Anda di halaman 1dari 4

MENJADI LEBIH

BAIK DARI
KEMARIN
Upward Comparison

Self Comparison yang dilakukan individu dengan


objek pembanding yang dianggap lebih baik
(superior) daripada dirinya.
Dampak Upward Comparison
Negatif
• Rasa Tidak Puas : Merasa tidak puas dengan pencapaian saaat
ini
• Rendah Diri : Meragukan kemampuan dan nilai diri sendiri
Positif
• Motivasi : Memberikan motivasi untuk mencapai lebih banyak.
Tips untuk mengatasi Upward Comparison

Kesadaran Diri Tetap Bersyukur

Batas Paparan Atur Tujuan yang Realistis

Fokus pada Proses Berbicara dengan orang yang


perspektif seimbang

Anda mungkin juga menyukai