Anda di halaman 1dari 8

HASIL SURVEY KEPUASAN PELANGGAN

PT PELINDO (PERSERO)
TAHUN 2023 (PANJANG)

www.idsurvey.id
Capaian Singkat Kategori Jasa Pelayanan Kapal, Barang dan
Penumpang
PELAYANAN JASA TARGET REALISASI Pelaksanaan survei secara umum berjalan dengan
KAPAL baik. Responden kooperatif sehingga survei dapat
dilaksanakan dengan efektif dan efisien. Hal
NAHKODA (A1) 11 11 tersebut tidak terlepas dari hubungan baik yang
AGEN/PERUSAHAAN 35 58 dijalin PT Pelindo Cabang Panjang dengan
PELAYARAN (A2) pengguna jasa. Berdasarkan survei yang
dilaksanakan, terhimpun berbagai masukan,
keluhan, serta saran dari setiap kagetori
responden untuk perbaikan pelayanan PT Pelindo
Cabang Panjang. Baik yang berasal dari Nahkoda,
PELAYANAN JASA TARGET REALISASI Perusahaan Pelayaran, Pemilik Barang, dan
BARANG EMKL/Forwarder/Peti Kemas.
PEMILIK BARANG 46 47
(B1)
AGEN/PERUSAHAAN 0 2
PELAYARAN (A2)
EMKL/FORWARDER 15 20
Keluhan yang dirasakan pelanggan
KELUHAN YANG DIRASAKAN PELANGGAN PADA SEGMEN A1 (NAHKODA)
Kebersihan Dermaga
Tempat sampah diperbanyak
Hanya Komunikasi

KELUHAN YANG DIRASAKAN PELANGGAN PADA SEGMEN A2 (AGEN/PERUSAHAAN PELAYARAN)


Penambahan kedalaman dermaga
Sistem IT
Penambahan alat bongkar muat
Keluhan yang dirasakan pelanggan
KELUHAN YANG DIRASAKAN PELANGGAN PADA SEGMEN B1 (PEMILIK BARANG)
alat bongkar muat ditambah agar lebih maksimal (alat sering rusak)
surat sehat bagi buruh bongkar yang bekerja satu kali setahun namun tidak bisa diberikan
Handle kontainer terkadang lambat penarikannya
fasilitas dan perawatan toilet di mck kurang memuaskan
terkait sewa lahan karna sistemnya berubah
fasilitas kolam kurang dalam
Keluhan yang dirasakan pelanggan
KELUHAN YANG DIRASAKAN PELANGGAN PADA SEGMEN B2 (AGEN/PERUSAHAAN PELAYARAN)
Pencahayaan di dermaga msh kurang
Alat sering terjadi kerusakan

KELUHAN YANG DIRASAKAN PELANGGAN PADA SEGMEN B3 (EMKL/FORWARDER)


Gatel sering offline sehingga manual untuk bongkar muat Peti kemas alat sering rusak pula
Kadang2 gangguan penggunaan eservice, tapi langsung ditanggapi
Timbangan Tck/Tmt kadang tdk akurat
Hendaknya alat bisa operasi semua
Keterlambatan alat peti kemas, mengakibatkan keterlambatan ke gudang
Sistem sering tidak stabil
Saran dan Harapan Pelanggan
SARAN YANG DIBERIKAN PADA SEGMEN A1 (NAHKODA)
Meningkatkan kepada pelayanan pemanduan kapal
perbaikan pelayanan kapal axelarasi (craim harus boom up)
cukup diperbaiki dan diperbanyak tempat sampah nya
Perluas penyebaran Informasi melalui media sosial
Semoga komunikasi lebih baik lagi
Penambahan petugas keamanan

SARAN YANG DIBERIKAN PADA SEGMEN A2 (AGEN/PERUSAHAAN PELAYARAN)


Mohon penambahan Alat Bongkar Muat QCC
peningkatan kebersihan
Pertahankan kinerja
Saran dan Harapan Pelanggan
SARAN YANG DIBERIKAN PADA SEGMEN B1 (PEMILIK BARANG)
untuk nota LO/LO Agar dapat mencantumkan no boking/BL
menambah alat untuk mempercepat kegiatan bongkar kontainer
ketepatan waktu pelayaran untuk ditingkatkan
Lebih ditingkatkan lagi maintenance servicenya
pedalaman draft kolam pelabuhan
SARAN YANG DIBERIKAN PADA SEGMEN B2 (AGEN/PERUSAHAAN PELAYARAN)
Penerangan di dermaga di tambah lagi
Penambahan alat-alat bongkar muat

SARAN YANG DIBERIKAN PADA SEGMEN B3 (EMKL/FORWARDER)


Segera di ganti alat yg sering rusak
Penambahan alat terbaru
Peningkatan jaringan e service
Kebersihan dermaga agar di kontrol
Conveyer untuk bongkar muat curah cair

Anda mungkin juga menyukai