah
Dalam sebuah resign tersebut PENELITI MENGGUNAKAN
rangkaian penguat IC324, dan software Bascom AVR. Kemudia
Kaca sampel diletakkan di antara sensor fotodioda dan LED
infra merah yang berhadapan.kemudian Sistem bekerja dari
tegangan keluaran sensor yang menjadi masukan pada port A.0
mikrokontroler dan diubah menjadi sinyal digital oleh ADC.

Perancangan bagian elektronik pada alat ini untuk


implementasi dari sensor fotodioda sebagai pendeteksi serapan
sinar infra merah pada kaca yang terdiri dari bagian mekanis dan
akuisisi. Bagian mekanis berupa sensor fotodioda, sedangkan
akuisisinya adalah rangkaian elektronik yang berfungsi
mengolah data dari bagian mekanis.
KESIMPULAN

Berdasarkan hasil penelitian dan analisis diperoleh kesimpulan bahwa sensor fotodioda sebagai salah satu sensor
cahaya dapat diimplementasikan untuk mendeteksi sinar infra merah dari LED infra merah yang diserap oleh kaca.
Nilai serapan sinar infra merah paling sedikit terdapat pada kaca bening dengan tebal 2 mm sebesar 0,029% dan
paling banyak pada kaca hijau dengan tebal 8 mm sebesar 20,848%. Semakin gelap dan semakin tebal kaca yang di
gunakan maka sinar infra merah yang diserap oleh kaca akan semakin banyak. Begitu juga sebaliknya, jika kaca yang
digunakan semakin terang dan semakin tipis maka sinar infra merah yang diserap oleh kaca akan semakin sedikit.
Untuk pengembangan penelitian ini, disarankan untuk mendesain dudukan media kaca yang lebih kokoh dan
mengganti sumber cahaya dengan jenis cahaya lainnya seperti lampu ultraviolet.
THANKS!
Do you have any questions?

CREDITS: This presentation template was created by


Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics &
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai