Anda di halaman 1dari 8

• AMDAL

• UKL-UPL PLAN

DO
• RKL-RPL
• KL-PL

• Pemantauan CHECK
• Pelaporan
Audit
• Evaluasi secara sistematis
terhadap Hasil pemantauan !?
ACTION
• Penyempurnaan Kinerja
Audit Lingkungan (Kep. Men. LH No. 42 Th. 1994)

adalah suatu alat manajemen yang meliputi evaluasi secara:


• Sistematik
• Terdokumentasi
• Periodik
• Obyektif
tentang bagaimana kinerja suatu
• Organisasi
• Sistem manajemen
• Peralatan
memfasilitasi kontrol manajemen terhadap
• pelaksanaan pengendalian dampak lingkungan dan
• pengkajian pentaatan kebijakan usaha
terhadap peraturan perundang-undangan tentang pengelolaan lingkungan
Definisi AUDIT LINGKUNGAN
( UU No.23 Th.1997 Ps 1 Bt 23)

adalah:
Suatu proses evaluasi
yang dilakukan oleh
penanggung jawab usaha
dan/atau kegiatan
untuk menilai tingkat ketaatan terhadap
persyaratan hukum yang berlaku dan/atau
kebijaksanaan dan standar yang ditetapkan
oleh penanggung jawab usaha dan/atau
kegiatan yang bersangkutan
AUDIT LINGKUNGAN
(ISO 14010, SNI 19-14010-1997)

adalah
Suatu proses verifikasi secara sistematis dan
terdokumentasi untuk memperoleh dan
mengevaluasi bukti secara obyektif untuk
menentukan apakah sistem manajemen lingkungan
dari organisasi sesuai dengan kriteria audit sistem
manajemen lingkungan yang dibuat oleh organisasi,
dan untuk mengkomunikasikan hasil-hasil proses ini
kepada manajemen
AUDIT LINGKUNGAN HIDUP YANG
DIWAJIBKAN (Kep. Men. LH No. 30 Th. 2001)

Adalah
Suatu proses evaluasi yang dilakukan oleh
penanggung jawab usaha dan atau kegiatan,
berdasarkan perintah Menteri atas
ketidakpatuhan penanggung jawab usaha
dan/atau kegiatan, terhadap peraturan
perundang-undangan di bidang pengelolaan
lingkungan hidup yang terkait dengan
kegiatan tersebut
AUDIT LINGKUNGAN
UU No.32 Th 2009 Ps 1 Butir 28

DEFINISI:
Audit lingkungan hidup adalah
evaluasi yang dilakukan untuk menilai ketaatan
penanggung jawab usaha dan/atau kegiatan
terhadap persyaratan hukum dan kebijakan yang
ditetapkan oleh pemerintah.
Pasal 14
Instrumen pencegahan pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan
hidup terdiri atas:
a. KLHS;
b. tata ruang;
c. baku mutu lingkungan hidup;
d. kriteria baku kerusakan lingkungan hidup;
e. AMDAL;
f. UKL-UPL;
g. perizinan;
h. instrumen ekonomi lingkungan hidup;
i. peraturan perundang-undangan berbasis lingkungan hidup;
j. anggaran berbasis lingkungan hidup;
k. analisis risiko lingkungan hidup;
l. audit lingkungan hidup; dan
m. instrumen lain sesuai dengan kebutuhan dan/atau
perkembangan ilmu pengetahuan.
UU 32 Th 2009 Paragraf 12
Audit Lingkungan Hidup
Pasal 48
Pemerintah mendorong penanggung jawab usaha dan/atau kegiatan
untuk melakukan audit lingkungan hidup dalam rangka meningkatkan
kinerja lingkungan hidup.

Pasal 49
(1) Menteri mewajibkan audit lingkungan hidup kepada:
a. usaha dan/atau kegiatan tertentu yang berisiko tinggi terhadap
lingkungan hidup; dan/atau
b. penanggung jawab usaha dan/atau kegiatan yang menunjukkan
ketidaktaatan terhadap peraturan perundang-undangan.

(2) Penanggung jawab usaha dan/atau kegiatan wajib melaksanakan audit


lingkungan hidup.

(3) Pelaksanaan audit lingkungan hidup terhadap kegiatan tertentu yang


berisiko tinggi dilakukan secara berkala.

Anda mungkin juga menyukai