Anda di halaman 1dari 20

Siklus Penjualan

Dosen Pengampu :
Nama: Fadifatun Nadiro
Ulfa Rahmawati, S.E.,M.Sc.
NIM: 213209067

Program Studi D3 Akuntansi


Politeknik Negeri Madiun
PEMBAHASAN

o Penjualan Kredit
o Penjualan Kredit dengan Kartu Kredit Perusahaan
o Sistem Penjualan Kredit
o Sistem Retur Penjualan
Penjualan Kredit
Penjualan kredit merupakan rangkaian kegiatan yang
BAB 1 mengatur tentang penyerahan barang kepada pembeli yang
pembayarannya dilakukan dikemudian hari sesuai dengan
BAB 2
perjanjian yang telah disepakati.
BAB 3
Kegiatan penjualan terdiri dari transaksi barang dan jasa
BAB 4 baik secara kredit maupun tunai. Transaksi penjualan kredit
biasanya jika barang atau jasa sudah dipenuhi kepada
BAB 5
pelanggan, sehingga perusahaan memiliki piutang kepada
pelanggannya.
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

o Deskripsi Kegiatan
Sebuah perusahaan dapat melakukan penjualan dengan kartu kredit yang dikeluarkan
oleh perusahaan. Penggunaan kartu kredit ini biasanya digunakan oleh toko eceran.
Penggunaan kartu kredit ini biasanya diberikan kepada pelanggan oleh perusahaan
dengan seleksi kemampuan membayar kredit dan karakternya. Berikut adapun skema
dari penjualan menggunakan kartu kredit :
Secara periodik perusaahan penerbit kartu kredit
melakukan penagihan kepada pelanggan pemegang kartu
kredit.
(2)

Perusahaan Pelanggan Pemegang


Penerbit Kartu Kredit Kartu Kredit

Pelanggan membeli barang atau jasa dengan


menggunakan kartu kredit perusahaan.
(1)
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

o Fungsi yang terkait:


a. Fungsi kredit, dalam fungsi ini bertanggung jawab atas pemberian kartu kredit kepada
pelanggan yang terpilih.
b. Fungsi penjualan, fungsi ini bertangggung jawab melayani kebutuhan pelanggan atas
barang.
c. Fungsi gudang, menyediakan barang yang diperlukan oleh pelanggan sesuai tercantum
dalam tembusan faktur penjualan kartu kredit yang diterima dari fungsi penjualan.
d. Fungsi pengiriman,menyerahkan barang yang kuantitas, mutu dan spesifikasinya sesuai
dengan yang tercantum dalam tembusan faktur penjualan kartu kredit yang diterima dari
fungsi penjualan.
e. Fungsi Akuntansi, bertangggung jawab dalam mencatat transaksi bertambahnya piutang
kepada pelanggan ke dalam kartu piutang yang berdasar pada faktur penjualan kartu kredit
dari fungsi pengiriman.
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

f. Fungsi penagihan, bertanggung jawab dalam pembuatan surat tagihan secara periodik kepada
pemegang kartu kredit.

o Informasi yang diperlukan oleh manajemen


Berikut informasi yang dibutuhkan dalam penjualan menggunakan kartu kredit :
1. Jumlah pendapatan penjualan menurut jenis produk atau kelompok selama jangka waktu
tertentu.
2. Jumlah piutang dari setiap debitur transaksi penjualan kredit.
3. Jumlah harga pokok produksi yang dijual dalam waktu tertentu.
4. Nama dan alamat pembeli.
5. Kualitas produk yang dijual.
6. Nama wiraniaga yang melakukan penjualan.
7. Otorisais pejabat yang berwenang.
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

o Dokumen yang digunakan :


1. Faktur penjualan kartu kredit, digunakan merekam
transaksi penjualan dengan kartu kredit.
2. Surat tagihan, berisi mengenai tagihan piutang atas
penjualan kredit.
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

o Catatan akuntansi yang digunakan:


1. Jurnal penjualan, digunakan dalam mencatat transaksi
penjualan baik secara tunai maupun kredit.
2. Kartu piutang, merupakan buku pembantu yang berisi
rincian mutasi piutang perusahaan kepada tiap-taip
debiturnya.
3. Kartu gudang, diselenggarakan oleh fungsi gudang
berisi data kuantitas barang yang disimoan digudang
beserta mutasinya.
Penjualan Kredit Dengan Kartu Kredit Perusahaan

o Jaringan prosedur yang membentuk sistem :


1. Prosedur order penjualan, menerima orderan dari
pembeli dan informasi penting pada surat order.
2. Prosedur pengiriman, gudang mneyiapkan barang yang
diperlukan oleh pembeli.
3. Prosedur pencatatan piutang, akuntansi mencatat
tembusan faktur penjualan kartu kredit ke dalam kartu
piutang.
4. Prosedur penagihan, penagihan penerima faktur
penjualan dan mengarsip sesuai abjad.
5. Prosedur pencatatan penjualan, mencatat transaksi
penjualan kartu kredit kedalam jurnal penjualan.
Sistem penjualan kredit dengan Kartu Kredit Perusahaan Perusahaan
Sistem penjualan kredit dengan Kartu Kredit Perusahaan
Sistem Penjualan Kredit
o fungsi yang terkait:
1. Fungsi penjualan, bertanggung jawab menerima surat order pesanan dan mengidt order
pelanggan untuk menambahkan informasi yang belum ada pada surat order tersebut.
2. Fungsi kredit, bertanggung jawab untuk meneliti status kredit pelanggan dan memberikan
otorisais pemberian kredit kepada pelanggan.
3. Fungsi gudang, bertanggungjawab untuk menyimpan barang dan menyiapkan barang yang
dipesan oleh pelanggan.
4. Fungsi pengiriman, betanggungjawab dalam menyerahkan orderan yang diterima oleh
fungsi penjualan.
5. Fungsi penagihan, bertanggungjawab dalam membuat dan mengirimkan faktur penjulan
kepada pelanggan serta mengcopy faktur guna arsip dibagian akuntan.
6. Fungsi akuntansi, bertanggungjawab untuk mencatat piutang yang timbul dari penjualan
kredit dan membuat pernyataan piutang kepada debitur.
Sistem Penjualan Kredit
o Dokumen yang diperlukan:
1. Surat order pengiriman dan tembusannya
2. Faktur dan tembusannya
3. Rekapitulasi beban pokok penjualan
4. Bukti memorial

Berbagai tembusan surat order pengiriman terdiri


dari :
5. Faktur penjualan
6. Tembusan piutang
7. Tembusan jurnal penjualan
8. Tembusan analisis
9. Tembusan wiraniaga
Sistem Penjualan Kredit
o Catatan Akuntansi yang Digunakan :
a. Jurnal penjualan
b. Kartu piutang
c. Kartu persediaan
d. Kartu gudang
e. Jurnal umum
o Jaringan Prosedur yang Membentuk Sistem:
a. Prosedur order penjualan
b. Prosedur persetujuan kredit
c. Prosedur pengiriman
d. Prosedur penagihan
e. Prosedur pencatatan piutang
f. Prosedur distribusi penjualan
g. Prosedur pencatatan beban pokok penjualan
Sistem Retur Penjualan
Transaksi retur penjualan terjadi jika perusahaan menerima
pengembalian barang dari pelanggan.

o Fungsi yang terkait


1. Fungsi penjualan
2. Fungsi penerimaan
3. Fungsi gudang
4. Fungsi akuntansi
Bagan Alir Dokumen Sistem Retur Penjualan
Bagian Order Bagian Penerimaan
Bagian Gudang
Penjualan Barang

1 2
Mulai

2
Penerimaan LBP 2
Pemberi tah Memo kredit 1
uann R etur
Penjualan

Menerima &
Memeriksa
Membuat
barang
memo
kredit

Membuat
laporan
penerimaan
LPB 1 barang

Memo kredit 2
2
LBP 1
2 Bersama
Dengan
Memo kredit 1 Penyerahan
Barang
Ke bagian
gudang
1

Kartu
3 2
Gudang
N

Phase
Bagian Alur Sistem Retur Penjualan (lanjutin)
Bagian Kartu
Bagian Piutang Bagian Jurnal
Persediaan

3
4
5

LPB 1 LPB 1 LPB 1

2 Memo kredit 2
Memo kredit 2

Memo kredit 1

Mengisi
Harga Jurnal
Pokok Retur
N
barang Penjualan

LPB 1
Selesai
Memo kredit 2

Kepada
pembeli

Kartu
persediaa
n 5
Kartu
4
Persediaan

Phase
Sistem Retur Penjualan
o Informasi yang diperlukan:
a. Jumlah rupiah dari retur penjualan menurut jenis produk
selama jangka waktu tertentu.
b. Jumlah piutang yang berkurang karena adanya retur.
c. Jumlah harga pokok produksi dari persediaan yang
dikembalikan oleh pembeli.
d. Nama dan alamat pembeli
e. Kuantitas produk yang dikembalikan oleh pembeli.
f. Nama wiraniaga yang melakukan penjualan yang
dikembalikan oleh pembeli.
g. Otorisasi dari pejabat yang berwenang.
Sistem Retur Penjualan
o Dokumen yang diperlukan:
1. Memo kredit
2. Laporan penerimaan barang

o Catatan akuntansi yang digunakan:


1. Jurnal umum/ retur penjualan
2. Kartu piutang
3. Kartu persediaan
4. Kartu gudang

o Jaringan prosedur dalam retur penjualan kredit :


1. Prosedur pembuatan memo kredit
2. Prosedur penerimaan barang
3. Prosedur pencatatan retur penjualan
Thank you

Anda mungkin juga menyukai