Anda di halaman 1dari 10

PT.

Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk

Kelompok 3:
Anita Sari Dwiyani
Oci Pitriyanti
Resty Destariza
Salman Al Farisi
BANK BRI merupakan sebuah bank konvensional milik
negara didirikan sejak 1895. Bank BRI memberikan layanan
perbankan atau jasa keuangan, menghimpun dana dalam
bentuk simpanan dan menyalurkannya dalam bentuk
pinajaman kepada masyarakat yang fokus utamanya adalah
Nasabah pedesaan dan usaha kecil serta mikro.

Produk Simpanan
Produk Pinajaman
Jasa Keuangan
VIS “The Most Valuable Banking Group in
Southeast Asia & Champion of Financial
I Inclusion.”

MIS
I
Memberikan yang Terbaik Pelayanan yang Prima Bekerja dengan Optimal dan Baik

Melakukan kegiatan perbankan Memberikan pelayanan prima dengan fokus Memberikan keuntungan dan
kepada nasabah melalui sumber daya manfaat yang optimal kepada
yang terbaik dengan manusia yang professional dan memiliki
mengutamakan pelayanan kepada pihak-pihak yang
budaya berbasis kinerja (performance-driven
segmen mikro, kecil, dan menengah culture), teknologi informasi yang handal dan
berkepentingan (stakeholders)
untuk menunjang peningkatan future ready, dan jaringan kerja konvensional dengan memperhatikan prinsip
ekonomi masyarakat. maupun digital yang produktif dengan keuangan berkelanjutan dan
menerapkan prinsip operational dan risk praktik Good Corporate
management excellence. Governance yang sangat baik.
Persebaran Unit Kerja Bank BRI
Unit Kerja
Operasional
Fungsi
Manajemen
Risiko
Struktur Organisasi Unit Kerja BRI

UNIT KERJA OPERASIONAL FUNGSI MANAJEMEN RISIKO

Kantor Wilayah /
Regional Office
Result Control (Pengendalian Hasil)
• Definisi Dimensi Kinerja
pendefinisian secara jelas ukuran kinerja dari Bank Rakyat Indonesia perlu untuk ditetapkan
dalam suatu hal yang bersifat realistis, bukan hal yang hanya bersifat imajiner atau
mengawang-awang saja sehingga semua elemen atau unsur yang ada di dalam perusahaan
mempunyai motivasi dan insentif untuk dapat mewujudkan dimensi kinerja tersebut sehingga
menghasilkan sebuah Indikator Kinerja Utama (IKU).

• Pengukuran Kinerja
dimensi kinerja yang sudah ada pada tahap sebelumnya diukur pada suatu besaran tertentu
untuk dicapai sehingga seluruh elemen atau unsur yang ada di dalam perusahaan dapat
mengerti dan memahami apa yang harus dilakukan dalam rangka pencapaian tujuan
perusahaan. Tahap ini biasanya dinyatakan sebagai output dokumen, realisasi kegiatan, realisasi
penanganan, dan sebagainya.

• Menetapkan Target Kinerja


Kinerja yang sudah ditetapkan besaran satuannya kemudian ditetapkan sebuah jumlah yang
terukur yang bersifat kuantitatif untuk dicapai pada suatu periode tertentu dalam rangka
memenuhi pencapaian visi, misi, dan tujuan jangka panjang yang ditetapkan oleh perusahaan
(Besarnya target disesuaikan atau dilakukan breakdown untuk masing-masing unit kerja).

• Menyediakan Rewards and Punishment


hasil dari pelaksanaan atau implementasi kinerja yang sudah ditetapkan besaran ukurannya
tersebut akan dinilai oleh pejabat atau pihak tertentu untuk kemudian dievaluasi. Apabila
kinerja dari seseorang tercapai, dalam hal ini mencapai target kinerja yang sudah ditetapkan
sebelumnya, maka orang tersebut akan menerima atau memperoleh penghargaan atau reward
atas kinerja yang dicapainya, dan sebaliknya apabila orang tersebut tidak mencapai target
kinerja yang sudah ditetapkan, maka orang tersebut akan memperoleh konsekuensi berupa
sanksi atau punishment atas pencapaian kinerjanya.
Pengendalian Tindakan (Action
Control)

• Behavioral Constraints (Kendali Perilaku)


implementasikan dalam suatu bentuk pembatasan tertentu yang dilakukan terhadap seseorang
sehingga hal-hal yang mengarah pada suatu kerugian atau konsekuensi buruk terhadap tujuan
perusahaan yang telah ditetapkan sebelumnya dapat terhindarkan.
• Preaction Reviews
Bank Rakyat Indonesia melakukan serangkaian kegiatan pengendalian yang diharapkan akan
mendorong pengendalian internal yang dilakukan dapat berjalan secara efektif sebagaimana
mestinya, di mana aktivitas yang dilakukannya adalah melakukan Monitoring dan Evaluasi
secara intensif untuk meriew dan meninjau ulang kinerja perusahaan yang sedang berjalan
(Monev dilakukan oleh Kanwil / Regional Office BRI)
• Action Accountability
Implementasi pengendalian tindakan yang dilakukan oleh Bank Rakyat Indonesia dalam
menjalankan berbagai kebijakan dinyatakan dalam suatu pelaporan yang bersifat transparan
kepada public berkaitan dengan keuangan juga transparansi non-keuangan sehingga publik atau
pengguna dapat menilai dan mengevaluasi kinerja dari Bank Rakyat Indonesia tersebut.
• Redudancy
kebijakan Bank Rakyat Indonesia untuk menetapkan beberapa pejabat atau petugas pada tahap
otorisasi atau pengesahan tertentu, misalkan pengesahan kredit merupakan bentuk
pengendalian jenis ini untuk mengurangi pengaruh atau dampak buruk yang terjadi atau biasa
dikenal dengan istilah pejabat pemutus kredit sesuai dengan teiring jumlah kredit atau segmen
kredit yang diajukan.
Pengendalian Personal dan Budaya
(Personnel & Culture Control)
Terimakasih 

Anda mungkin juga menyukai