Anda di halaman 1dari 27

Pembekalan

PKL/Magang
Program Studi Akuntansi
30 Agustus 2021
TUJUAN
Praktik Kerja Lapangan (PKL) atau magang adalah
bagian pendidikan yang menyangkut proses belajar
mengajar dengan maksud agar mahasiswa
memperoleh ketrampilan teoritis dan praktis,
manajerial, dan sosial pada dunia usaha dan industri
serta instansi terkait yang dilengkapi dengan laporan
tertulis.
Maksud
Prosedur Magang
Tugas & Etika
Magang/PKL
Tugas

konsep yang mengatur kepercayaan, proses


berpikir, serta perilaku karyawan yang didasarkan
Budaya pada ideologi dan prinsip suatu organisasi
Kerja

INTERAKSI ANTAR
FUNGSI ORGANISASI
KARYAWAN
Dalam bekerja, kami menjunjung tinggi nilai-nilai :
1.Kejujuran, kebenaran dan keadilan.
2.Kerja sama team.
3.Kemajuan melalui inovasi yang ekonomis.
4.Kepuasan pelanggan

TERCERMIN DALAM
TINGKAH LAKU SETIAP
KARYAWAN SAAT
BEKERJA
Dokumentasi PKL/Magang (HARUS ADA)
1
JURNAL PKL YANG DITANDATANGI PEMBIMBING DAN
STEMPLE PERUSAHAAN (Bisa di beli di BAU)

2 BERBAGAI SCAN/COPY DOKUMEN YANG BERHUBUNGAN


DENGAN PEKERJAAN SAAT PKL

3
DOKUMENTASI HASIL PEKERJAAN YANG DILAKUKAN SAAT
PKL/MAGANG

4
DOKUMENTASI BERUPA FOTO KEGIATAN SAAT PKL MAGANG

5 SURAT BALASAN PERSETUJUAN MAGANG DARI INDUSTRI DAN SURAT


KETERANGAN MAGANG
Perhatian !
Saat membuat dokumentasi magan
terutama menyangkut nomer 2, 3 dan 4
 SELALU MINTA IJIN TERLEBIH DAHULU KE PEMBIMBING
PERUSAHAAN TERKAIT HAL YANG BOLEH DAN TIDAK BOLEH
DIDOKUMENTASIKAN.
 SELALU MINTA IJIN KEPADA PEMBIMBING PERUSAHAAN
MANAKALA AKAN MEMINJAM SESUATU DOKUMEN UNTUK
KEPENTINGAN LAPORAN MAGANG, DAN MENGEMBALIKANNYA
TEPAT WAKTU
ETIKA
Tips agar kegiatan
magang sukses
Person on duty Magang/PKL

Pembimbing
industri
DOSEN PEMBIMBING PKL

Surat Tugas kepada Dosen ybs akan


diberikan setelah Mhs mengumpulkan
Surat Balasan Magang dari Industri
PELAPORAN  Khusus Jalur
TA Pengujian

BISA DICICIL SEDIKIT DEMI SEDIKIT SAAT MASIH PELAKSANAAN PKL UNTUK MENGHINDARI
BOLAK BALIK KE PERUSAHAAN KARENA DATA KURANG LENGKAP
Sistematika laporan Magang

Baca dengan seksama di buku


pedoman magang dan minta
penjelasan kepada Dosen
Pembimbing jika kebingungan
Yang harus dikumpulkan terkait
magang
1. SURAT BALASAN DARI INDUSTRI  Secepatnya untuk menentukan
pembimbing Magang (ASLI UNTUK PRODI).
2. SURAT KETERANGAN MAGANG  Arsip Sendiri (Asli), Prodi (Cetak Scan Asli
dengan kertas tebal/160 grm).
3. LAPORAN PKL/MAGANG  Hard Copy (Sesuai petunjuk di buku pedoman) dan
soft copy untuk pengumpulan di Prodi.
4. JURNAL MAGANG/PKL  Copy di Kopma, Sekaligus sebagai bukti presensi.

Jurnal Magang ditulis tangan dengan RAPI dan digaris


untuk setiap HARINYA. JANGAN ADA CORETAN
MAUPUN TIP-EX. POKOKNYA HARUS BERSIH, RAPI ,
INDAH, JELAS
Di akhir PKL/MAGANG
1. Berpamitan dengan semua karyawan dengan cara yang sopan dan
elegan serta tidak genit.
2. Memberikan kenang-kenangan khususnya kepada pembimbing industri
yang pantas.
3. Meninggalkan kesan baik nama pribadi dan almamater terjaga.
4. Memastikan telah mengembalikan semua dokumen/catatan-catatan
yang dipinjam dari perusahaan kepada pembimbing industri.
5. Memastikan telah menyelesaikan semua pekerjaan yang harus
diselesaikan.
6. Membawa pulang hasil penilaian dari pembimbing dengan tanpa
membuka segel dan menyerahkannya kepada dosen pembimbing
7. Memohon diijinkan kembali ke perusahaan manakala ada sesuatu data
yang diperlukan dalam kaitannya dengan laporan PKL maupun TA (Jika
berencana ambil TA dengan obyek penelitian di perusahaan tersebut)

Anda mungkin juga menyukai