Anda di halaman 1dari 33

FISIOTERAPI ANAK PADA

GANGGUAN CEREBRAL PALSY


PENDAHULUAN

Gangguan Pada Sistem Saraf Pusat


dan Genetik
GEJALA

 Keterlambatan perkembangan sesuai tahap perkembangan pada usianya:


anak terlambat untuk bisa duduk, berdiri, berjalan
 Keterlambatan kemampuan motorik halus atau kasar
 Rendahnya kemampuan sosial
 Perilaku agresif
 Masalah dalam berkomunikasi
CEREBRAL PALSY

 Pengertian CP:
 Gangguan DISTRIBUSI postural Tonus
 Letak kerusakan di Otak
 Terjadi pd masa Tumbang Otak
 Data Epidemiologis:
 YPAC th. 2004 = 239 pend, th. 2005 = 118 pend.
 RSU Dr. Moewardi, th. 2004 = 76 pend.
ANATOMI FUNGSIONAL

 Otak sbg SSP  tumbuh sejak 5 hr konsepsi


 Terdiri dari : (1) cortex cerebri, (2) ganglia basalis, (3) thalamus, (4)
hypothalamus, (5) mesencephalon, (6) batang otak dan (7) cerebellum
 Cortex Cerebri:(1) lobus frontalis, area 4, area 8, (2) lobus parientalis, area
5 dan 7, (3) lobus temporalis, area 41 & 42, (4) lobus occipitalis, area 17
ETIOLOGI

Periventricular leukomalacia atau hemorrhagic lesion


Prenatal :anoksia (anemia, shock pada kehamilan, gangguan
plasenta), infeksi pada ibu (misalnya cytomegalovirus, rubela,
virus herpes dan syphilis), trauma, factor metabolic,
malformasi congenital
Perinatal: anoksia (obstruksi pernafasan, separasi premature
plasenta, overdosis sedasi dan kelahiran sungsang)
Postnatal: trauma kapitis, infeksi (meningitis atau enchepalitis),
cerebrovascular accident, anoksia (shock, keracunan,
tenggelam) dan tumor otak
K L A S I F I K A S I C E R E B R A L PA L S Y

Gangg. Distribusi Postural Tonus

Kurang Fluktuatif Berlebihan


Sp. Athetoid
Hypo ke normal
Prox > distal
CP Flaccid CP Spastik
Tonic Spasm Ath.
Athetoid murni Hypo ke hyper
- hypo ke normal Merata
- merata
Choreo athetoid
Hypo ke normal/hyper
Ataxia merata
Hypo ke normal
Flexi > ekst
Hyperkinetik
- Normal ke hyper
NORMALISASI TONUS

HYPERTONUS HYPOTONUS

INHIBISI STIMULASI & FASC.

STRETCHING NDT -tapping


-Weight bearing,
-aproksimasi traksi
KELUAR KoC&RIP -quick icing,
POLA SPASTIS -reaksi assosiasi,
-stretch reflex
-cubitan
FASC. FUNGSIONAL
& TUMBANG
TIPE LESI
BOBATH CONCEPT

 Filosofi  neurodevelopmental
 Dynamic
 Berurutan
 Cephalo  caudal
 Proksimo  distal
 Otomatik  volunter
 Responsif & adaptif
PENDAHULUAN

 Metode pendekatan ini dikembangkan oleh K. Bobath (neurology) dan


Bertha Bobath (fisioterapis) di sekitar tahun 1960-an, khusus untuk penderita
cerebral palsy, tetapi kemudian diadaptasi dan dikembangkan juga untuk
kondisi hemiplegia
 Pendekatan ini mengembangkan reaksi-reaksi otomatis (reflek postural
normal) yang normal berdasarkan analisa gerakan normal dan perkembangan
gerakan normal yang terjadi pada proses tumbuh kembang anak
BASIC PRINCIPLE

 Pattern of movement
 Arah tumbang pola gerak CP : 1) penguatan reflek
primitif, (2) tumbang pola abnormal, (3) kompensasi /
adaptasi ke gerak abnormal
 FT’s mengarahkan ke pola gerak normal
 Use of handling
 Normalisasi tonus
 Membangkitkan koordinasi gerak & postur
 Develop skilled
 Adaptive responses
 Pre-reuisites for movement
 Tonus postural yang normal akan menahan
pengaruh gravitasi saat suatu gerak dilakukan
 Innervasi yg berlawanan dari kelompok otot
memungkinkan aksi agonis & antagonis
terkoordinasi & seimbang
 Fiksasi postural sangat penting agar otot mampu
menggerakkan sendi yg lebih distal
CONTOH PRE-REQUISITES FOR
MOEMENT: “MENULIS”

PRE-REQUISITES RESULTANT SKILL


Tonus postural normal Tegak independen,
duduk seimbang
Reciprocal innervation Fleksor & ekstensor jari2
memungkinkan tjd gerak
pensil menulis.
Abd-add bahu memung-
kinkan tjd gerak pensil
ke kanan-kiri
Postural fixation Shoulder girdle stabil
Wrist & elbow stabil
Konsep Terapi

Inhibit abnormal
reaction

RIP

Develop functional Facilitate normal


skill reaction

Play, ADL KoC

Develop movement
sequences

Balance & protective reaction


Contoh RIP
POLA SPASTIK RIP RIP SUPLEMENT
Fleksor lengan •Neck ekstensi Wrist ekst + sup
•Spinal ekstensi Thumb abd
•Bahu ekso
•Siku ekstensi
Ekstensor trunk & •Hip fleksi Bahu endo
neck •SG protraksi Trunk fleksi
•Hip abduksi Neck fleksi
Rahang retraksi
Ekstensor trunk & •SG retraksi Hip ekso
tungkai •Hip fleksi Trunk fleksi
•Hip sbduksi Knee fleksi
Jari2 & ankle dorsi
HAL-HAL YG PERLU DIPERHATIKAN SAAT TERAPI
 Sequences neurodevelopmental harus diperhatikan tapi tidak harus diikuti secara
kaku
 Postural mekanik dan normal postural tonus tumbang menyangkut: fiksasi
postural, mekanisme antigravity, righting reaction, equilibrium reaction
 Kecacatan harus dicegah
 Stimulus afferent: sentuhan, temperatur, vision, pressure, stretch, tapping, hearing
 Sensorymotor experience  voluntary skilled movement, cognition
CONTOH

Aproksimasi pd kepala  stimulasi kepala tegak


Aproksimasi pd bahu  stimulasi badan tegak
Sweap pd tangan  stimulasi tangan membuka
 fascilitasi supporting reaction pd tangan
Fascilitasi duduk dari posisi tengkurap
Fascilitasi berdiri dari posisi duduk
Fasclitasi berguling via tungkai
Fascilitasi rotasi badan & supporting reaction ke samping
Fascilitasi reflek tegak pd kepala & supporting reaction ke depan
Fascilitasi ekstensor vertebrae
& supporting reaction pd lengan ke depan
Facilitasi rotasi vertebrae
Facilitasi rotasi vertebrae & supporting reaction ke samping
Fascilitasi reaksi keseimbangan badan ke samping
Fascilitasi badan tegak ke samping
Fascilitasi reaksi keseimbangan badan ke samping
Fascilitasi reaksi keseimbangan badan ke depan belakang

Anda mungkin juga menyukai