Anda di halaman 1dari 19

BO

CHINS
TE MP LAT E

ASAM-BASA
Bilqis Firyal Iftikhar

Citra Eka Fitriyani

Kelompok 5
OFF I Intan Ainul Malik

Putri Ayu Amalia


Zat Kimia Anorganik

ASAM

BASA

GARAM
Dasar Dasar Kimia Analitik

Pengertian Asam

adalah zat yang apabila dilarutkan


TEORI KLASIK TENTANG
dalam air mengalami disosiasi
REAKSI-REAKSI ASAM-
dengan menghasilkan ion hidrogen
BASA
dengan satu-satunya ion positif.
Jenis Asam secara Umum

•Asam
• Asam Polibasa
monobasa • Asam yang menghasilkan ion hidrogen
lebih dari satu.
• Asam yang menghasilkan satu ion
hidrogen per molekul ketika berdisosiasi. • Contohnya: H2SO4 → H+ + HSO4-
• HSO4- → H+ + SO42-
• Contohnya: Asam perklorat (HClO4) • Dengan menghasilkan ion hidrogensulfat
dan asam iodida (HI) dan ion sulfat masing masing setelah
tingkat pertama dan kedua.

5
Asam Kuat Asam Lemah

Berdisosiasi hampir Asam lemah, berdisosiasi


sempurna pada pengenceran hanya sedikit pada
sedang. Oleh karena itu pengenceran sedang. Oleh
disebut elektrolit kuat. karena itu disebut elektrolit
Contoh asam klorida, asam lemah. Contohnya asam
nitrat, dan asam perklorat. asetat asam (CH3COOH)
borat (H3BO3)

Berdasarkan tingkat disosiasi asam dibedakan


menjadi 2
Dasar Dasar Kimia Analitik

Pengertian Basa

adalah zat yang bila dilarutkan


dalam air mengalami disosiasi
dengan pembentukan ion ion
hidroksi sebagai satu satunya ion
negatif.
Basa Kuat Basa Lemah

Basa kuat , berdisosiasi Basa lemah, berdisosiasi


hampir sempurna. hanya sedikit.
Oleh karena itu disebut Oleh karena itu disebut
elektrolit kuat. elektrolit lemah.

Berdasarkan tingkat disosiasi basa dibedakan menjadi 2


Dasar Dasar Kimia Analitik

Pengertian Garam

adalah hasil reaksi antara asam dan


basa, yang disebut dengan reaksi
netralisasi.
Kesetimbangan Disosiasi Asam dan Basa, Kekuatan Asam dan Basa

•  

The Power of PowerPoint | thepopp.com 10


•  

The Power of PowerPoint | thepopp.com 11


• Hukum pengenceran Ostwad
1
menyatakan adanya korelasi antara
ke-enceran dan derajat disosiasi.
Penentuan 2

Tetapan 3

Kesetimbangan 4

Disosiasi secara
Eksperimen
5

12
Disosiasi dan Hasil kali Ion dari Air

The Power of PowerPoint | thepopp.com 13


Eksponen Ion-Hidrogen (pH)
B e s a r n y a p H s a m a d e n g a n
logaritma dari konsentrasi ion
h i d ro g e n d e n g a n d i b e r i t a n d a
negatif, atau logaritma dari
k e b a l i k a n k o n s e n r a s i i o n h i d ro g e n .
U n t u k l a r u t a n a s a m p H < 7
U n t u k l a r u t a n b a s a p H > 7
Hidrolisis
A p a b i l a g a r a m d i l a r u t k a n d a l a m a i r, s e b a g i a n g a r a m
a k a n b e r i n t e r a k s i d e n g a n a i r. A k i b a t n y a i o n h i d r o g e n /
ion hidroksil tertinggal dengan berlebihan dalam
larutan, dan larutan itu sendiri masing-masing menjadi
bersifat asam/ basa.
Jenis Hidrolisis Garam

Garam dari asam kuat


dan basa kuat

Garam dari asam lemah


dan basa kuat
.
Garam dari asam kuat
dan basa lemah

Garam dari asam lemah


dan basa lemah
BO
CHINS
TE MP LAT E

Larutan Buffer
Buffer
Larutan buffer adalah apabila ditambah asam atau basa konsentrasi ion
hidrogen tidak berubah secara signifikan.
Contoh : HCl dengan volume 1 mL dan 1 M ditambahkan ke dalam 1 liter air
laut, ternyata perubahan pH-nya jauh lebih kecil, yaitu dari 8,2 menjadi 7,6.
Larutan seperti air laut ini yang disebut larutan buffer, karena mampu
mempertahankan nilai pH tertentu.
Pemakaian indikator dan
kertas uji indikator
Penentuan pH
secara eksperimen
Penentuan pH secara
kolorimetri
BO
CHINS
TE MP LAT E

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai