Anda di halaman 1dari 6

SOAL LITERASI NUMERASI

KELOMPOK SD POJOK KIRI DEPAN

Kuwat Waluyo Rahmat Rizki


Pawit Sugiri Catharina Yenny
Chidam Cholik Soeharti
Anang A Hadi Mulyana
LITERASI 1
Manakah di antara moda transportasi
publik yang menggunakan listrik aliran
bawah?
a. LRT
b. MRT
c. KRL
d. KRD

Sumber: https://www.indonesiabaik.id/infografis/beda-lrt-mrt-dan-krl
LITERASI 2
Berdasarkan informasi pada infografis
tersebut, pilihlah pernyataan berikut yang
sesuai! (Jawaban lebih dari satu)
a. LRT dapat melintas di atas dan di
bawah tanah.
b. KRL menggunakan aliran listrik di
bawah kereta.
c. MRT dapat mengangkut hingga
1950 penumpang.
d. MRT memanfaatkan listrik sebagai
tenaga penggeraknya.

Sumber: https://www.indonesiabaik.id/infografis/beda-lrt-mrt-dan-krl
LITERASI 3
Amar, Juna, dan Fathir sangat senang saat mencoba
ketiga moda transportasi publik yang ada di Jakarta.
Mereka membandingkan keunggulan masing-masing
moda transportasi tersebut. Pasangkanlah kesimpulan
dan alasan keunggulan dari tiap moda transportasi
yang sesuai!

1.MRT merupakan moda transportasi a. Kapasitas moda mampu menampung


yang tercepat. 2000 penumpang.
2.KRL dapat menampung penumpang b. Memiliki 10 gerbong dalam sekali
yang paling banyak. perjalanan.
3.LRT salah satu moda transportasi c. Dapat melintas hingga 110 Km/ jam.
publik yang bebas hambatan.
4.KRL memiliki jalur gerbong yang d. Melintas pada jalan layang.
terpanjang.
e. Menggunakan 3 rel.

Sumber: https://www.indonesiabaik.id/infografis/beda-lrt-mrt-dan-krl
NUMERASI 1
Berdasarkan jumlah penumpang
yang bisa ditampung setiap
moda, moda transportasi yang
dapat menampung paling sedikit
penumpang setiap gerbong
adalah ….

Sumber: https://www.indonesiabaik.id/infografis/beda-lrt-mrt-dan-krl
NUMERASI 2
Tarif LRT adalah Rp8.000,00, tarif untuk MRT
adalah Rp4.000,00 dan tarif untuk KRL adalah
Rp3.000,00 untuk jarak yang sama.

Jika ketiga moda transportasi ini terisi penuh, maka


moda transportasi yang paling banyak pendapatan
adalah moda transportasi yang mampu
menampung paling banyak penumpang. Setujukah
kamu dengan hal tersebut? Jelaskan alasanmu!

Sumber: https://www.indonesiabaik.id/infografis/beda-lrt-mrt-dan-krl

Anda mungkin juga menyukai