Anda di halaman 1dari 10

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Sumber: id.wikipedia.org; 3 Desember 2007

3 Klasifikasi Makhluk
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Klasifikasi Makhluk Hidup

A. Dasar Klasifikasi Makhluk Hidup

B. Tujuan Klasifikasi Makhluk Hidup

C. Macam-Macam Sistem Klasifikasi

D. Proses Klasifikasi

E. Tingkatan Takson dalam Sistem Klasifikasi


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

A. Dasar Klasifikasi Makhluk Hidup

Klasifikasi:
Pengelompokan didasarkan pada ciri-ciri tertentu (ilmu taksonomi)

Diperkenalkan oleh:

John Ray (1627 – 1708)


Disempurnakan oleh:
Carl von Linne (1707 – 1778)

Sekarang dikenal dengan:

Carolus Linnaeus
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

B. Tujuan Klasifikasi Makhluk Hidup

 Mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan persamaan ciri-ciri yang


dimiliki

 Mendeskripsikan ciri-ciri suatu jenis makhluk hidup untuk


membedakannya dengan makhluk hidup jenis lain

 Mengetahui hubungan kekerabatan antarmakhluk hidup

 Memberi nama makhluk hidup yang belum diketahui namanya atau


belum memiliki nama
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

C. Macam-Macam Sistem Klasifikasi

Sistem Artifisial atau Buatan


Tokohnya adalah Aristoteles dan Carolus Linnaeus 
Klasifikasi yang menggunakan satu atau dua ciri yang
mudah diamati yang ada pada makhluk hidup

Sistem Alami
Dirintis oleh Michael Adams dan Jean Baptiste de Lamarck
 Terbentuknya kelompok takson yang terjadi secara
alamiah atau sewajarnya seperti yang dikehendaki oleh
alam. Menggunakan dasar persamaan dan perbedaan
morfologi (bentuk luar tubuh) secara alami atau wajar

Sistem Filogenetik
Dikemukakan oleh Charles Darwin (1859)  Sistem
filogenetik disusun berdasarkan jauh dekatnya
kekerabatan antara takson yang satu dan lainnya
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

D. Proses Klasifikasi
1. Pencandraan (Identifikasi)
• Mencandra adalah mengidentifikasi atau mendeskripsi ciri-ciri suatu makhluk
hidup yang akan diklasifikasi.
• Untuk mencandra atau mengidentifikasi makhluk hidup yang baru saja dikenal,
kita memerlukan alat pembanding. Alat pembanding tersebut dapat
berupa gambar, spesimen (awetan hewan atau tumbuhan), hewan atau
tumbuhan yang sudah diketahui namanya, serta kunci identifikasi.
Kunci dikotomi untuk mengidentifikasi kelompok
vertebrata (hewan bertulang belakang)

Vertebrata

Berambut atau Tidak berambut atau tidak


berbulu berbulu

Berlubang hidung
Bersisik (Reptilia)
Berambut Berbulu
(Mammalia) (Aves) Berinsang Berkulit tipis
(Pisces) (Amphibia)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

2. Pengelompokan

• Makhluk-makhluk hidup dengan ciri-ciri serupa dikelompokkan


dalam unit-unit yang disebut takson (jamak: taksa).
• Takson merupakan kelompok atau unit yang terbentuk
sebagai hasil klasifikasi makhluk hidup. Menurut
kesepakatan Internasional, ada tujuh tingkat takson yang disusun
dari tingkat tinggi hingga tingkat rendah. Makin rendah tingkat
takson, makin sedikit anggota takson tersebut, tetapi makin
banyak persamaan ciri-ciri yang dimiliki anggotanya. Demikian
pula sebaliknya

3. Pemberian Nama Takson


Fungsi:
Memudahkan dalam mengenal ciri-ciri suatu kelompok makhluk hidup
Membedakan suatu kelompok makhluk hidup dengan kelompok makhluk
hidup lainnya
Menunjukkan tingkatan takson
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
E.
E. Tingkatan
TingkatanTakson
Taksondalam
dalamSistem
SistemKlasifikasi
Klasifikasi

Tiap tingkatan kelompok dalam sistem klasifikasi  TAKSON


Taksa telah distandarisasi di seluruh dunia berdasarkan
INTERNATIONAL CODE OF BOTANICAL NOMENCLATURE dan
INTERNATIONAL COMMITTEE ON ZOOLOGI NOMENCLATURE

Kingdom 1. Kingdom (Dunia atau Kerajaan)


2. Filum atau Divisi (Keluarga Besar)

J
Filum/Divisi

u m lah a
3. Kelas
ak i n

Kelas
ng
m

4. Ordo (Bangsa)
go t a
Ordo
r i
n ci

5. Famili (Suku atau Keluarga)


m
aa

Famili
ak
m
P er k i t

in s
a

6. Genus (Marga)
i
s ed
s

Genus
ik it ed

7. Spesies (Jenis)
Spesies
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Contoh sistem klasifikasi padi, kacang tanah, dan anjing rumah

Takson Padi Kacang Tanah Anjing Rumah

Kingdom Plantae Plantae Animalia


Divisi/Filum Spermatophyta Spermatophyta Chordata
Subdivisi/Subfilum Angiospermae Angiospermae Vertebrata
Kelas Monocotyledonae Dicotyledonae Mammalia
Ordo Graminales/Poales Leguminales Carnivora
Famili Graminae/Poaceae Papilionaceae Canidae
Genus Oryza Arachis Canis
Spesies Oryza sativa Arachis hypogaea Canis familiaris

Anda mungkin juga menyukai