Anda di halaman 1dari 28

MENGENALI DAN

MEMAHAMI

SKIZOFRENIA
D R . L AT I FA M U LYA N D A R U
P U S K E S M A S M L AT I 2
GANGGUAN JIWA & MASALAH- MASALAHNYA :

a. Ketidakmampuan merawat diri


b. Menarik diri dari kehidupan social
c. Kebiasan-kebiasaan pribadi yang aneh
d. Ancaman bunuh diri
e. Gangguan pada kehidupan keluarga, misalnya pekerjaan,
sekolah, jadwal sosial,dll
f. Ketakutan atas keselamatan, baik pasien maupun anggota
keluarga
g. Rasa bersalah dan ragu-ragu
PSIKOSI Istilah yang digunakan untuk
menggambarkan seseorang
yang mengalami gangguan jiwa
S yaitu putus hubungan dengan
realitas
APAKAH PSIKOTIK
ITU?

Reality Testing Ability (RTA) terganggu


Insight (tilikan) terganggu.
Apa yang dimaksud RTA?

Dan apa Tilikan itu?


RTA TERGANGGU
ARTINYA…

• Ketidakmampuan untuk
membedakan antara
realita atau bukan.

• Ditandai dengan adanya


waham, halusinasi, dll.
TILIKAN TERGANGGU
ARTINYA…

• Ketidakmampuan menilai
kesadaran diri tentang kondisi
penyakitnya sendiri

• Dinilai dengan derajat 1-6


Apa itu halusinasi?

Apa itu waham?


HALUSINASI
ADALAH…

Persepsi panca indra


tanpa adanya sumber
rangsangan sensorik
dari luar.
WAHAM ADALAH…

Keyakinan menetap yang tidak


sesuai dengan kenyataan dan
selalu dipertahankan .
Kenapa bisa
terjadi
psikosis?
• Faktor biologi
• Faktor psikososial
- Diskriminasi
- Rasis
- Hidup dalam kondisi yang tidak diinginkan
SKIZOFRENI
A
• Apa itu skizofrenia?
“Skizo” = retak / pecah
“frenia” = jiwa
Skizofrenia adalah seseorang yang
mengalami keretakan jiwa atau
keretakan kepribadian.

• Terjadinya > 1 bulan.


FAKTOR-FAKTOR YANG MENDUKUNG
TERJADINYA SKIZOFRENIA :

1. Riwayat skizofrenia dalam keluarga.


2. Perilaku premorbid yang ditandai dengan
kecurigaan, eksentrik, penarikan diri, dan atau
impulsivitas.
3. Stress lingkungan.
4. Status sosial ekonomi.
GEJALA ?

Gejala positif

Gejala negatif
GEJALA POSITIF:
DELUSI

HALUSINAS
I

PIKIRAN DAN BICARA


KACAU

PERILAKU KACAU ATAU


KATATONIK
GEJALA NEGATIF:
Hilang atau berkurangnya kemampuan untuk:

Memulai Rencana

Bicara (komunikasi)

Menunjukkan Emosi

Kehilangan minat dan mendapat


kesenangan dari kehidupan sehari-hari
OBAT-OBATAN ANTI-
PSIKOTIK
• Tipikal (Generasi 1)
Chlopromazine
Fluphenazine
Haloperidol

• Atipikal (generasi 2)
Olanzapine, Quetiapine,
Risperidone, Aripiprazol.
OBAT-OBATAN ANTI-
PSIKOTIK
Generasi 1
 oral atau parenteral (IM IV)
Konsentrasi puncak oral 1- 4 jam
parenteral 30 – 60 menit

Generasi 2
 Oral 1- 6 jam
OBAT-OBATAN ANTI-
PSIKOTIK
Efek samping :
Gejala EKSTRAPIRAMIDAL
1. Parkinsonisme
2. Distonia akut
3. Akatisia
4. Tardive dyskinesia
5. Neuroleptic malignan syndrome

 Tryhesifenidil (THP)
SELAIN OBAT-OBATAN…

Motivasi dari keluarga


Psikoterapi dapat membantu pasien mengatasi
kecemasan, panik, fobia, gangguan hubungan
antar manusia, dan gangguan psikologi seksual.
APAKAH SKIZOFRENIA
DAPAT DISEMBUHKAN??

Tiga dari empat penderita


skizofrenia dapat mengalami
perbaikan yang bermakna atau
pulih dengan baik dan dapat
melakukan aktivitas sehari-hari
secara normal, tetapi sembuh
atau tidaknya belum dapat
diketahui.
Apa yang dapat
keluarga
lakukan ?
Informasi /Psikoedukasi
Sikap yang tepat :
S.A.F.E
1. Humor (Sence of humor)
2. Menerima, Ikhlas
(Accepting the Illness)
3. Keseimbangan dalam
keluarga (Family
balance)
4. Pengharapan yang
realistik (Expectation
which are realistic)
Dukungan kelompok (Support Group)
Therapi keluaga

Anda mungkin juga menyukai