Anda di halaman 1dari 12

BAB 3

BISNIS RITEL
DENGAN
MULTICHANNE
L
MULTICHANNEL
RETAILER
Peritel Multichannel merupakan Peritel yang menjual barang atau
jasa melalui lebih dari satu saluran.

• Penggunaan dan perkembangan internet telah merubah


secara signifikan perilaku belanja konsumen dan
industri ritel
• Saat ini banyak peritel berbasis toko yang berskala
kecil menggunakan saluran internet berdampingan
dengan tokonya.
• toko online yang diluncurkan Alfamart, adalah salah satu
solusi bagi pelanggan yang malas berbelanja langsung ke
tempat. Dengan demikian satu kemudahan akan dicapai oleh
setiap konsumen akan kebutuhan belanja.
• konsumen juga dimanjakan dengan sistem pembayaran yang
fleksibel. Sistem pembayarannya dengan
menggunakan Mandiri Clickpay, BCA Klikpay, e-voucher
Alfamart, Doku, Tcash, Cash on Delivery
(COD) ataupun Tunai.
7 KOMPONEN UTAMA DALAM TOKO ONLINE
TERSEBUT YANG BISA DIRASAKAN MANFAATNYA
UNTUK SETIAP MEMBER ALFAMART, YAITU :
• Belanja online dengan mudah, bisa dengan belanja online terlebih dahulu
dan mengambilnya di toko Alfamart terdekat.
• Layanan antar belanja ke rumah Anda dengan syarat area tujuan memenuhi
kriteria yang ditentukan Alfamart.
• Bebas ongkos kirim untuk pembelian diatas atau sama dengan Rp. 100.000 ,
-
• Jaminan data transaksi online untuk setiap konsumen dengan sertifikat
keamanan Norton Secured dari Verysign.
• Promo berbagai macam produk menarik untuk member
Alfamart Online maupun member AKU
• Pembayaran bisa dengan menggunakan voucher SMS yang dikirimkan oleh
Alfamart
• Layanan konsumen sahabat Alfamat 500959 dari hari Senin - Minggu, mulai
pukul 08.00 - 22.00 WIB.
SALURAN RITEL
• Saluran Ritel/Retail Channel: cara pengecer menjual dan
memberikan barang dan jasa kepada pelanggan
KEUNTUNGAN SETIAP
SALURAN RITEL

1.Dapat menyentuh dan 1.Keamanan 1.Keamanan


merasakan barang & jasa 2.kenyamanan 2.kenyamanan
2.Layanan pribadi 3.Kemudahan 3.Assortmen produk yang luas
3.Pengurangan risiko penggunaan dan mendalam
4.kepuasan segera 4.Informasi yang luas dan tepat
5.Hiburan dan interaksi waktu
sosial secara langsung 5.Personalisasi
6.Dapat melihat2 secara
langsung
7.Pembayaran tunai
MANFAAT MULTICHANNEL
RETAILING
1. Mengatasi Keterbatasan Format Ritel saat ini.
• Memperbanyak Assortment Produk
• Low-Cost, Eksekusi yang Konsisten
• Selalu memiliki Informasi Terkini (Up to date)
2. Meningkatkan Kepuasan dan Loyalitas
Pelanggan.
Pengecer berbasis toko dapat menawarkan solusi
website yang merangsang pelanggan untuk melihat
lebih banyak produk daripada yang mereka
inginkan
3. Mendapatkan Wawasan Perilaku Belanja
Konsumen
4. Membangun Keunggulan Strategis
Pengecer Multichannel memiliki kesempatan untuk
mengembangkan keunggulan strategis atas pesaing
single channel.
5. Memperluas Kehadiran di Pasar
ISU-ISU DALAM
MULTICHANNEL RITEL
• Saluran Mana Yang Memiliki Biaya
Terendah?
• Apakah Manufaktur/Produsen
melewati peritel dan menjual
langsung ke konsumen?
TANTANGAN MEMBENTUK
MULTICHANNEL RITEL YANG
EFEKTIF
• Memberikan Pengalaman Belanja Terpadu dan lengkap
• Mendukung M-Commerce

Apple Multichannel

Store Webs utk catalog dan


Mobile
transaksi
MENGELOLA
MULTICHANNEL RITEL
• Sentralisasi Database Pelanggan
Database pelanggan terpusat sangat penting untuk dapat mengumpulkan data
pelanggan secara rinci melalui saluran internet dan memberikan pengalaman terbaik
bagi pelanggan ketika mereka berinteraksi dengan peritel melalui berbagai saluran.
• Citra Merek
Peritel perlu menyediakan citra merek yang konsisten tentang mereka di semua
saluran.
• Merchandise Assortment
Biasanya, Assortment Produk berbeda untuk masing-masing saluran. Misalnya,
pengecer multi channel menawarkan barang dagangan lebih luas dan lebih dalam
melalui saluran internet mereka daripada melalui saluran toko mereka
• Penetapan Harga
Peritel perlu menyesuaikan strategi harga mereka karena kompetisi yang mereka
hadapi dalam saluran yang berbeda. Sedangkan Konsumen menginginkan harga yang
konsisten di setiap saluran
The Build-A-Bear Workshop
Menggunakan Berbagai Saluran
untuk Meningkatkan Citra
Mereknya

Toko

Websites

Situs Web Build-A-Bearville (kiri) memperkuat


citra merek yang dihasilkan oleh toko-tokonya
(kanan).
EN
D…

Anda mungkin juga menyukai