Anda di halaman 1dari 17

PENATALAKSANAAN

DIET DIABETES
MELITUS
MAHASISWA SARJANA TERAPAN
GIZI DAN DIETETIKA
POLTEKKES KEMENKES MATARAM
Apa itu kencing manis
(Diabetes Melitus)?
Jenis-jenis DM 2. Diabetes Tipe 1

DM tipe 2 DM tipe 2
1. Diabetes Tipe 1 disebabkan karena sel-sel
tubuh menjadi kurang
Menurut (dr. Adam Iskandar sensitif terhadap hormon
SpPD, 2022) DM tipe 1 ialah insulin, meskipun
diabetes yang disebabkan produksi dan kadar
oleh organ pankreas pada hormon insulin normal.
tubuh yang tidak dapat
memproduksi hormon
insulin.
3. Diabetes Gestasional

Diabetes gestasional
disebabkan oleh adanya
perubahan hormonal dan
biasanya kadar gula darah akan
kembali normal setelah ibu
hamil bersalin, walau tidak
memiliki riwayat diabetes.
Faktor Resiko DM
 Faktor genetic
 Riwayat keluarga (usia 65 tahun ke atas)
 Gaya hidup
 Kebiasaan merokok
 Pola makan
 Pola istirahat
 Aktifitas fisik dan manajemen stress.
Gejala DM
1. Sering merasa haus dan lapar
2. Sering buang air kecil di malam hari
3. Sering merasa lelah
4. Penurunan berat badan tanpa sebab
5. Nyeri otot dan kesemutan
6. Luka pada tubuh yang sulit sembuh
7. Adanya bercak kehitaman pada leher, ketiak,
dan lipat paha
8. Impotensi pada pria
Komplikasi Diabetes
M e l l i t u s ( ti p e 1 d a n 2 )

• Retinopati diabetik: gangguan mata • Nefropati diabetik: gangguan


ginjal
• Penyakit kardiovaskuler: penyakit
jantung dan pembuluh darah
• Neuropati diabetik: gangguan
saraf
Pemeriksaan Lab.
DM
Pemeriksaan Nilai Normal
Gula Darah Sewaktu (GDS) <200 mg/dL
Gula Darah Puasa (GDP) <126 mg/dL
Gula Darah 2 Jam Post Prandia <200 mg/dL
(GD2PP)
Hemoglobin A1c (HbA1c) <6,5%
4 PILAR DIABETES
MELITUS
1. Edukasi DM

2. Mengatur pola makan

3. Memperbaiki gaya hidup (olahraga)

4. Terapi Obat
Pengaturan Makan

1.Tepat Jadwal Makan

2.Tepat Jumlah

2.Tepat Jenis
Jadwal makanan untuk D M

Pembagian makanan sehari untuk penderita DM


• Sarapan jam 06.00 – 08.00 WITA
• Selingan pagi 10.00 WITA
• Makan siang 12.00 – 13.00 WITA
• Selingan sore 16.00 WITA
• Makan malam 21.000 WITA
Jumlah makanan untuk D M
Jenis makanan untuk D M
BAHAN MAKANAN YANG DIANJURKAN
Jenis makanan untuk D M
BAHAN MAKANAN YANG TIDAK DIANJURKAN
Jenis makanan untuk D M
Sumber Bahan Makanan yang Dianjurkan Bahan Makanan yang Tidak
Dianjurkan

Karbohidrat kompleks Nasi, roti, mie, kentang, singkong, ubi,


sagu

Karbohidrat sederhana Gula, madu, sirup, selai, jelly,


tartchees, dodol, kue-kue manis, buah
yang diawetkan dengan gula, SKM,
minuman manis, es cream

Protein Daging tanpa lemak, ikan, ayam tanpa


kulit, susu rendah lemak, kacang-
kacangan, tahu tempe
Lemak Daging dengan lemak, susu full cream,
makanan siap saji, goreng-gorengan
dan cake
Sayur dan buah Mengkonsumsi cukup banyak sayur
dan buah

Mineral Garam dapur, vetsin, soda, bahan


pengawet (ikan asin, telur asin,
makanan pengawet)
Kesimpulan
Pada hakikatnya, DM merupakan salah satu penyakit
sistemik yang sering terjadi di kalangan masyarakat karena
faktor pola hidup serta pola makan yang kurang tepat dan
dapat menyebabkan berbagai komplikasi di organ tubuh
penderitanya, sehingga dapat berimbas terhadap penurunan
kualitas hidup seseorang secara keseluruhan. Oleh karena
itu, selalu perhatikan asupan makanan dan kondisi tubuh
Anda. Jika mengalami beberapa gejala di atas, jangan ragu
untuk segera berkonsultasi dengan dokter agar dapat segera
ditangani sebelum menjadi lebih parah.
- Terima Kasih -

Anda mungkin juga menyukai