Anda di halaman 1dari 10

Hak dan kewajiban sebagai anggota

Gereja
Kelas IX
Gereja adalah kumpulan orang beriman yang dipanggil Allah.
Gereja tidak diartikan sebagai gedung/bangunan.
Hak dan kewajiban seorang anggota Gereja merupakan sebuah
konsekuensi ketika seorang diangkat menjadi anggota Gereja
• Hak adalah sesuatu yang harus dimiliki atau yang
harus diebri orang lain.
• Kewajiban sesuatu yang harus dilakukan dengan
penuh tanggung jawab.
Hak anggota Gereja:
• Dihapuskan dari dosa

• Dimasukkan menjadi anggota Gereja

• Diangkat menjadi anak Allah

• Dimateraikan dengan materai Roh Kudus


Kewajiban anggota Gereja:
• Ikut terlibat secara aktif dan bertanggung jawab terhadap hidup
dan karya Gereja
• Mengambil bagian dalam tugas Kristus (Trinumeral Cristi) yaitu
sebagai imam(melayani), nabi(mewartakan) dan raja (memimpin).
• Diatur dalam 5 perintah Gereja
5 perintah Gereja:
• Ikutlah perayaan ekaristi pada hari minggu dan hari raya, dan janganlah
melakukan pekerjaan yang dilarang pada hari itu.
• Mengaku dosalah sekurang-kurang sekali dalam setahun
• Sambutlah tubuh Tuhan pada masa paskah
• Berpuasa dan berpantanglah pada yang hari ditentukan
• Bantulah kebutuhan material Gereja, masing-masing menurut
kemampuannya.
Hak dan kewajiban menurut hukum kanonik/kanon Gereja:
1). Dalam bidang liturgi:
• Mendapatkan pelayanan rohani
• Mendapatkan pelayanan sakramen
• Mengadakan ibadat sesuai ritus yang ditetapkan
2). Dalam bidang pewartaan:
• Membina persatuan dengan Gereja (sadar menjadi bagian dari
anggota Gereja yang utuh)
• Menjalani hidup yang suci sebagai upaya mengembangkan
Gereja kepada kekudusan.
• Ikut serta dalam pewartakan Injil kepada semua orang
• Umat beriman juga berhak memperoleh pendidikan Katolik
3). Dalam hak kebebasan:
• Hak untuk berserikat
• Hak untuk memilih status kehidupan
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai