Anda di halaman 1dari 8

SISTEM

INFORMASI
DESA (SID)
01
STATUS DESA
Status Desa digunakan untuk menampilkan status Indeks Desa
Membangun (IDM) dan Skor SDGs Desa.
 IDM yang merupakan indeks komposit dibentuk berdasarkan tiga indeks, yaitu Indeks Ketahanan
Sosial, Indeks Ketahanan Ekonomi dan Indeks Ketahanan kologi/Lingkungan. Perangkat indikator
dalam IDM tersebut dikembangkan berdasarkan konsepsi bahwa untuk menuju desa maju dan
mandiri diperlukan kerangka kerja pembangunan berkelanjutan, dimana aspek sosial, ekonomi dan
ekologi menjadi kekuatan yang saling mengisi dan menjaga potensi serta kemampuan desa untuk
mensejahterakan kehiduan desa.

 SDGs (Sustainable Development Goals) atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. SDGs adalah
salah satu agenda internasional yang disusun oleh PBB, dalam rangka ingin menyejahterakan
masyarakat dunia.
 IDM digunakan untuk memotret perkembangan kemandirian desa berdasarkan implementasi
Undang-Undang Desa yang digambarkan dalam status perkembangan desa yaitu Desa Mandiri,
Desa Manju, Desa Berkembang, Desa Tertinggal dan Desa Sangat Tertinggal.
 SDGs digunakan untuk menjaga peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat secara
berkesinambungan, menjaga keberlanjutan kehidupan sosial masyarakat, menjaga kualitas
lingkungan hidup serta pembangunan yang inklusif dan terlaksananya tata kelola yang mampu
menjaga peningkatan kualitas kehidupan dari satu generasi ke generasi berikutnya
02
LAYANAN
PELANGGAN

Anda mungkin juga menyukai