Anda di halaman 1dari 85

MA N A JE M E N

SU M B ATA N
JAL A N N A FA S
n it a AMsi
ziza , S .Kep .Ns .,
Yu
INTRODUCTION

Merupakan salah satu keterampilan yang paling dibutuhkan oleh


petugas medis

Tanpa manajemen jalan nafas yang secure, krban mungkin akan


segera meninggal

Fungsi sistem pernafasan :


― pertukaran O2 dan CO2, memberikan suplay kpd body cell yang pada
akhirnya memberikan suplay pada organ tubuh mayor
SISTEM RESPIRASI
Anatomi
SISTEM RESPIRASI
Fisiologi : proses respirasi
• Merupakan proses pertukaran antara O2 dan CO2
• INHALASI :
₋ Kontraksi otot pernafasan
₋ Diafragma mendatar dan turun

• EXHALASI
₋ Otot pernafasan relaksasi
₋ Diafragma bergerak ke atas

• Pernafasan dikatakan NORMAL jika tidak membutuhkan upaya bernafas


PERTUKARAN UDARA

INHALASI EXHALASI
PROSES PERNAFASAN
1. VENTILALASI
Masuknya udara (O2) dari
atmosfir ke dalam paru-paru
(alveolus) dan sebaliknya
yaitu keluarnya CO2 dari paru-
paru ke luar.
PROSES PERNAFASAN
2. DIFUSI
Pertukaran gas-gas (O2 dan CO)
antara alveolus dan kapiler
paru.
Proses pertukaran udara dari
daerah berkonsentrasi tinggi ke
daerah berkonsentrasi rendah
Faktor yang mempengaruhi difusi

• LUAS PERMUKAAN PARU (ALVEOLI)


• TEBAL MEMBRAN RESPIRASI
• JUMLAH DARAH
• KEADAAN KAPILER
• AFINITAS
PROSES PERNAFASAN
3. PERFUSI
Proses pengangkutan oksigen
melalui darah ke sel- sel
jaringan tubuh dan sebaliknya
CO2 dari jaringan tubuh ke
kapiler
97% terikat dg Hb dan 3% larut
dalam plasma
PERNAFASAN ADEKUAT
• Normal breathing should be effortless
• Respirasi dan denyut nadi saling ketergantungan, dimana ketika nafas
berhenti maka jantung akann berhenti berdenyut secara bertahap.
Dan sebaliknya ketika jantung berhenti berdenyut, maka nafas akan
berhenti secara hampir bersamaan

• Pernafasan yang tidak biasa atau kesulitan bernafas merupakan


indikaksi bahwa seseorang mengalami masalah yang membutuhkan
perhatian
PERNAFASAN ADEKUAT
• Respirasi rate N untuk
dewasa : 12-20 x/m

• Tidal volume dbn


• Tidak membutuhkan
kontraksi otot asesoris
pernafasan
Pernafasan Inadekuat

• Pernafasan dangkal
₋ Sedikit pergerakan dinding dada atau abdomen
• Pernafasan sulit
₋ Peningkatan upaya bernafas, penggunaan otot bantu pernafasan, dan
gasping

• Suara nafas tambahan/ abN (obstruksi jalan nafas)


₋ Snoring, gurgling, wheezing, dan crowing
Obstruksi Jalan Nafas
Penyebab Obstruksi Jalan Nafas
• BENDA ASING
• SUMBATAN OLEH LIDAH PADA PENDERITA TIDAK SADAR
• EDEMA JALAN NAPAS
SPASME JALAN NAPAS

• DESAKAN DARI LUAR/DAERAH SEKITARNYA


TERTEKUK/FLEKSI LEHER
• KERUSAKAN JALAN NAPAS/TRAKEA
Yang perlu diwaspadai
• PENDERITA TIDAK SADAR
• RIWAYAT LUKA BAKAR DISERTAI TRAUMA
INHALASI
• TRAUMA MAKSILLO-FASIAL BERAT
• TRAUMA KAPITIS DGN PERDARAHAN DI HIDUNG- MULUT
YG AKTIF.
• TRAUMA LEHER
• RIWAYAT MUNTAH PD PASIEN YG TDK SADAR
Priority : clear airway(+ cervical stabilization)
MAKIN

PARA
H

PPGD--2015
KESIMPULAN GANGGUAN
JALAN NAFAS

PPGD--2015
CARA MEMERIKSA ADA / TIDAKNYA
SUMBATAN

Yang dinilai :
Jalan nafas :
Yang dinilai Px. dengan cara : lihat – dengar –
raba
• Lihat, ada gerak nafas
• Dengar, ada suara nafas jernih
• Raba, ada hawa ekshalasi
Kesimpulan :
• Jalan nafas bebas tanpa sumbatan
• Jalan nafas tersumbat ringan / sedang / berat
• Jalan nafas tersumbat total
Khusus : Chocking

PPGD--2015
Kesimpulan Kondisi Jalan Nafas

Jalan nafas bebas Jalan nafas trsumbat Jalan nafas tersumbat Jalan nafas
partial ringan partial berat tersumbat total
Gerakan +++ ++ + -
nafas
Suara +++ ++ + -
nafas bersih suara tambahan Suara tambahan
kendor melengking
Hembusan +++ ++ + -
nafas
ALGORITMA PENANGANAN
CHOKING
Pada korban SADAR
• BERIKAN 5 X PUKULAN MENDADAK PADA PUNGGUNG
• (BACK BLOW/ BACK SLAPS).
• *ANJURKAN BATUK AKAN TETAPI JANGAN BUANG-
BUANG WAKTU
•*TAHAN KORBAN DARI BELAKANG. POSISI
KORBAN SEDIKIT CONDONG KE DEPAN.
• SEGERA BERIKAN HENTAKAN PUKULAN 5 KALI
PADA TITIK SILANG
• GARIS IMAJINASI TULANG BELAKANG DENGAN
GARIS ANTAR BELIKAT.
• JIKA TIDAK BERHASIL, LAKUKAN ABDOMINAL TRUST:
BERDIRI DI BELAKANG KORBAN, LINGKARKAN LENGAN PD
PINGGANG KORBAN. LENGAN SATU MENGEPAL, GENGGAM
KEPALAN DENGAN TANGAN YANG LAIN, LETAKKAN PD
UJUNG P.X. BERI HENTAKAN KE ATAS-BELAKANG 5X .
• LANJUTKAN MEMBERIKAN 5 X BACK BLOW DAN 5X
ABDOMINAL TRUST SAMPAI BENDA ASING BERHASIL
KELUAR ATAU KORBAN TIDAK SADAR.
backblow
Abdominal trust ( heimlich
manuver)
Pada anak-anak (> 1th)
• BERIKAN 5X BACK BLOW
PADA PUNGGUNG
KORBAN, DIIKUTI 5X
CHEST TRUST ATAU 5X
ABDOMINAL TRUST.
• ULANGI SAMPAI BENDA
ASING KELUAR ATAU
SAMPAI KORBAN TIDAK
SADAR.
Pada anak-anak (< 1th)

• LETAKKAN BAYI DALAM POSISI TENGKURAP PADA LENGAN PENOLONG,


LALU LETAKKAN DI ATAS PAHA ANDA UNTUK MENYANGGA BAYI.
KEPALA BAYI HARUS LEBIH RENDAH DARI TUBUHNYA
• BERI TEPUKAN KERAS PADA PUNGGUNG DIANTARA 2 SCAPULA,
SETELAH SETIAPKALI TEPUKAN PERIKSA APAKAH BENDA ASING TELAH
KELUAR.
• SETELAH 5X BACK BLOW, LETAKKAN TERLENTANG DI ATAS PAHA
• BERIKAN 5X (CHEST THRUST)
Pada korban TIDAK SADAR

• BARINGKAN PASIEN PADA LANTAI/ TEMPAT


DATAR
• PANGGIL AMBULAN (AKTIVKAN EMS)
• LAKUKAN CPR
CATATAN

• LAKUKAN PEMERIKSAAN PADA MULUT KORBAN SECARA


BERKALA (SELESAI 5X BACKBLOW ~ 5X ABDOMINAL TRUST/
CHEST TRUST)

• LAKUKAN FINGER SWAB UNTUK MENGELUARKAN BENDA ASING


DARI DALAM MULUT, JIKA BENDA ASING TAMPAK/
MEMUNGKINKAN
Sumbatan oleh pangkal lidah

TANPA ALAT

Jaw thrust

Chin lift

Head tilt
PPGD--2015
CARA MELAKUKAN PERTOLONGAN
MEMBEBASKAN SUMBATAN JALAN NAFAS

Tanpa alat :
• Chin lift, Head Tilt, Jaw thrust

Dengan alat :
•Penghisap
•Orofaring / nasofaring
• LMA / ETT intubasi/Combi-tube
•Krikotiroidotomi / tracheostomi
•Bidai leher + bantal pasir

PPGD--2015
TEKNIK PEMBEBASAN
JALAN NAPAS
CHIN LIFT / HEAD TILT

PPGD--2015
PPGD--20 15
PPGD--2015
FINGER SWEEP
• Miringkan kepala pasien (untuk pasien bukan trauma)
atau lakukan ”log roll” kemudian dengan jaw thrust dan
tekan dagu ke bawah (bila otot rahang
lemas) sehingga mulut terbuka.

• Gunakan 2 jari telunjuk dan jari tengah


bungkus dengan kassa/
kain/sarung tangan untuk
mengorek/mengait/
menyapu semua benda asing dalam mulut
dan keluarkan.
PPGD--2015
Membebaskan Jalan
Nafas Dengan
Menggunakan Alat
ALAT/ TEKNIK APA SAJA YANG
BISA DIGUNAKAN ?

PPGD--2015
SUCTIONING

• MEMBERSIHKAN JALAN
NAFAS DENGAN SUCTION
PORTABLE / MANUAL.
• MENGHISAP DENGAN ALAT
PENGHISAP DITUJU UNTUK
BENDA – BENDA CAIR,
• ANTARA LAIN MUNTAHAN,
LENDIR, DARAH
Jangan dipasang jika reflex muntah masih (+)
(Derajat A dan V dari AVPU atau GCS >
10)
MEMASANG PIPA OROFARING

• PASIEN TERLENTANG
• PILIH UKURAN PIPA YANG TEPAT (UKURAN ANTARA SUDUT
MULUT
• HINGGA GLOTIS TELINGA PADA SISI YANG SAMA) BERI
PELICIN ATAU CUKUP DIBASAHI
PASIEN DEWASA
asukkan ujung pipa oro faring kedalamrongga mulut dengan lengkung
 Buka mulut

menghadap langit-langit
 M

dan menyusur langit-langit


 Segera putar arah lengkungan pipa sehingga lengkungan pipa sekarang searah

Dorong pelan-pelan dan hati-hati h in g g a b erad a d alam rongga mulut,


menopang

 lidah dan bagian keras pipa di bagian pangkal (life block) berada diantara

 barisan gigi atas dan bawah


kedua

 Cek kondisi kondisi jalan nafas – sudah lebar ?


PASIEN ANAK / BAYI

• MEMASUKKAN PIPA ORO FARING DENGAN BANTUAN


SENDOK LIDAH SEHINGGA SECARA JELAS DAPAT
DILIHAT LARYNG.
• POSISI PIPA SUDAH DIATUR DENGAN ARAH
LENGKUNGAN PIPA
• SEARAH DAN MENYUSUR LANGIT-LANGIT
MEMASANG PIPA OPT
DEWASA
MEMASANG PIPA OPT
ANAK/BAYI
Kesulitan saat memasang pipa orofaring

Ukuran yg tidak sesuai


Mulut kaku/mengatup
Pasien tdk kooperatif

PPGD--2015
PERHATIKAN
UKURAN
MASALAH BILA ORAFARING SDH
TERPASANG
NASO-PHARINGEAL TUBE

Tidak merangsang muntah

U/ dewasa 7 mm atau jari kelingking kanan


Hati-hati pasien dengan fraktura basis cranii
MEMASANG PIPANASOFARING

•Pasien terlentang

•Pilih ukuran yang tepat (sebesar jari kelingking pasien

telinga), beri pelicin


panjang dapat diukur antara lubang hidung hingga trachus

asukkan tegak lurus melalui salah satu lubang hidung


dengan arah irisan u ju n g p ip a menghadap ke sehut hidung
•M

PPGD--2015
•Dorong pelan-pelan sehingga seluruh pipa telah
ke dalam rongga hidung

•Cek kondisi jalan nafas – sudah bebas ?

•Perhatikan pada kasus-kasus maksilo fasial adanya


trauma kepala perlu dikaji
ulang atau dilakukan dengan sangat hati-hati !

PPGD--2015
NASOPHARYNGEAL
AIRWAY

PPGD--2015
KESULITAN YANG TERJADI
SAAT PEMASANGAN BILA SUDAH TERPASANG

• ADA KELAINAN DI • MENYEBABKAN


HIDUNG TRAUMA DI
HIDUNG –
• UKURAN PIPA PERDARAHAN
NASOFARING TDK
SESUAI • PASIEN TAMBAH
GELISAH
• SULIT MEMASANG OKSIGEN
TERUTAMA KANUL NASAL
LARYNGEAL MASK AIRWAY
DIPASANG TANPA LARINGOSKOPI

PPGD--2015
MEMASANG SUNGKUP LARING
(LARINGEAL MASK
AIRWAY)

Pilih ukuran yang tepat (lihat alat, sesuai berat


• Pasien terlentang

b ad an )

rata; tidak b erk eru t,


• Kosongkan balonnya hingga kempis dan permukaan

• b erik an p elicin p ad a b ag ian in i


y an g nantinya bagian ini yang akan

p asien
menyusur permukaan langit-langit
• Pegang sungkup larin g ini pada lengkungan
(pipanya) seolah m em eg an g pensil dengan
ujung telunjuk pemegang tep at pada sudut
sungkup dan tangkainya

• Buka m u lu t pasien

sungkup yang telah diberi pelicin m en y u su r


• Masukkan sungkup laring dengan bagian punggung

hitampada pipa/tangkai tepat antara kedua gigi seri


langit-langit mulut pasien serta indikator garis

atas

PPGD--2015
m u lu t dan ujung sungkup m en to k terhenti
• Dorong pelan-pelan hingga seluruh sungkup masuk rongga

Tahan pipa yang di luar m u lu t p asien


Tarik p elan -p elan jari telu n ju k y an g di dalam rongga m u lu t

keluar.

Perhatikan saat balon tertiup maka pipa / tangkai sungkup


• Tiup balon dengan semprit sesuai volumenya

akan bergerak pelan m u n cu l k elu ar m u lu t sehingga pipa


m u n cu l 2 cm k elu ar.
• Lakukan fiksasi
• Cek kondisi jalan nafas – sudah bebas ?
• Hubungkan dengan sumber oksigen
PPGD--2015
CARA MEMASANG PIPA
TRACHEA
Tujuan :
1. Memastikan jalan napas bebas

2. Pemberian oksigen

3. Memudahkan bantuan napas

4. Mencegah aspirasi pada paru

PPGD--2015
PENYULIT PEMASANGAN
PIPA TRACHEA
1. Trauma wajah
2. Trauma kepala
3. Trauma leher
4. Leher pendek
5. Kelainan anatomi dagu
6. Gigi ompong

PPGD--2015
Apnu
Kegagalan menjaga jalan nafas dengan cara lain
Proteksi jalan terhadap aspirasi darah atau muntahan
Kemungkinan terganggunya jalan nafas karena
perlukaannya sendiri seperti luka inhalasi, fraktur tulang atau
kejang-kejang
Trauma kapitis yang memerlukan hiperventilasi
Kegagalan memberikan cukup oksigen melalui face-mask

PPGD--2015
PERSIAPAN ALAT-ALAT
1. Bantal dengan tinggi 10-12 cm
2. Laryngoskop set
3. Pipa trachea sesuai dengan ukuran
4. Stylet untuk mengatur lengkungan
5. Forceps magyl
6. Alat penghisap
7. Masker untuk oksigenasi

PPGD--2015
PROSEDUR INTUBASI ORO-
TRACHEAL
1. Oksigenasi dan bantuan napas
2. Masukkan laryngoskop sesuai ukuran
5. Pastikan plica vokalis tampak
6. Pipa trachea dimasukkan pelan-pelan
7. Dorong pipa trachea sampai batas proksimal
cuff (balon) 1 cm di bawah pita suara
8. Tiup cuff (balon) dan hubungkan dengan
oksigen
9. Berikan napas buatan dan pastikan dada
terangkat
PPGD--2015
PPGD--2015
INGAT
 Tulang leher mungkin cedera
 Pasien meninggal karena kurang
oksigen bukan karena tidak intubasi
trachea

PPGD--2015
IN-LINE
IMMOBILISATION
TO PREVENT
FURTHER INJURY

PPGD--2015
PPGD--2015
CRICO-THYROIDOTOMI

• PADA KEADAAN GAWAT DARURAT :


• TEMPAT INJEKSI TRANSTRACHEAL OBAT EMERGENCY
• TEMPAT UNTUK NEEDLE DAN SURGICAL CRICOTHYROIDOTOMI
• BAGAIMANA CARANYA ??

74
PPGD--2015
Bertahan ± 15 menit, selanjutnya harus dilakukan
76
pelebaran
CHRYCOTIROIDOTOMI DG JARUM

ALAT :
• JARUM INFUS UKURAN BESAR, NO 14
• SPUT 10 CC
• AQUADES/PZ
• ALKOHOL SWAB
• SUMBER OKSIGEN DAN SELANG

77
CHRYCOTIROIDOTOMI DG JARUM

TEKNIK :
1. CARI TITIK TUSUKNYA, DI BAWAH TITIK TUSUK INI ADA RING
YANG AGAK LEBIH BESAR DARI RING TULANG TRAKHEA
(CRICOID CARTILAGE).
2. ISI SPUIT DENGAN AQUADES/PZ , TAMBAHKAN SEDIKIT UDARA
3. BERSIHKAN DAERAH TUSUKAN DENGAN ALKOHOL SWAB
4. TUSUK DI MEMBRANA CRICOTHYROIDEA DENGAN ARAH KE
BAWAH

78
CHRYCOTIROIDOTOMI DG JARUM
(CONT’ ...)
TEKNIK :
5. TARIK PISTON, JIKA SUDAH KELUAR GELEMBUNG BERARTI SUDAH
MASUK JALAN NAPAS.
6. SELANJUTNYA CABUT JARUM SISAKAN KANUL INFUS YANG DI
DALAMNYA.
7. SAMBUNGKAN KANUL TERSEBUT DENGAN SELANG OKSIGEN UNTUK
SELANJUTNYA PASIEN DIBERI OKSIGEN ALIRAN 10 LPM DENGAN SISTEM
JET INSUFLASI (4:1)
8. HNY BERTAHAN 10-15 MENIT  LANJUT DG SURGICAL
CHRYCOTIROIDOTOMI

79
80
CHRYCOTIROIDOTOMI DG PISAU

ALAT :
• SARUNG TANGAN,
• PISAU/SKALPEL
• OBAT ANTI SEPTIK/DESINFEKTAN.
• OBAT ANESTESI LOKAL
• KASA/ DUK LOBANG
• KANULA TRAKHEOSTOMI NO. 5 – 7.
• APD (BAJU STERIL, MASKER, GOGGLE)
• GUNTING

81
CHRYCOTIROIDOTOMI DG PISAU
TEKNIK :
1. PILIH UKURAN KANULA TRAKHEOSTOMI YANG SESUAI.
2. ATUR POSISI PASIEN :
• NETRAL, PADA PASIEN DENGAN CEDERA LEHER.
• EKSTENSI PADA KASUS TANPA CEDERA LEHER.
3. PAKAI APD.
4. DESINFEKSI LEHER, TUTUP LEHER DENGAN KAIN STERIL BERLUBANG
5. BERIKAN ANESTESI LOKAL.

82
CHRYCOTIROIDOTOMI DG PISAU
(CONT’ ...)
TEKNIK :
6. TENTUKAN LETAK MEMBRAN KRIKOID. INSISI PADA MEMBRAN 2 – 3 CM
MENEMBUS SAMPAI RONGGA TRAKHEA DENGAN SUDUT 30 – 40
DERAJAT KE BAWAH UNTUK MENGHINDARI CEDERA PITA SUARA.
7. PERLEBAR (DG SCALPEL PUTAR TEGAK LURUS/ KLEM)
8. PASANG KANULA TRAKHEOSTOMI/KEMBANGKAN BALON (CUFF).
9. BERIKAN VENTILASI DENGAN 100% O2.
10. CEK SEGERA PATENSI JALAN NAPAS.
11. FIKSASI KANUL.

83

Anda mungkin juga menyukai