Anda di halaman 1dari 11

PERSALINAN DAN MASA NIFAS

Proses kelahiran bayi harus ditolong oleh tenaga


kesehatan terlatih dan profesional di suatu fasilitas
kesehatan
Bagaimana dengan ibu hamil di wilayah anda ??
Siapa yang menolong persalinannya ??
TANDA- TANDA MELAHIRKAN SECARA UMUM YANG
DIRASAKAN OLEH IBU
Memasuki minggu-minggu terakhir kehamilan :
 mengalami sejumlah perubahan fisik dan psikologis,
seperti emosi tidak stabil, gejolak energi
berlebihan, atau keinginan untuk menyendiri.
 Secara fisik, hormon kehamilan akan memperlebar
tulang kemaluan dan melunakkan dasar panggul
 akan terlihat posisi perut yang tampak semakin
turun.
 Tanda persalinan melahirkan akan bisa dirasakan
seorang ibu hamil dalam waktu beberapa hari atau
bahkan beberapa jam sebelum proses melahirkan
berlangsung
SUAMI SIAGA
• Pengetahuan akan tanda awal melahirkan ini tidak saja
harus diketahui oleh sang ibu, sang ayah juga perlu
mengetahuinya. Karena hal inilah seorang suami harus
menjadi SUAMI SIAGA yang siap menghantarkan istrinya
mendatangi tenaga kesehatan atau pun ke Rumah Sakit bila
ciri-ciri awal kehamilan akan berlangsung dengan segera
TANDA-TANDA AWAL MELAHIRKAN SECARA
UMUM
1. Lightening atau setting/deopping, yaitu kepala turun memasuki
pintu atas panggul terutama pada primigravida/kehamilan
pertama
2. Perut kelihatan lebih melebar, fundus uteri turun.
3. Perasaan sering kencing (polikisuria) karena kandung kemih
tertekan oleh bagian terbawah janin
4. Perasaan sakit diperut dan dipinggang karena kontraksi ringan
otot rahim dan tertekannya daerah yang terletak pada sekitar
serviks (tanda persalinan false-false labour pains).
5. Serviks menjadi lembek, mulai mendatar karena terdapat
kontraksi otot rahim.
6. Terjadi pengeluaran lendir, dimana lendir penutup serviks
dilepaskan dan bisa bercampur darah (Bloody show).
TANDA-TANDA MELAHIRKAN SECARA UMUM

 Air Ketuban Pecah


 Kontraksi HIS Meningkat
 Flek / Lendir Bercampur Darah
 Dinding Perut Terasa Semakin Mengeras
 Nyeri Sakit Daerah Pinggul

Apakah ibu-ibu mengalami seperti ini ? ? ?


Apa yang ibu-ibu lakukan jika mengalami tanda-tanda seperti
yang di atas ? ? ?
PERAWATAN MASA NIFAS
Perawatan masa nifas adalah perawatan terhadap wanita
hamil yang telah selesai bersalin sampai alat-alat kandungan
kembali seperti sebelum hamil, lamanya kira-kira 6-8
minggu. Akan tetapi, seluruh alat genetelia baru pulih
kembali seperti sebelum ada kehamilan dalam waktu 3
bulan. Perawatan masa nifas dimulai sebenarnya sejak kala
uri/keluarnya plasenta dengan menghindarkan adanya
kemungkinan-kemungkinan perdarahan post partum dan
infeksi.Bila ada perlukaan jalan lahir atau luka bekas
episiotomi/pemotongan jalan lahir, lakukan penjahitan dan
perawatan luka dengan sebaik-baiknya.
Penolong persalinan harus tetap waspada sekurang-
kurangnya 1 jam sesudah melahirkan, untuk mengatasi
kemungkinan terjadinya perdarahan post partum/masa nifas
.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam perawatan masa nifas.

1. Mobilisasi (jalan, miring kiri-kanan)


2. Diet / Makanan (sesuai kelaziman)
3. Buang Air Kecil
4. Buang Air Besar
5. Demam
6. Mules-mules (karna adanya kontraksi rahim)
7. Laktasi /menyusui
PEMERIKSAAN PASCA PERSALINAN

Pada wanita yang bersalin secara normal,


sebaiknya dianjurkan untuk kembali 2 minggu
sesudah melahirkan, dan 6 minggu kemudian,
Namun bagi wanita dengan persalinan luar biasa,
seperti perdarahan abnormal harus kembali untuk
kontrol seminggu kemudian.
PEMERIKSAAN PASCA PERSALINAN

• Pemeriksaan keadaan umum: tekanan darah,


nadi, suhu badan, selera makan, keluhan, dll
• Keadaan payudara dan puting susu.
• Dinding perut, perineum/batasan antara lubang
vagina dan anus, kandung kemih, rektrum/anus.
• Sekret/kotoran yang keluar (lochia/darah masa
nifas, flour albus/keputihan : normal tidak berbau
dan jernih).
• Keadaan alat-alat kandungan (cervix, uterus,
adnexa)/jaringan di daerah rahim.
PEMERIKSAAN SESUDAH 40 HARI
Nasihat untuk ibu post natal

1. Fisioterapi postnatal (setelah melahirkan)


adalah baik diberikan
2. Susukanlah bayi anda
3. Lakukan senam hamil
4. Ber-KB untuk menjarangkan anak dan untuk
kesehatan ibu, bayi dan keluarganya.
5. Bawalah bayi untuk imunisasi dasar lengkap
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai