Anda di halaman 1dari 39

1

DESKRIPSI PROYEK
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ini memilih topik kontekstual tentang
pengelolaan sampah. Melalui topik ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran peserta didik
tentang bahaya dan dampak yang ditimbulkan ketika sampah tidak dikelola dengan baik.
Bertolak atas kesadaran tersebut peseta didik diarahkan untuk mengambil peranan dalam
mengelola sampah sehingga menghasilkan produk-produk baru yang bernilai di dalam
kehidupan.
Dimensi Profil Pelajar Pancasila yang dipilih dalam pelaksanaan ini meliputi:
1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
2. Bergotong royong
3. Bernalar kritis

2
3
4
LIMA TAHAP PELAKSANAAN
PROYEK
1. Pengenalan
2. Kontekstualisasi
3. Aksi
4. Refleksi
5. Tindak lanjut
5
TAHAP 1. PENGENALAN
Mengenalkan dan membangun kesadaran
peserta didik terhadap tema atau topic
pembahasan yang sedang dipelajari

6
TAHAP 2. KONTEKSTUALISASI
Menggali permasalahan di lingkungan
sekitar siswa yang terkait dengan topik
pembahasan.

7
TAHAP 3. AKSI
Merumuskan peran yang dapat dilakukan siswa
melalui aksi nyata terkait problematika pada
topic yang dipelajari.

8
TAHAP 4. REFLEKSI
Melengkapi proses dengan menyajikan
berbagai karya atau aksi serta
melakukan evaluasi dan refleksi.

9
TAHAP 5. TINDAK LANJUT
Menyusun langka aksi nyata sebagai
tindak lanjut pengetahuan yang telah
diperoleh.

10
DIMENSI PROFIL PELAJAR
PANCASILA
1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa
2. Bergotong royong
3. Bernalar kritis

11
DIMENSI, ELEMEN, DAN SUB ELEMEN YANG DIPILIH
DIMENSI ELEMEN SUB ELEMEN CAPAIAN
Beriman dan Akhlak kepada
Memahami
Memahami konsep sebab akibat di antara
bertakwa alam berbagai ciptaan Tuhan dan
kepada keterhubungan mengidentifikasi berbagai sebab yang
Tuhan Yang
Maha Esa
ekosistem bumi mempunyai dampak baik atau
buruk,langsung maupun tidak langsung,
terhadap alam semesta.

Menjaga
Mewujudkan rasa syukur dengan berinisiatif
untuk menyelesaikan permasalahan
lingkungan alam lingkungan alam sekitarnya dengan
sekitar mengajukan alternatif solusi dan mulai
menerapkan solusi tersebut.

12
DIMENSI, ELEMEN, DAN SUB ELEMEN YANG DIPILIH
DIMENSI ELEMEN SUB ELEMEN CAPAIAN
Bergotong Kolaborasi Kerja sama Menyelaraskan tindakan sendiri dengan
royong tindakan orang lain untuk melaksanakan
kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di
lingkungan sekitar, serta memberi semangat
kepada orang lain untuk bekerja efektif dan
mencapai tujuan bersama
Koordinasi Membagi peran dan menyelaraskan tindakan
Sosial dalam kelompok serta menjaga tindakan agar
selaras untuk mencapai tujuan bersama

13
DIMENSI, ELEMEN, DAN SUB ELEMEN YANG DIPILIH
DIMENSI ELEMEN SUB ELEMEN CAPAIAN
Bernalar Memperoleh Mengajukan Mengajukan pertanyaan untuk klarifikasi
kritis dan memproses dan interpretasi informasi, serta mencari
informasi dan pertanyaan
gagasan tahu penyebab dan konsekuensi dari
informasi tersebut
Mengidentifikasi, Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan
mengklarifikasi, menganalisis informasi yang relevan serta
dan mengolah
informasi dan
memprioritaskan beberapa gagasan tertentu
gagasan

14
INSTRUMEN PENILAIAN
SUB ELEMEN YANG DINILAI BENTUK INSTRUMEN
Memahami keterhubungan ekosistem Tes tulis (esai)
bumi
Menjaga lingkungan alam sekitar Tes tulis (esai)
Kerja sama Non tes (lembar observasi), penilaian diri,
penilaian antar teman
Koordinasi Sosial Non tes (lembar observasi), penilaian diri,
penilaian antar teman
Mengajukan pertanyaan Non tes (lembar observasi), penilaian diri,
penilaian antar teman
Mengidentifikasi, mengklarifikasi, Non tes (checklist penilaian mind map dan
dan mengolah informasi dan laporan)
gagasan Non tes (lembar observasi pada diskusi
kelas) 15
TAHAPAN KEGIATAN P5

16
ASESMEN FORMATIF AWAL
(DIAGNOSTIC)
Untuk mengetahui kompetensi peserta didik terkait :
1. Prinsip keterhubungan ekosistem bumi
2. Arti penting menjaga lingkungan alam sekitar
3. Bekerja sama
4. Melakukan koordinasi sosial
5. Membuat pertanyaan
6. Mengolah informasi dan gagasan
7. Menyusun laporan*
17
PERTEMUAN 1 – 7
TAHAP PENGENALAN

18
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-1
Alokasi Waktu: 2 JP

Nama Mengenal keberdaan sampah dan dampaknya.


Aktivitas
Tujuan Memahami pengelolaan sampah dan hubungannya dengan perubahan
iklim.
Kegiatan 1. Guru mengajukan pertanyaan pemantik terkait dengan perubahan
(individu) iklim dan sampah.
2. Siswa mencari informasi dengan menggunakan kata kunci
“sampah” dan “perubahan iklim” dengan membaca buku atau
internet.
3. Siswa membuat daftar pertanyaan lanjutan mengenai perubahan
iklim dan sampah.
Subelemen 1) Mengajukan pertanyaan
yang dinilai
19
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-2
Alokasi Waktu: 4 JP

Nama Eksplorasi isu


Aktivitas
Tujuan Menggali informasi mendalam tentang pengelolaan sampah yang benar.
Menggali informasi dampak buruk sampah yang tidak terkelola baik
Kegiatan 1. Fasilitator menyediakan sumber belajar (video, artikel, buku).
(kelas) 2. Siswa menelaah informasi yang terdapat di dalam sumber belajar.
3. Menyajikan informasi yang diperoleh dalam bentuk mindmap.
Subelemen Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan
yang dinilai

20
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-3
Alokasi Waktu: 2 JP

Nama Refleksi awal


Aktivitas
Tujuan Membangun kesadaran pengaruh sampah terhadap kelangsungan hidup
manusia
Kegiatan • Fasilitator membimbing refleksi kelas melalui pertanyaan pemantik
(kelas) berkaitan dengan dampak terhadap kehidupan manusia ketika
penangan sampah tidak dikelola dengan baik.
• Siswa menyusun analisis berbagai dampak jika sampah tidak
tertangani dengan baik.
Subelemen Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan
yang dinilai gagasan

21
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-4
Alokasi Waktu: 2 JP

Nama Persiapan studi lapangan


Aktivitas
Tujuan Menyusun rencana kunjungan ke TPA dan atau komunitas peduli
sampah
Kegiatan Fasilitator membimbing kegiatan kelas.
(kelas) 1. Menyusun daftar pertanyaan wawancara.
2. Menyusun jadwal kunjungan.
3. Membahas etika komunikasi.
4. Pembagian kelompok (dipersiapkan fasilitator sebelumnya).
Subelemen
yang dinilai

22
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-5
Alokasi Waktu: 8 JP

Nama Studi lapangan


Aktivitas
Tujuan Memahami pengelolaan sampah di Samarinda
Kegiatan 1. Wawancara dengan praktisi berdasarkan panduan wawancara.
(kelompok) 2. Mengamati dan mengeksplorasi aktivitas kegiatan usaha.
3. Menulis hasil wawancara dan hasil pengamatan di lapangan pada
format laporan yang telah disediakan fasilitator.
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi sosial
yang dinilai

23
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-6
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Persiapan berbagi informasi dan pengalaman lapangan


Aktivitas
Tujuan Menyiapkan penyajian informasi tentang pengelolaan sampah dalam
bentuk paparan atau mindmap
Kegiatan 1. Guru menjelaskan unsur-unsur paparan atau mindmap.
(kelompok) 2. Mengolah informasi hasil kunjungan ke TPA dan komunitas peduli
sampah dibandingkan dengan hasil telaah literatur (pertemuan ke-
2).
3. Menyajikan informasi dalam bentuk paparan atau mindmap.
4. Membagi tugas presentasi kelompok.
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social;

24
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-7
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Diskusi Kritis


Aktivitas
Tujuan Menelaah secara kritis praktik pengelolaan sampah di daerah
berdasarkan studi literatur.
Kegiatan 1. Menyampaikan informasi hasil telaah kritis dalam bentuk paparan
(kelompok) atau mindmap.
2. Diskusi antar kelompok.
3. Guru memberikan umpan balik dan kesimpulan.
Subelemen 1) Kerjasama; 2) mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah
yang dinilai informasi dan gagasan; 4) menanya

25
PERTEMUAN 8 – 11
TAHAP KONTEKSTUALISASI
(mengkontekstualisasi masalah di lingkungan terdekat)

26
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-8
Alokasi Waktu: 2 JP

Nama Persiapan pengumpulan data


Aktivitas
Tujuan Mengidentifikasi data yang relevan
Mengidentifikasi nara sumber
Mengidentifikasi lokasi observasi
Kegiatan 1. Menentukan jenis data, sumber data, dan lokasi pengambilan data
(kelompok) terkait dengan pengelolaan sampah di lingkungan siswa (sekolah
atau tempat tinggal).
2. Mensepakati lembar format pengumpulan data.
3. Pembagian tugas di dalam kelompok.
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social; 3) membuat pertanyaan
yang dinilai
27
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-9
Alokasi Waktu: 6 JP

Nama Pengumpulan data di lapangan


Aktivitas
Tujuan Memperoleh data terkait sampah di lingkungan terdekat (sekolah,
tempat tinggal, dll)
Kegiatan 1. Mengumpulkan data sesuai dengan lembar format pengumpulan
(kelompok) data yang telah disiapkan.
2. Mengorganisir data.
3. Menafsirkan data.
4. Menyajikan data
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi sosial
yang dinilai

28
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-10
Alokasi Waktu: 2 JP

Nama Curah pendapat berbasis data.


Aktivitas
Tujuan Berbagi pendapat dan komentar berbasis data.
Kegiatan 1. Menyajikan data di papan tempel kelas.
(kelompok) 2. Menuliskan pendapat atau komentar terkait kondisi sampah di
lingkungan terdekat.
3. Mengidentifikasi ide-ide pemecahan masalah solutif

Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social; 3) mengolah informasi dan


yang dinilai gagasan

29
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-11
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Diskusi kelas


Aktivitas
Tujuan Mendiskusikan kondisi sampah di lingkungan terdekat.
Kegiatan Fasilitator memfasilitasi diskusi kelas untuk menggali lebih dalam
(kelompok) tentang:
• Penangan sampah di lingkungan terdekat yang lebih baik.
• Bentuk peran serta siswa dalam penanganan sampah.
Subelemen

30
ASESMEN SUMATIF 1
Untuk mengetahui kompetensi peserta didik terkait :
1. Prinsip keterhubungan ekosistem bumi (tes esai)
2. Arti penting menjaga lingkungan alam sekitar (tes esai)

31
PERTEMUAN 12 – 15
TAHAP AKSI
(mewujudkan pelajaran melalui aksi nyata)

32
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-12
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Mengenal pengelolaan sampah


Aktivitas
Tujuan Mengidentifikasi cara-cara mengelola sampah
Kegiatan 1. Mengidentifikasi jenis pengelolaan sampah yang telah berjalan di
(kelompok) lingkungan siswa/ tempat lain.
2. Mengidentifikasi program pengelolaan sampah alternative yang
dimungkinkan untuk dilaksanakan oleh siswa.
3. Menentukan teknik pengelolaan sampah yang dipilih kelompok
serta menjelaskan alasannya.
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social

33
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-13
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Eksplorasi pengelolaan sampah (sesuai pilihan kelompok)


Aktivitas
Tujuan Memahami proses pengelolaan sampah.
Kegiatan 1. Siswa mencari informasi prosedur pengelolaan sampahyang sesuai
(kelompok) dengan pilihan kelompok (internet, buku).

2. Menulis prosedur pengelolaan sampah.

Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social; 3) mengidentifikasi,


mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan

34
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-14
Alokasi Waktu: … JP (menyesuaikan)

Nama Membuat produk berbahan sampah


Aktivitas
Tujuan Menghasilkan produk bernilai dari sampah
Kegiatan 1. Menjalankan aksi nyata mengelola sampah menjadi produk
(kelompok) bernilai.
2. Merekam aktivitas pembuatan produk (tertulis dan video).
3. Menyusun laporan tertulis.
4. Membuat poster

Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social; 3) mengidentifikasi,


yang dinilai mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan

35
PERTEMUAN 15 - 16
TAHAP REFLEKSI DAN
TINDAK LANJUT

36
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-15
Alokasi Waktu: 3 JP

Nama Persiapan pameran


Aktivitas
Tujuan Menyiapkan sarana dan stan pameran
Kegiatan 1. Menyiapakan alat, bahan dan sarana pendukung pada stan
(kelompok) pameran.
2. Menyiapkan materi pameran (produk, laporan tertulis, poster)
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social

37
KERANGKA PENGALAMAN BELAJAR PERTEMUAN KE-16
Alokasi Waktu: 5 JP

Nama Presentasi produk dan SUMATIF


Aktivitas
Tujuan Menilai gagasan dan aksi
Kegiatan 1. Mempresentasikan produk dan laporan kegiatan sebagai bentuk
(kelompok) gagasan solutif yang ditawarkan kelompok dalam pengelolaan
sampah.
2. Tanya jawab
3. Guru memberikan umpan balik dan refleksi tentang:
• kesulitan yang dihadapi siswa dan solusinya
• rencana tindak lanjut siswa
• nilai-nilai positif yang diperoleh siswa
Subelemen 1) Kerjasama; 2) koordinasi social; 3) mengidentifikasi,
yang dinilai mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan
38
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai