Anda di halaman 1dari 14

SEMINAR PROPOSAL

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATERI


PENGINDRAAN JAUH MATA PELAJARAN GEOGRAFI KELAS X
IPS DI SMA NEGERI 2 NGAWI

Oleh:
MUHAMMAD ILHAM MAULANA
18010024073

Program Studi : S1-Teknologi Pendidikan


1
Latar Belakang Masalah

 Belum terdapatnya media pembelajaran


 Perlunya media pembelajaran yang mendukung proses belajar mengajar
 Pendidik masih menggunakan metode ceramah
 Kurangnya motivasi belajar peserta didik

2
Diperlukan PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF
MATERI PENGINDRAAN JAUH PADA MATA PELAJARAN
GEOGRAFI KELAS X IPS DI SMA NEGERI 2 NGAWI

02/11/2024 3
Rumusan Masalah
• Apakah multimedia interaktif yang dikembangkan layak jika
digunakan pada materi penginderaan jauh pelajaran
geografi kelas X IPS di SMA Negeri 2 Ngawi?

4
Tujuan Penelitian

1. Untuk menghasilkan multimedia interaktif yang layak


digunakan dalam proses pembelajaran materi
penginderaan jauh pelajaran geografi kelas X IPS di SMA
Negeri 2 Ngawi.
2. Untuk mengetahui kelayakan multimedia interaktif pada
pelajaran geografi materi penginderaan jauh kelas X IPS
SMA Negeri 2 Ngawi.

02/11/2024 5
Kajian Pustaka

6
Multimedia interaktif
Multimedia interaktif adalah pemanfaatan
komputer untuk membuat dan menggabungkan
teks, grafik, audio, gambar bergerak (video dan
animasi) dengan menggabungkan link dan tool
yang memungkinkan pemakai melakukan navigasi,
berintraksi, berkreasi dan berkomunikasi

7
Model Pengembangan

1. Analyze (Analisis) 3. Develop (Pengembangan)

4. Impelentation
2. Design (Desain) (Implementasi)

5. Evaluate (Evaluasi)

8
Uji Coba Produk

1. Ahli Materi
2. Ahli Media
3. Peserta didik
Uji Kelayakan

WAWANCARA ANGKET

10
Analisis Data
2. Analisis data
1. Analisis data
kuantitatif
kualitatif
menggunakan
menggunakan
metode
analisis isi
perhitungan

02/11/2024 11
Perhitungan Pertama

Menghitung skor rata – rata setiap komponen (ahli media, ahli materi dan peserta
didik) dengan rumus sebagai berikut :

Xi= ∑x / n

•Xi = Skor rata – rata


•∑x = Jumlah skor
•n = Jumlah penilaian

02/11/2024 12
Perhitungan kedua
Data Rumus Skor Rata – Rata Klasifikasi
kuantitatif

5 X > Xi + 1,8 x sbi X > 4,2 Sangat baik

4 Xi + 0,6 x sbi < X ≤ Xi + 1,8 x sbi 3,4 < X ≤ 4,2 Baik

3 Xi – 0,6 x sbi < X ≤ Xi + 1,8 x sbi 2,6 < X ≤ 3,4 Cukup

2 Xi – 1,8 x sbi < X ≤ Xi + 0,6 x sbi 1,8 < X ≤ 2,6 Kurang

1 X ≤ Xi – 1,8 x sbi X ≤ 1,8 Sangat Kurang

Sumber : Eko Putro Widoyoko


Keterangan :
• Xi (Rerata ideal) = ½ (skor maksimum ideal + skor minimum ideal)
= ½ (5+1) = 3
• sbi (simpangan baku ideal) = 1/6 (skor max ideal – skor min ideal)
= 1/6 (5-1) = 0,67
• X = Skor empiris / rata rata skor tiap komponen

02/11/2024 13
SEMINAR PROPOSAL

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATERI


PENGINDRAAN JAUH MATA PELAJARAN GEOGRAFI KELAS
X IPS DI SMA NEGERI 2 NGAWI

Oleh:
MUHAMMAD ILHAM MAULANA
18010024073

Program Studi : S1-Teknologi Pendidikan

02/11/2024 14

Anda mungkin juga menyukai