Anda di halaman 1dari 11

KESETIMBANGAN ION

DALAM LARUTAN GARAM

KELAS XI IPA

SHINTA, M.Pd
SMA KATOLIK PALU
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu mengidentifikasi reaksi hidrolisis beberapa


larutan garam dengan tepat
2. Siswa mampu menghitung pH larutan garam beserta
komponen-komponennya dengan benar
Kesetimbangan larutan merupakan bagian dari kesetimbangan
kimia, misalnya kesetimbangan larutan yang melibatkan reaksi
ion-ion dalam larutan garam. Misalnya garam dapur dan tawas.
Suatu garam jika dilarutkan dalam air akan terurai menjadi ion-
ionnya dan apabila ion tersebut bereaksi dengan air akan terjadi
hidrolisis.
Berdasarkan asam dan basa
pembentuknya jenis garam
dibedakan menjadi 4 (empat)
sebagai berikut :
SIFAT-SIFAT DAN pH LARUTAN GARAM

Garam dari asam kuat Garam dari asam lemah Garam dari asam kuat
dan basa kuat dan basa kuat dan basa lemah

NaCl, KCl CH3COOK AlCl3


Tidak bereaksi dngan air pH >7 pH < 7
pH =7
SIFAT-SIFAT DAN pH LARUTAN GARAM

Garam dari asam lemah


dan basa lemah

CH3COONH4
Harga pH tergantung
dari Ka dan Kb
TERIMA KASIH

SHINTA,M.Pd
SMA KATOLIK PALU

Anda mungkin juga menyukai