Anda di halaman 1dari 5

KAJIAN BARAT

THEODOR NÖLDEKE

Siti Muchafidhotul U. 210204110076


Nadya cantika 210204110078
Hadziq Mubarok 230204110157
Biografi Theodor Noldeke

Theodor Nöldeke adalah seorang orientalis Jerman dan sarjana bahasa Semit dan studi Islam.
Dia memberikan kontribusi yang signifikan dalam bidang sejarah Islam, studi Alquran, dan
linguistik Arab. Ia lahir pada tanggal 2 Maret 1836 di Harburg, Jerman. Pada tahun 1853,
noldeke diterima sebagai mahasiswa universitas gottinngen & berhasil mendapat gelar doktor
sekitar tahun 1856-1857. · Salah satu karya Nöldeke yang paling berpengaruh adalah
"Geschichte des Qorâns" (Sejarah Al-Qur'an), yang diterbitkan antara tahun 1860 dan 1909.
Karya ini mengkaji sejarah perkembangan teks Al-Qur'an dan tetap menjadi kajian fundamental
dalam bidang studi Al-Qur'an. Nöldeke pensiun dari aktif mengajar pada tahun 1906 tetapi
melanjutkan penelitiannya sampai kematiannya. Noldeke meninggal pada 25 Desember 1930
T. Noldeke termasuk kelompok orientalis yang menggugat orisinalitas
dan otentisitas al-Quran dengan harapan untuk mengurangi kekuatan
Konsep dan peran dalam masyarakat. T. Noldeke menggambarkan al-Quran
Berfikir sebagai duplikasi dari kitab-kitab yang sudah ada sebelumnya dengan
melacak hubungan dan analisis semantik mufradat al-Quran dan kitab-
kitab sebelumnya. Baginya Muhammad saw. Itu seorang impostor,
bukan Nabi, al-Quran itu hasil karangan Muhammad serta tim redaksi
sesudahnya. Noldeke sebenarnya mengembangkan pemikiran
Abraham Geiger yang mengatakan bahwa Al-Quran terpengaruh oleh
agama Yahudi.
Pandangan Theodor Noldeke

Theodhor Noldeke dengan keahliannya yang dimiliki pada dunia keilmuan melahirkan pandangan-
pandangannya terkait lingkup islam yang bisa di pertanggung jawabkan secara ilmiyah. Berangkat
dari dasar kapasitas keahlian yang dimiliki Theodor Noledeke, sangat banyak sekali tema bahasan
terkait al-Qur’an yang diulas dalam bukunya Geschichte des Qorans;

1. Kesalah pahaman dalam memaknai term “ummy”


2. Al-Qur’an bukan wahyu; kitab suci yang banyak dipengaruhi agama Yahudi dan beberapa dari
unsur agama Kristen
3. Pemahaman huruf Muqothoah
4. Kodifikasi ayat al-Qur’an (priode pewahyuan)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai