Anda di halaman 1dari 7

KRITERIA PENULISAN ILMIAH

1. Kertas naskah HVS A4 80 Gr ukuran 21,5x29 cm


2. Batas tepi pengetikan Naskah:
Tepi Atas : 4 cm
Tepi Bawah : 3 cm
Tepi Kiri : 4 cm
Tepi kanan : 3 cm
3. Jenis huruf Microsoft Word : Times New Roman 12
4. Penulisan Alinea baru dimulai pada ketukan ke-6 dari batas
tepi kiri.
Penulisan Daftar Pustaka
1.Judul Daftar Pustaka diketik dengan huruf
kapital jenis TNR 16 ditebalkan, sentris.
2.Daftar acuan disusun secara alfabetis, tanpa
menggunakan nomor urut.
3.Jika nama pengarang lebih dari 1, semua nama
pengarang harus dicantumkan. Penulisan gelar di
belakang nama pengarang.
4.Judul buku acuan dicetak miring.
1.Cara penulisan acuan yang digunakan dari
buku adalah sbb:
Nama Pengarang, Tahun Terbit, Judul Buku
Acuan, Tempat Penerbitan, Nama Penerbit.

Contoh:
Abdullah Aly,Drs., Eny Rahma,Ir., 1991. Ilmu
Alamiah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.
2.Jika tidak menggunakan nama pengarang, tetapi
menggunakan instansi / lembaga / badan penerbit,
penulisan sbb:

Instansi/Lembaga/Badan Penerbit, Tahun Terbit,


Judul Buku Acuan/Penerbit, Tempat Terbit.

Contoh:
Biro Pusat Statistik.2005.Purworejo Dalam Angka,
Jakarta:BPS
3.Jika Menggunakan artikel yang dimuat di jurnal /
majalah ilmiah, penulisan sbb:

Nama Pengarang,Bulan, tahun penerbitan, judul artikel


(diapit tanda kutip), judul jurnal/majalah ilmiah (dicetak
huruf miring), Nomor Penerbitan, Angka Halaman.

Contoh:
Respatiningsih, Hesti. 2009. :Peran cange maker dalam
membentuk social entrepreneurship:. Progress Jurnal
manajemen dan Akuntansi. Volume 2 Nomor 2. halaman
149-168
4.Jika menggunakan rujukan dari internet,
penulisan sbb:
Nama penulis artikel (jika ada), tanggal,bulan, tahun
artikel (jika ada), Judul artikel (cetak miring), alamat
website, tanggal bulan tahun data di akses.

Contoh:
Handayani. 24 April 2014. Kondisi ekonomi Kesengsaraan
rakyat Parah. http://www.suarakarya-online.com.
Diakses tanggal 15 September 2014.
BAB I
ILMU PENGETAHUAN ALAM

1.1 LAHIRNYA ILMU PENGETAHUAN ALAM


Pada mulanya ilmu pengetahuan timbul di Asia, meluas ke Yunani kembali ke Asia di Timur Tengah, baru
kemudian ke Eropa.
1.1. 1 Asia
Di lembah sungai Idrus manusia mampu membuat gambaran binatang dan tulisan yang terbuat dari
tanah liat yang dibakar (terra cotta). Bangsa Cina menggambarkan alam dengan lambang khusus,
misalnya pohon dan hutan dan lambang tersebut dinamakan huruf Cien Cop. Di Timur Tengah orang
membuat buku dari tanah liat dengan huruf berbentuk paku sehingga disebut huruf paku (hyroglip).
Penciptaan huruf dan abjad merupakan sebagai wujud manusia dalam berabtraksi secara singkat,
praktis, dan tepat sehingga semakin berkembang ilmu pengetahuan manusia.
1.1.2 Yunani
Para penemu pengetahuan bangsa barat dengan metode penyelidikan (inquiring):
1.Thales (624-548 SM)
Di anggap orang pertama yang mempertanyakan dasar dan isi alam.
2. Pythagoras(580-500 SM)
Penemu dalil Pythagoras, yaitu yang berlaku bagi segitiga siku-siku dengan jumlah sudutnya 180

Anda mungkin juga menyukai