Anda di halaman 1dari 8

BELAJAR MEMBUAT SURAT

KUASA KHUSUS

Ahmad Syarkowi, S.H. LAWENT.ID


Lawyer at DNT Lawyers Sabtu, 09 September 2023
“DORMIUNT ALIQUANDO LEGES, NUNQUAM MORIUNTUR”
(HUKUM TERKADANG TIDUR, TETAPI HUKUM TIDAK
PERNAH MATI)
DASAR HUKUM
1792 KUHPERDATA:

“Pemberian Kuasa ialah suatu persetujuan yang berisikan pemberian


kekuasaan kepada orang lain yang menerimanya untuk melaksanakan
sesuatu atas nama orang yang memberikan kuasa”
DASAR HUKUM SURAT KUASA KHUSUS
1. SURAT EDARAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 2 TAHUN
1959
2. SURAT EDARAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 5 TAHUN
1962
3. SURAT EDARAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 1 TAHUN
1971
4. SURAT EDARAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 6 TAHUN
1994
5. SURAT EDARAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 7 TAHUN
2012
HAL YANG HARUS ADA DALAM SURAT
KUASA KHUSUS
1. Memuat secara jelas untuk berperan di pengadilan
2. Memuat kompetensi relatif pengadilan
3. Identitas para pihak
4. Memuat pokok dan objek sengketa yang diperkarakan
UNSUR – UNSUR DALAM SURAT KUASA
KHUSUS
1. Judul
2. Kalimat pembuka
3. Identitas pemberi kuasa dan penerima kuasa
4. Sifat kuasa (Khusus)
5. Perbuatan atau tindakan yang dikuasakan
6. Hak substitus dan retensi
7. Materai
8. Tanda tangan
UNSUR-UNSUR DALAM SURAT KUASA
1. JUDUL (SURAT KUASA)
KHUSUS
2. IDENSTITAS PEMBERI KUASA
3. SELANJUTNYA DISEBUT SEBAGAI PEMBERI KUASA
4. DALAM HAL INI MEMILIH DOMISILI HUKUM
5. NAMA PENERIMA KUASA
6. PENERIMA KUASA
7. SIFAT KHUSUS (KHUSUS)
8. PERBUATAN YANG DIKUASAKAN
9. KOMPETENSI RELATIF PENGADILAN
10. IDENTITAS TERGUGAT
11. POKOK PERKARA RINGKAS
12. HAK SUBTITUSI
13. HAK RETENSI
14. TANGGAL PEMBERI KUASA
15. TANDA TANGAN PEMBERI KUASA
16. MATERAI
Terimakasih!

Semoga materi ini dapat memberikan


manfaat bagi kita semua.

AHMAD SYARKOWI, S.H.


CREDITS: This presentation template was created by
Lawyer
Slidesgo, at DNT
including Lawyers
icons &
by Flaticon, and
infographics & images
ASLLAWYERS.COM by Freepik.
Telp/WA: 085967038411

Anda mungkin juga menyukai