Anda di halaman 1dari 17

ANALISIS PENGARUH ARUS KAS OPERASI DAN LABA BERSIH

TERHADAP DIVIDEN (STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG


TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2020-2022)
Oleh
FA’IZAH LISTA ZULFA PRATAMA
NIM: 17080694071

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
JURUSAN AKUNTANSI
2023

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Latar Rumusan Tujuan Manfaat
BAB 1 - PENDAHULUAN Belakang Masalah Penelitian Penelitian

Latar Belakang
BAB
1 Semakin ketatnya persaingan dalam dunia Pasar modal atau yang dikenal
usaha, sehingga perusahaan perlu dengan Bursa Efek Indonesia
bersaing dengan perusahaan lain dengan
cara melakukan pengolahan perusahaan
merupakan suatu tempat dimana
01 02 efek-efek diperjual belikan. Pasar
untuk mengembangkan usaha agar dapat
melangsungkan kehidupan usaha modal memegang peranan penting
Bab 1 (Noviyanto, 2016) dalam segi perekonomian negara.

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi


Penanaman Modal (BKPM) (2023)
menyatakan bahwa Indonesia ialah salah
satu negara tujuan Foreign Direct Investment
Bab 1 03 (FDI) global, selain itu Indonesia masuk
kedalam 20 negara teratas. Hal tersebut
dapat diketahui pada tahun 2020 hingga
2022 total invetasi mengalami peningkatan.

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Latar Rumusan Tujuan Manfaat
BABBAB
1 -I PENDAHULUAN
- PENDAHULUAN Belakang Masalah Penelitian Penelitian

Latar Belakang
BAB
Kementerian Perindustrian (2022)
1 Investor menginvestasikan dananya
menyatakan hal serupa bahwa
terdapat peningkatan investasi pada dengan membeli saham suatu
sektor industri di Indonesia di tengah perusahaan guna mengharapkan
04 05
dinamika geopolitik dunia yang imbal balik (return) atas investasi
menyebabkan ketidakpastian mereka berupa dividen maupun
Bab 1 ekonomi global. capital gain.

Perusahaan dapat membagikan dividen Laba bersih yang dihasilkan oleh suatu
kepada para pemegang saham jika tingkat perusahaan belum menentukan bahwa
akumulasi laba bersih pada satu periode ke perusahaan tersebut memiliki ketersediaan
periode berikutnya menunjukkan tingkat uang kas yang cukup. Maka, sangat
Bab 1 06 yang baik. Selanjutnya, laba bersih akan di 07 penting bagi investor untuk melihat dan
bagikan dalam bentuk dividen kepada para menganalisis sejauh mana suatu
pemegang sahamnya (Hery, 2015). perusahaan dapat mengelola kasnya secara
efisien (Nabella, 2021).

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Latar Rumusan Tujuan Manfaat
BAB 1 - PENDAHULUAN Belakang Masalah Penelitian Penelitian

Rumusan Masalah
BAB
1 1
Apakah arus kas operasi memiliki pengaruh
terhadap dividen pada perusahan
manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek
Bab 1 Indonesia (BEI) periode 2020-2022?
2
Apakah laba bersih berpengaruh terhadap
dividen pada perusahan manufaktur yang
Bab 1 terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)
periode 2020-2022?

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Latar Rumusan Tujuan Manfaat
BAB 1 - PENDAHULUAN Belakang Masalah Penelitian Penelitian

BAB
Tujuan Penelitian
1
1
Untuk mengetahui apakah arus kas
operasi perusahaan memiliki pengaruh
terhadap dividen pada perusahan
Bab 1 manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia (BEI) periode 2020-2022. 2
Untuk mengetahui apakah laba bersih
berpengaruh terhadap dividen pada
Bab 1 perusahan manufaktur yang terdaftar di
Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2020-
2022.

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Latar Rumusan Tujuan Mandaat
BAB 1 - PENDAHULUAN Belakang Masalah Penelitian Penelitian

Manfaat Penelitian
BAB
1

Bab 1 Secara Secara


Teoritis Praktis

Bab 1

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Landasan Penelitian Hubungan Antar Kerangka
BAB 2 – KAJIAN PUSTAKA Teori Tedahulu Variabel & Hipotests Konseptual

Landasan Teori

Bird In
Signaling
The Hand
Theory
BAB Theory
2

Arus kas Laba


Dividen
Operasi Bersih

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Landasan Penelitian Hubungan Antar Kerangka
BAB 2 – KAJIAN PUSTAKA Teori Terdahulu Variabel & Hipotesis Konseptual

Hasil Penelitian Terdahulu


Rinjani & Hasanah (2019) Wenas et al (2017) Saragih (2017)
Terdapat pengaruh yang signifikan Bahwasanya arus kas laba bersih dan arus kas
antara arus kas operasi dan laba operasi dan laba bersih operasi memiliki
bersih pada dividen tunai. memiliki pengaruh positif pengaruh terhadap
BAB terhadap dividen kas. dividen kas.
2
Sumekar (2018) Nainggolan dan Zulfikri (2020)
Arus kas secara keseluruhan Laba bersih berpengaruh signifikan terhadap
tidak memiliki pengaruh dividen kas. Arus kas operasi tidak berpengaruh
yang signifikan terhadap signifikan terhadap dividen kas
pembayaran dividen.

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Landasan Penelitian Hubungan Antar Kerangka
BAB 2 – KAJIAN PUSTAKA Teori Terdahulu Variabel & Hipotesis Konseptual

Hubungan Antar Variabel dan Pengembangan Hipotesis

Arus Kas Operasi


BAB H1 : Arus kas operasi
2
Dividen berpengaruh terhadap dividen
H2 : Laba bersih berpengaruh terhadap

Laba Bersih dividen

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Landasan Penelitian Hubungan Antar Kerangka
BAB 2 – KAJIAN PUSTAKA Teori Terdahulu Variabel & Hipotesis Konseptual

Kerangka Berpikir

BAB
2

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Jenis Penelitian dan Sumber Data


Bab 1
Jenis Penelitian
 Metode kuantitatif dipergunakan untuk melakukan pengujian. Tujuan dari pengujian agar
mengetahui interaksi variabel tertentu terhadap variabel lainnya.
Bab 2
Jenis dan Sumber Data
 Penelitian ini menggunakan sumber data sekunder. Data sekunder dalam penelitian ini
Bab 3 berupa data yang telah diolah dan telah di publikasikan pada Bursa Efek Indonesia, data di
unduh pada situs resmi Bursa Efek Indonesia yaitu (www.idx.co.id).

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Populasi dan Sampel


Bab 1
Populasi
 Dalam penelitian ini, yang menjadi populasi penelitian adalah data keuangan perusahaan
manufaktur periode 2020-2022.

Bab 2

Sampel
Bab 3

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Populasi dan Sampel


Bab 1
Sampel
 Menggunakan metode purposive sampling, dengan kriteria:
1. Emiten manufaktur dimana tercatat dalam BEI pada tahun 2020-2022.
Bab 2 2. Emiten manufaktur yang tidak pernah delisting pada tahun 2020-2022
3. Emiten manufaktur memiliki data keuangan lengkap sehingga dapat digunakan
mengukur variabel-variabel pada pengujian yaitu kurun waktu 2020-2022.
4. Emiten manufaktur yang memiliki laba positif pada tahun 2020-2022.
Bab 3 5. Emiten manufaktur yang memiliki membayarkan deviden tunai pada tahun 2020-2022.

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Variabel Penelitian dan Definisi Operasional


Bab 1
Variabel
VariabelIndependen
Dependen

Dividen
(Y)
Bab 2
Variabel Independen Variabel Independen
(bebas) (kontrol)

Arus Kas Operasi Laba Bersih Total Asset


Bab 3 (X1) (X2) Turnover

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Teknik Analisis Data


Bab 1 Statistik Menurut Ghozali (2013) statistic deskriptif memberikan gambaran pada suatu data yang dilihat
Deskriptif melalui nilai rata-rata, varian, maksimum, minimum, sum, range serta kurtosis.

Uji asumsi klasik dalam penelitian ini dilakukan dengan uji normalitas, uji
Uji Asumsi autokorelasi, uji multikolinearitas dan heteroskedastisitas
Bab 2 Klasik

Analisis regresi linear berganda merupakan


Analisis interaksi secara linear yang ada antara dua atau
Regresi
Bab 3 Linear
lebih variabel bebas dengan variabel terikat
Berganda Y = a+β1X1+ β2X2+ β3X3+e

www.unesa.ac.id “Growing with character”


Jenis Penelitian Populasi dan Variabel Penelitian & Teknik
BAB 3 – METODE & Sumber Data Sampel Definisi Operasional Analisis Data
PENELITIAN

Teknik Analisis Data


Bab 1
Uji Koefisien Koefisien determinasi (R2) memiliki kemampuan untuk memperhitungkan
Determinasi kinerja model dalam menggambarkan perubahan variabel dependen

Uji Simultan Uji simultan atau uji model Uji F


Bab 2

Uji Hipotesis Uji hipotesis menggunakan Uji t


Bab 3

www.unesa.ac.id “Growing with character”


PENUTUP

Penutup
Bab 1

Bab 2
Terima Kasih
Bab 3

www.unesa.ac.id “Growing with character”

Anda mungkin juga menyukai